Anda di halaman 1dari 17

Draf Championship TP2DD 2024

Aspek Proses
High Level Meeting 1. Nama Kegiatan
(maksimal 6) Launching KKPD, High Level Meeting (HLM) Tim Percepatan dan Perluasan
Digitalisasi Daerah (TP2DD), dan Apresiasi Ekonomi & Keuangan Digital
Sulawesi Selatan.

Tanggal
5 Desember 2023

Pimpinan Kegiatan
 Pj. Gubernur Sulawesi Selatan, Bpk. Bahtiar Baharuddin
 Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan, Bpk. Causa
Iman Karana
 Direktur Utama Bank Sulselbar, Bpk. Yulis Suandi
 [Sebutkan juga turut dihadiri oleh Kepala Daerah, misalnya “Turut dihadiri
Bupati Gowa, Bpk. Dr. Adnan Purichta Ichsan, S.H., M.H.]

Substansi
Dalam upaya meningkatkan efisiensi dan transparansi pengelolaan keuangan
daerah, 25 Pemerintah Daerah (Pemda) di Sulawesi Selatan menggelar acara
Launching KKPD, HLM TP2DD, dan Apresiasi Ekonomi & Keuangan Digital
Sulawesi Selatan di Hotel Claro Makassar. Dalam kegiatan tersebut, 7 (tujuh)
Pemda yaitu Bantaeng, Bone, Enrekang, Luwu Timur, Takalar, Tana Toraja, dan
Toraja Utara mengesahkan Peraturan Kepala Daerah (Perkada) tentang Kartu
Kredit Pemerintah Daerah (KKPD); menyusul 18 Pemda lainnya yang terlebih
dahulu telah memiliki Perkada. Bersamaan dengan itu, 17 dari 25 Pemda tersebut
juga meluncurkan KKPD, yaitu Barru, Bulukumba, Gowa, Jeneponto, Kepulauan
Selayar, Luwu, Luwu Utara, Makassar, Maros, Palopo, Pangkajene dan
Kepulauan, Parepare, Pinrang, Sidenreng Rappang, Sinjai, Soppeng, dan Wajo.
Jajaran Pemda tersebut menyusul Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan yang
telah melakukan hal serupa pada 4 Oktober 2023 yang lalu.
Kepala Daerah atau perwakilan yang hadir juga berkomitmen untuk terus
mendukung inisiatif penguatan Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah
(ETPD). Hal tersebut ditandai dengan penadantanganan komitmen bersama
yang diwakili oleh Pj. Gubernur Sulawesi Selatan, Kepala Perwakilan Bank
Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan, Direktur Utama Bank Sulselbar. Butir-butir
piagam komitmen tersebut berisikan beberapa hal seperti menggunakan KKPD
secara efektif paling lambat Tahun Anggaran 2024, menjaga keamanan siber,
serta meningkatkan transaksi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan
daerah.

Bukti Dukung
 Notulensi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
https://republiknews.co.id/dukung-transparansi-keuangan-seluruh-kepala-daerah-
di-sulsel-sahkan-perkada-kkpd/
2. Nama Kegiatan
High Level Meeting Evaluasi Championship Tim Percepatan dan Perluasan
Digitalisasi Daerah (TP2DD) Tahun 2023
Aspek Proses

Tanggal
6 Desember 2023

Pimpinan Kegiatan
 Pj Sekprov Sulsel, Bpk Andi Muhammad Arsjad.
 [Sebutkan juga turut dihadiri oleh Kepala Badan, misalnya “Turut dihadiri
Kepala Bapenda Sinjai, Bpk. Asdar Amal Darmawan]

Substansi
HLM Evaluasi Championship membahas refleksi Championship TP2DD 2023
dan pembahasan program kerja TP2DD 2024 pasca Rapat Koordinasi Nasional
(Rakornas) TP2DD 2023 dan Rapat Koordinasi Pusat dan Daerah (Rakorpusda)
TP2DD 2023. Pj. Sekda menyampaikan bahwa Pemerintah Provinsi selaku
perwakilan Pemerintah Pusat terus mendukung upaya percepatan digitalisasi
Pemerintah Daerah, baik dari sisi belanja maupun dari sisi pendapatan daerah.
Lebih lanjut, beliau mengarahkan agar digitalisasi tidak berhenti sampai pola
keuangan saja, tetapi juga di semua layanan publik, sebagaimana dimanatkan
dalam Keppres Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pengelolaan Pemerintahan
Berbasis Elektronik.

Bukti Dukung
 Notulensi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
https://sulselprov.go.id/post/pj-sekprov-buka-rakor-high-level-meeting-evaluasi-
championship-tp2dd
3. Nama Kegiatan
High Level Meeting TP2DD dalam rangka Asistensi Pengisian Survei IETPD
Semester I 2023: “Persiapan Kartu Kredit Pemerintah Daerah”

Tanggal
22 Juni 2023

Pimpinan Kegiatan
 Pj Sekprov Sulsel, Bpk Andi Darmawan Bintang
 Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan, Bpk.
Rudy Bambang Wijanarko
 Direktur Ops & IT Bank Sulselbar, Bpk. Iswandi Ayub
 Asisten Bidang Administrasi Provinsi Sulawesi Selatan, Bpk. Tautoto Tana
Ranggina
 [Sebutkan juga turut dihadiri oleh Kepala Badan, misalnya “Turut dihadiri
Kepala Bapenda Sinjai, Bpk. Asdar Amal Darmawan]

Substansi
HLM digelar sebagai rangkaian rangka Asistensi Pengisian Survei IETPD
Semester I 2023. Dalam kesempatan tersebut, Pj. Sekda menyampaikan bahwa
digitalisasi perlu terus didorong sebagai upaya menciptakan transparansi dan
akuntabilitas Pemerintah Daerah. Lebih lanjut, Pj. Sekda juga mengarahkan
agar seluruh Pemda bisa mempercepat implementasi KKPD sebagaimana
Aspek Proses
diamanatkan dalam Permendagri No. 79 tahun 2022. Pasca HLM ini, Pemerintah
Kabupaten Sinjai akhirnya mengesahkan Peraturan Bupati No. 66 tahun 2023
tentang Tata Cara Penggunaan dan Penyelenggaraan KKPD dalam
Pelaksanaan APBD serta menindaklanjuti Perbup tersebut ke dalam Perjanjian
Kerja Sama dengan Bank Sulselbar Cabang Sinjai.

Bukti Dukung
 Notulensi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
https://sulselprov.go.id/post/pj-sekprov-sulsel-harap-seluruh-daerah-konsisten-
menuju-digitalisasi-100-persen
4. Nama Kegiatan
High Level Meeting TP2DD se-Sulawesi Selatan: Persiapan Championship
TP2DD 2023

Tanggal
8 Mei 2023

Pimpinan Kegiatan
 Asisten Bidang Administrasi Provinsi Sulawesi Selatan, Bpk. Tautoto Tana
Ranggina
 Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan, Bpk.
Rudy Bambang Wijanarko
 [Sebutkan juga turut dihadiri oleh Kepala Badan, misalnya “Turut dihadiri
Kepala Bapenda Sinjai, Bpk. Asdar Amal Darmawan]

Substansi
Berdasarkan Keputusan Gubernur Sulsel Nomor 935/III/Tahun 2022, pada Tahun
2025, transaksi pajak daerah dan retribusi daerah di Provinsi Sulawesi Selatan
harus dilakukan 100% secara non tunai. Pada tahun 2023, toleransi pembayaran
tunai tidak boleh lebih 10% dari total pendapatan daerah. Tantangan ini tentu
tentu tidak mudah mengingat pembayar pajak kendaraan bermotor (PKB) bukan
hanya masyarakat urban yang tech-savvy dan tekendala jaringan internet di
beberapa tempat. Salah satu upaya ditempuh adalah dengan memasukkan
kewajiban pembayaran secara nontunai dalam Peraturan Daerah tentang
Pajak Daerah dan Retribusi Daerah; mewajikan seluruh OPD penghasil untuk
menyiapkan sistem pelaporan dan bukti pembayaran secara elektronik; serta
meminta Bank Sulselbar untuk menyediakan teller di semua unit pelayanan
Samsat dan Rumah Sakit milik Pemda. Hal penting lainnya adalah bagaimana
Pemerintah Kota/Kabupaten juga turut aktif bersinergi mengingat UU
HKPD telah mengubah mekanisme bagi hasil PKB menjadi Opsen. Pemprov
Sulsel melalui Bapenda akan menyusun draf nota kesepahaman dengan seluruh
Pemda mengenai sinergi pemungutan PKB yang diharapkan dapat rampung pada
tahun 2023.

Bukti Dukung
 Notulensi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*
Aspek Proses

Tautan Pendukung
https://bapenda.sulselprov.go.id/v1/2023/05/09/pembayaran-nontunai-mudahkan-
masyarakat/
5. Nama Kegiatan
High Level Meeting TP2DD Kabupaten Takalar Tahun 2023

Tanggal
19 Januari 2023

Pimpinan Kegiatan
 Pj. Bupati Takalar, Bpk. Setiawan Aswad
 Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan, Bpk.
Rudy Bambang Wijanarko
 [Sebutkan juga turut dihadiri oleh Kepala Badan, misalnya “Turut dihadiri
Kepala Bapenda Sinjai, Bpk. Asdar Amal Darmawan]

Substansi
HLM digelar pasca pengangkatan Bpk. Setiawan Aswad sebagai Pj. Bupati
Takalar sehingga dibutuhkan dukungan Kepala Daerah dalam program ETPD di
Kabupaten Takalar. Dalam kesempatan tersebut, Bank Indonesia menyampaikan
progress dan evaluasi ETPD Takalar sepanjang tahun 2022. Pj. Bupati Takalar
berkomitmen penuh dalam mendukung ETPD Kabupaten Takalar dan siap
mengawal implementasinya. Beliau menyampaikan bahwa setelah TP2DD
terbentuk, Pemda Takalar telah menyusun Roadmap ETPD Kabupaten Takalar.
Roadmap tersebut perlu dikawal dan dijadikan sebagai dasar untuk melanjutkan
proses elektronifikasi di Kabupaten Takalar. Apabila diperlukan, roadmap dapat
disesuaikan dengan perkembangan terbaru. Untuk mendukung implementasi
roadmap yang dimaksud, soliditas internal memegang peranan penting. Oleh
karena itu dibutuhkan sinergi dan kolaborasi antar Perangkat Daerah Pemda
Takalar, khususnya dukungan dari masing-masing Pimpinan Perangkat Daerah.
Selain itu, diperlukan penguatan digital mindset baik kepada ASN di setiap
Perangkat Daerah maupun kepada masyarakat Takalar. Oleh karena itu,
diharapkan Pemda Takalar, Bank Indonesia, dan BPD Sulselbar dapat
menyelenggarakan kegiatan Capacity Building ataupun Edukasi Pembayaran Non
Tunai di Kabupaten Takalar untuk membantu percepatan ETPD. Terakhir,
pertemuan ataupun rapat koordinasi TP2DD yang melibatkan berbagai Perangkat
Daerah perlu dilakukan secara rutin untuk bersama-sama mengevaluasi
perkembangan ETPD di Takalar. Pasca HLM tersebut, TP2DD Takalar aktif
mendorong transaksi digital untuk pembayaran pajak dan retribusi yang
terbukti salah satunya melalui pertumbuhan transaksi QRIS pajak dan
retribusi di 2023 yang mencapai Rp324 juta, tumbuh signfikan dibandingkan
capaian 2022 yang sebesar Rp7 juta.

Bukti Dukung
 Notulensi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
https://mediata.id/2023/01/tingkatkan-pad-takalar-transaksi-digital-perlu-
diperkuat/
6. Nama Kegiatan
Aspek Proses
Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) P2DD Tahun 2023 (Evaluasi Kinerja
TP2DD Tahun 2022)

Tanggal
3 Oktober 2023

Pimpinan Kegiatan
 Wakil Presiden, Bpk. Ma'ruf Amin
 Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Bpk. Airlangga Hartarto
 Gubernur Bank Indonesia, Bpk. Perry Warjiyo
 Menteri Keuangan, Ibu Sri Mulyani
 [Sebutkan juga turut dihadiri oleh Kepala Daerah, misalnya “Turut dihadiri
Walikota Makassar, Bpk. Mohammad Ramdhan Pomanto]

Substansi
Dalam Rakornas P2DD Tahun 2023 yang bertema “Sinergi Nasional Akselerasi
Digitalisasi Daerah untuk Indonesia Maju”, Wakil Presiden Ma'ruf Amin
memberikan arahan untuk mengejar target pertumbuhan ekonomi di kisaran 6-7%
dalam rangka menjaga momentum Indonesia Maju melalui penguatan teknologi
digital. Wapres juga mengarahkan beberapa kebijakan yang relevan dan perlu
ditempuh untuk memperkuat digitalisasi transaksi keuangan daerah, diantaranya
yakni agar Pemerintah Daerah meningkatkan sinergi dan kolaborasi guna
mendorong peningkatan P2DD, menetapkan beberapa regulasi dalam rangka
penguatan kebijakan P2DD, terus berinovasi untuk meningkatkan retribusi
daerah, serta memperkuat infrastruktur dengan mengoptimalkan pemanfaatan
Proyek Strategis Nasional. Dalam kesempatan tersebut, Pemkot Makassar
berhasil memperoleh 2 penghargaan yaitu TP2DD Kota Terbaik se-Sulawesi dan
Program Unggulan Kota Terbaik se-Nasional. Beberapa bentuk tindakan nyata
yang dilakukan oleh Pemkot Makassar atas arahan Rakornas 2023 tersebut
adalah: pengesahan Perwali tentang KKPD, elektronifikasi Retribusi
Layanan Persampahan/Kebersihan Menggunakan QRIS, serta
memperbaharui kerja sama pemuktahiran data wajib pajak dengan Kanwil
DJPb Provinsi Sulawesi Selatan.

Bukti Dukung
 Notulensi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
https://www.ekon.go.id/publikasi/detail/5409/akselerasi-digitalisasi-transaksi-
keuangan-daerah-pemerintah-siapkan-ekosistem-elektronifikasi-transaksi-
pemerintah-daerah
7. Diisi dengan HLM yang diselenggarakan atau diinisiasi Pemda dan dipimpin
oleh minimal Pejabat Eselon II (akan mendapatkans skor tinggi bila rapat
dipimpin pejabat level tinggi, melibatkan lebih dari 1 OPD, dan
menghasilkan rekomendasi/keputusan/tindak lanjut tertentu).

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC
Aspek Proses

Pimpinan Kegiatan
 ABC

Substansi
ABC

Bukti Dukung
 Notulensi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
ABC
Capacity Building 1. Nama Kegiatan
(maksimal 6) Sosialisasi Kartu Kredit Indonesia Segmen Pemerintah sebagai Kartu Kredit
Pemerintah Daerah

Tanggal
29 Agustus 2023

Substansi
Sebagai upaya untuk memperluas digitalisasi, terutama pada transaksi belanja
Pemerintah Daerah, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan
menggelar Sosialisasi KKPD. Adapun narasumber kegiatan tersebut adalah:
 Kepala Grup SP Nilai Besar dan Perizinan Ritel Departemen Kebijakan
Sistem Pembayaran Bank Indonesia, Bpk. R. Moh. Dudi Dermawan
 Analis Kebijakan Ahli Madya Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah
Kementerian Dalam Negeri, Bpk. Anwar Musadat, Ph.D.
 Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kota Cilegon, Bpk. H.
Dana Sujaksani, S.Sos., M.Si.
Adapun perwakilan Pemerintah Daerah Kabupaten Selayar yang hadir adalah
Wakil Bupati, Bpk. Saiful Arif; Kepala BPKPD, Bpk. Drs. Muhtar, M.M.; dan
Kepala Bidang BPKPKD; Bpk. Ansar. Pasca mengikuti sosialisasi tersebut,
BPKPD Kep. Selayar bergerak cepat menyusun Perkada dan berhasil
mengesahkan Perbup No. 27 tahun 2023 tentang Tata Cara Penggunaan dan
Penyelenggaraan KKPD dalam Pelaksanaan APBD serta menindaklanjuti
Perbup tersebut ke dalam Perjanjian Kerja Sama dengan Bank Sulselbar
Cabang Kep. Selayar.

Bukti Dukung
 Materi Capacity Building (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
https://radarselatan.fajar.co.id/2023/08/30/saiful-arif-tak-rela-selayar-terbelakang-
menerapkan-sistem-aplikasi-kkpd/
2. Nama Kegiatan
Sosialisasi Evaluasi Kinerja (Championship) TP2DD Tahun 2023
Tanggal
5 April 2023
Aspek Proses

Substansi
Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian dan Satgas TP2DD menggelar
Sosialisasi Championship TP2DD Tahun 2023 Kawasan Sulawesi di Gedung
Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan. Adapun
narasumber kegiatan tersebut adalah:
 Asisten Deputi Perekonomian Daerah dan Sektor Riil, Bpk. Puji Gunawan
 Analisis Eksekutif Departemen Regional Bank Indonesia, Bpk. Agus Chusaini
 Prana Komputer Ahli Pertama Kementerian Komunikasi dan Informatika, Ibu
Julia Edisa Kumala
 Asisten Bidang Administrasi Provinsi Sulawesi Selatan, Bpk. Tautoto Tana
Ranggina
Adapun perwakilan Pemerintah Kota Makassar yang hadir adalah Sekretaris
Bapenda, Bpk. Fuad Arfandi.

Bukti Dukung
 Materi Capacity Building (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
-
3. Nama Kegiatan
Studi Banding TP2DD ke Pemerintah Provinsi D.I. Yogyakarta, Pemerintah Kota
Yogyakarta, Pemerintah Kota Surakarta, dan BPD DIY.

Tanggal
5 s.d. 7 Juni 2023

Substansi
Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan memboyong Tim
Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) di Sulsel (Pemprov
Sulsel, Pemkab Sidenreng Rappang, Pemkab Sinjai, Pemkab Luwu, dan Pemkab
Bulukumba) untuk melakukan studi banding di Daerah Istimewa (DI) Yogyakarta
pada 5-7 Juni 2023. TP2DD Sulsel hadir untuk mempelajari implementasi
Elektronifikasi Traksaksi Pemerintah Daerah (ETPD), khususnya Pajak
Kendaraan Bermotor (PKB), Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB),
Pajak Bumi Bangunan (PBB), dan optimalisasi potensi pariwisata atau smart
tourism untuk penerimaan pajak dan retribusi.

Bukti Dukung
 Materi Capacity Building (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
https://bapenda.sulselprov.go.id/v1/2023/06/06/bank-indonesia-bawa-tp2dd-
sulsel-studi-pembayaran-pajak-dan-retribusi-nontunai-di-yogyakarta/
4. Diisi dengan capacity building yang diselenggarakan oleh Pemda kepada
internal, seperti ASN, kolektor, bendahara penerimaan, bendahara
pengeluaran, dan lain-lain.
Aspek Proses
Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Substansi
ABC

Bukti Dukung
 Materi Capacity Building (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
ABC
5. Diisi dengan capacity building yang diselenggarakan oleh Pemda kepada
internal, seperti ASN, kolektor, bendahara penerimaan, bendahara
pengeluaran, dan lain-lain.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC
Substansi
ABC

Bukti Dukung
 Materi Capacity Building (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
ABC
6. Diisi dengan capacity building yang diselenggarakan oleh Pemda kepada
internal, seperti ASN, kolektor, bendahara penerimaan, bendahara
pengeluaran, dan lain-lain.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Substansi
ABC

Bukti Dukung
 Materi Capacity Building (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
Aspek Proses
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung
ABC
Literasi Masyarakat 1. Nama Kegiatan
(maksimal 12) ASN Digital Kabupaten Sinjai

Tanggal
24 Oktober 2023

Penyelenggara
Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Sinjai

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


https://www.sinjaikab.go.id/v4/2023/10/24/sosialisasi-asn-digital-tp2dd-sinjai-
roadshow-ke-opd/
Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) Kabupaten Sinjai
bekerjasama dengan PT Bank Sulselbar Cabang Sinjai melaksanakan kegiatan
sosialisasi ke organisasi perangkat daerah (OPD) guna meningkatkan pemahaman
dan keterampilan pemanfaatan kanal pembayaran non tunai bagi para ASN di
lingkup Pemkab Sinjai. Bank Sulselbar hadir untuk aktivasi mobile banking bagi
ASN yang belum. Setelahnya, ASN diarahkan untuk mencoba melakukan
transaksi non tunai dengan QRIS, baik itu untuk pelunasan kewajiban pajak
daerah maupun untuk melakukan transaksi donasi ke lembaga sosial maupun
rumah ibadah.
2. Nama Kegiatan
Promo HUT RI Museum La Galigo

Tanggal
17 Agustus 2023

Penyelenggara
UPT Museum La Galigo Provinsi Sulawesi Selatan

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


https://www.facebook.com/photo/?
fbid=670963345080839&set=a.580992804077894
Sebagai upaya untuk mengenalkan transaksi digital untuk pembayaran retribusi
daerah, UPT La Galigo Provinsi Sulawesi Selatan bekerja sama dengan Kantor
Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan menyelenggarakan promo
HUT RI ke-78. Pengunjung Museum La Galigo yang membayar retribusi
menggunakan QRIS akan diberikan diskon dimana mereka hanya dikenakan
Aspek Proses
biaya sebesar Rp78 (harga normal Rp5.000). Promo ini mendapatkan antusiasme
yang tinggi dari masyarakat dimana lebih dari ABC orang dengan nominal
penerimaan mencapai RpABC.
3. Nama Kegiatan
OPD Berbicara Kabupaten Sinjai

Tanggal
19 September 2023

Penyelenggara
Bapenda Kabupaten Sinjai berkesempatan melaksanakan Dialog Interaktif di
Radio Suara Sinjai Bersatu yang mengangkat tema Optimalisasi Peningkatan
PAD melalui Peningkatan Digitalisasi. Sebagai informasi, radio ini merupakan
radio dengan jangkauan audiens terbanyak di Kabupaten Sinjai. Dalam
kesempatan tersebut, Kepala Bapenda Sinjai, Bpk. Asdar Amal Dharmawan,
menyampaikan beberapa upaya yang telah dilakukan oleh Bapenda dan OPD
Penghasil dalam menyediakan pembayaran pajak dan retribusi secara digital di
Sinjai serta turut mengajak masyarakat untuk memanfaatkan hal tersebut.

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


https://www.instagram.com/p/CxXSiN-yFww/?img_index=1
4. Nama Kegiatan
Sosialisasi Penagihan dan Pembayaran PBB-P2 Non Tunai On the Spot

Tanggal
4 Oktober 2023

Penyelenggara
Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Sinjai turun langsung melakukan penagihan
PBB-P2 kepada wajib pajak di Sinjai. Selain melakukan penagihan kewajiban,
Bapenda juga mengenalkan PBB-P2 yang praktis menggunakan QRIS. Dalam
kegiatan ini, masyarakat yang melakukan pembayaran PBB-P2 secara non tunai
akan diberikan souvenir berupa minyak goreng.

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


https://www.instagram.com/p/CxXSiN-yFww/?img_index=1
5. Nama Kegiatan
Sosialisasi Penggunaan QRIS Retribusi Rumah Susun ASN Kabupaten Sinjai

Tanggal
19 Desember 2023
Aspek Proses
Penyelenggara
Sosialisasi penggunaan QRIS sebagai media pembayaran retribusi rumah susun
ASN dilakukan terhadap ABC orang ASN Kabupaten Sinjai. Langkah ini
bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi penyewa dengan proses
pembayaran yang cepat, tanpa kesulitan administrasi, teraur, efisien, serta aman
dan tanpa biaya tambahan.

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


https://www.instagram.com/p/C1DpSjuSGqD/?img_index=1
6. Diisi dengan peningkatan literasi masyarakat yang diselenggarakan oleh
Pemda mengenai transaksi non tunai. Dapat juga berupa sosialisasi kepada
merchant mitra Pemda yang tergabung dalam E-katalog LKPP, Baju Bodo
Pemprov Sulsel, atau sejenisnya. Contoh lain berupa sosialisasi tapping box
atau alat digital lainnya.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Penyelenggara
ABC

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


ABC
7. Diisi dengan peningkatan literasi masyarakat yang diselenggarakan oleh
Pemda mengenai transaksi non tunai. Dapat juga berupa sosialisasi kepada
merchant mitra Pemda yang tergabung dalam E-katalog LKPP, Baju Bodo
Pemprov Sulsel, atau sejenisnya. Contoh lain berupa sosialisasi tapping box
atau alat digital lainnya.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Penyelenggara
ABC
Aspek Proses
Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


ABC
8. Diisi dengan peningkatan literasi masyarakat yang diselenggarakan oleh
Pemda mengenai transaksi non tunai. Dapat juga berupa sosialisasi kepada
merchant mitra Pemda yang tergabung dalam E-katalog LKPP, Baju Bodo
Pemprov Sulsel, atau sejenisnya. Contoh lain berupa sosialisasi tapping box
atau alat digital lainnya.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Penyelenggara
ABC

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


ABC
9. Diisi dengan peningkatan literasi masyarakat yang diselenggarakan oleh
Pemda mengenai transaksi non tunai. Dapat juga berupa sosialisasi kepada
merchant mitra Pemda yang tergabung dalam E-katalog LKPP, Baju Bodo
Pemprov Sulsel, atau sejenisnya. Contoh lain berupa sosialisasi tapping box
atau alat digital lainnya.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Penyelenggara
ABC

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


ABC
Aspek Proses
10. Diisi dengan peningkatan literasi masyarakat yang diselenggarakan oleh
Pemda mengenai transaksi non tunai. Dapat juga berupa sosialisasi kepada
merchant mitra Pemda yang tergabung dalam E-katalog LKPP, Baju Bodo
Pemprov Sulsel, atau sejenisnya. Contoh lain berupa sosialisasi tapping box
atau alat digital lainnya.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Penyelenggara
ABC

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


ABC
11. Diisi dengan peningkatan literasi masyarakat yang diselenggarakan oleh
Pemda mengenai transaksi non tunai. Dapat juga berupa sosialisasi kepada
merchant mitra Pemda yang tergabung dalam E-katalog LKPP, Baju Bodo
Pemprov Sulsel, atau sejenisnya. Contoh lain berupa sosialisasi tapping box
atau alat digital lainnya.

Nama Kegiatan
ABC

Tanggal
ABC

Penyelenggara
ABC

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


ABC
12. Diisi dengan peningkatan literasi masyarakat yang diselenggarakan oleh
Pemda mengenai transaksi non tunai. Dapat juga berupa sosialisasi kepada
merchant mitra Pemda yang tergabung dalam E-katalog LKPP, Baju Bodo
Pemprov Sulsel, atau sejenisnya. Contoh lain berupa sosialisasi tapping box
atau alat digital lainnya.

Nama Kegiatan
ABC
Aspek Proses

Tanggal
ABC

Penyelenggara
ABC

Bukti Dukung
 Materi Sosialisasi (Ada/ Tidak Ada)
 Dokumentasi (Ada/ Tidak Ada)*
 Daftar hadir (Ada/ Tidak Ada)*
 Surat undangan (Ada/ Tidak Ada)*

Tautan Pendukung dan Subtansi


ABC

Aspek Output
Realisasi Peta Jalan 1. Hanya Contoh
(tidak ada batasan,
dapat diisi sesuai Nama Program
target dan program Sosialisasi Penggunaan Mobile banking oleh pegawai lingkup Pemda Sidenreng
kerja 2023) Rappang

Rencana Aksi
Pemda Sidenreng Rappang menargetkan setidaknya 20% ASN telah
mengaktifkan mobile banking Bank Sulselbar yang merupakan rekening gaji.

Realisasi
 Tercapai.
 Pada tahun 2022, jumlah ASN yang telah memiliki mobile banking adalah ABC
orang atau 15% dari total ASN.
 Pada tahun 2023, telah dilaksanakan program ASN Digital berupa kegiatan
sosialisasi dan pelatihan disemua SKPD lingkup Sidenreng Rappang dimana
sasaran utamanya adalah para ASN (PNS dan PPTK) tentang tentang
penggunaan mobile banking. Pada saat sosialisasi, juga langsung disediakan
aktivasi Mbanking Sulselbar dengan adanya dukungan dari Bank Sulselbar
Cabang Sidrap.
 Tingkat adopsi mobile banking oleh ASN Sidrap pada tahun 2023 telah
meningkat Dimana total aktivasi telah mencapai ABC orang atau 25 % dari
total ASN, melebihi target yang ditetapkan.

Bukti Dukung (diupload)


Upload data aktivasi.

Keterangan
Pemkab Sidrap akan terus menggencarkan program ini dan berupaya untuk
mencapai target 35% pada tahun 2024.
2. Hanya Contoh

Nama Program
Pengembangan aplikasi SIMPADA pada Pajak Daerah Kabupaten Maros.

Rencana Aksi
Aspek Output
Pemkab Maros menargetkan implementasi aplikasi SIMPADA pada 9 Pajak
Daerah Kabupaten Maros yaitu Pajak Restoran, Pajak Hotel, Pajak Reklame,
Pajak Penerangan Jalan, Pajak Hiburan, Pajak MBLB, Pajak Parkir dan Pajak
Sarang Burung Walet.

Realisasi
Tercapai. Pada tahun 2023, Pemkab Maros telah menjalin Perjanjian Kerja Sama
(PKS) dengan Bank Sulselbar mengenai penggunaan aplikasi SIMPADA pada 9
jenis pajak daerah di Kabupaten Maros.

Bukti Dukung (diupload)


Upload data aktivasi.

Keterangan
-
3 Diisi dengan semua target, program kerja, dan rencana aksi tahun 2023
sebagaimana yang tercantum dalam roadmap masing-masing Pemda.

Nama Program
ABC

Rencana Aksi
ABC

Realisasi
ABC

Bukti Dukung (diupload)


ABC

Keterangan
ABC
Implementasi Upload Perkada KKPD (koordinasi dengan BKAD setempat)
KKPD Ada / Tidak Ada

Upload Dokumen Transaksi KKPD (koordinasi dengan BKAD dan/atau


Bank Sulselbar). Jika belum ada KKPD, dapat me-upload SK Kepala
Daerah atau PKS atau dokumen pengajuan kepada Bank Sulselbar untuk
menunjukkan bahwa progress implementasi sudah lebih jauh.
Ada / Tidak Ada
Peraturan PDRD Upload Perda PDRD yang telah disahkan
Ada / Tidak Ada

Keterangan
Dapat me-highlight bahasan ETPD dalam Perda PDRD, misalnya “Perda PDRD
menargetkan 100% pendapatan pajak dan retribusi daerah dilakukan secara non
tunai selambat-lambatnya 2025 dengan toleransi transaksi tunai sebesar 10%.”
Turunan Peraturan 1 Upload (Draf) Perkada PDRD.
Daerah PDRD Ada / Tidak Ada
(bisa lebih dari 1)
Keterangan
Dapat me-highlight bahasan ETPD dalam Perkada PDRD atau keterangan
progress Perkada apabila belum disahkan.
Implementasi Opsen 1 Upload (Draf) Dokumen Implementasi Opsen PKB
Aspek Output
terkait Pajak Ada / Tidak Ada
Kendaraan
Bermotor (PKB) Keterangan
(bisa lebih dari 1) Dapat me-highlight bahasan ETPD dalam dokumen tersebut atau keterangan
progress dokumen apabila belum disahkan.
Pemutakhiran Basis Upload (Draf) Dokumen Pemutakhiran Basis Data PDRD
Data PDRD (bisa Ada / Tidak Ada
lebih dari 1)
Keterangan
Dapat berupa kerja sama dengan Kanwil DJPb Provinsi Sulawesi Selatan, fiscal
cadaster Asian Development Bank, atau Perda/Perkada yang mengatur basis data
pajak dan retribusi. Apabila dokumen 2023 tidak ada, dapat me-upload dokumen
tahun sebelumnya.
Rekomendasi, Upload (Draf) Dokumen Rekomendasi/Kebijakan/Regulasi Lainnya
Kebijakan, Regulasi Ada / Tidak Ada
Lainnya
(bisa lebih dari 1) Contoh:
 Surat Edaran kepada ASN untuk pembayaran pajak/retribusi secara digital.
 Surat Edaran kepada wajib pajak atau wajib retribusi untuk pembayaran
pajak/retribusi secara digital.
 Surat Ketetapan Pembayaran Pajak atau Retribusi secara digital.
 PKS dengan LinkAja, Ovo, Bank Mandiri, atau pihak lainnya dalam hal
pemungutan pajak/retribusi secara digital.
 Surat Penugasan Pengembangan Aplikasi Pajak atau Retribusi.
Alokasi Belanja Hanya Contoh
ETPD di Tahun
2023 Deskripsi
ABC

LRA 2023 Detail


Ada / Tidak Ada
Kebijakan P2DD Dokumen Rencana Kerja Pemerintah Daerah tahun 2023
dalam Dokumen Ada / Tidak Ada
Perencanaan
Daerah Dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah tahun 2023
Ada / Tidak Ada
Upaya Peningkatan Hanya Contoh
Kualitas Jaringan
Infrastruktur TIK Deskripsi
(PSN Satria atau Sepanjang tahun 2023 terdapat beberapa upaya yang telah dilakukan Pemda ABC
Lainnya) untuk meningkatkan kualitas infrastruktur TIK, yaitu:
(bisa lebih dari 1)  Kerja Sama dengan PT Telkom/PT Telkomsel/PT Indosat untuk peningkatan
kualitas jaringan di 5 titik, yaitu ABC, DEF, GHI, JKL, dan MNO.
 Alokasi belanja tanah untuk pembangunan menara telekomunikasi di 5 titik,
yaitu ABC, DEF, GHI, JKL, dan MNO.
 Penyuratan terhadap PT Telkom/PT Telkomsel/PT Indosat untuk peningkatan
kualitas jaringan di 5 titik, yaitu ABC, DEF, GHI, JKL, dan MNO.
 Pendaftaran titik blank spot kepada BAKTI Kominfo di 5 titik, yaitu ABC,
DEF, GHI, JKL, dan MNO.
 Penyuratan himbauan kepada OPD Penghasil untuk mengidentifikasi titik
blankspot dalam pemungutan retribusi secara digital dan melaporkannya ke
Diskominfo setempat.
 Rapata tau pertemuan dengan PT Telkom/PT Telkomsel/PT Indosat untuk
peningkatan kualitas jaringa.
Aspek Output

Bukti Dukung
Ada / Tidak Ada
Berupa dokumen PKS, surat, atau dokumentasi kegiatan.
Insentif Daerah Bukti Dukung
Mendorong Ada / Tidak Ada
Peningkatan
Ekonomi, Iklim Keterangan
Investasi dan Dapat berupa pemberian insentif kepada Wajib Pajak/Retribusi oleh Pemda bagi
Pelayanan Publik Wajib Pajak yang menggunakan kanal digital untuk pembayarannya (contoh:
melalui P2DD diskon pembayaran PKB/PBB-P2 apabila menggunakan kanal digital seperti
(bisa lebih dari 1) kegiatan ASN Digital).

Aspek Outcome
Penerimaan Pajak Daerah secara Non Tunai Tahun 2023 (Nominal Rp)
Contoh: 100000
Penerimaan Total Pajak Daerah Tahun 2023 (Nominal Rp)
Contoh: 100000
Penerimaan Rtribusi Daerah secara Non Tunai Tahun 2023 (Nominal Rp)
Contoh: 100000
Penerimaan Total Retribusi Daerah Tahun 2023 (Nominal Rp)
Contoh: 100000
Transaksi Belanja Daerah secara Non Tunai Tahun 2023 (Nominal Rp)
Contoh: 100000
Transaksi Total Belanja Daerah Tahun 2023 (Nominal Rp)
Contoh: 100000

Anda mungkin juga menyukai