Anda di halaman 1dari 2

BAWAAN JEMAAH GELOMBANG 2

Versi : Zaky Ghulam


 Berangkat dari Banyuwangi - Sukolilo pakai Batik Haji Nasional
 Berangkat dari Sukolilo - Jeddah Pakai Baju Ihram

DI TAS KOPER
1. Baju Muslimah/ Baju Taqwa ( bagi Emak2 Jangan Nerawang dan Press Body )
2. Kaos Dalam bersaku depan/ Singlet
3. T-Shirt/ Kaos/ Daster
4. Sarung
5. Handuk Sedang
6. Kanebo
7. Celana Panjang
8. Celana Pendek
9. Celana Dalam/ CD
10. Sandal Jepit
11. Piring, Mangkok, Gelas, Sendok berbahan Melamin
12. Hanger Plastik/ Jepitan jemur baju/ Peniti, Karet Gelang, Tas Kresek Secukupnya
13. Tali Rafia/Tampar ( buat jemuran) 15 meter
14. Gunting Kecil, Alat Potong kuku, Alat cukur kumis, Alat potong rambut
15. Bahan Makanan Kering: Sambal Goreng Tempe, Bumbu Pecel, Dendeng, Abon, Sawur,
Bubuk Kopi Instan, Mie Instan beraneka Rasa, Bubur Instan, Energen, Susu, Jahe
bubuk, Pentol kering, ikan asin kering, ikan teri, terasi, Bumbu2 Instan, Cabe kering dll
16. Obat-obatan Rutin cukup untuk selama di Tanah Suci, terutama obat batuk pilek
17. Payung lipat berwarna Cerah
18. Perlak atau alas plastik untuk wukuf
19. Pisau/Alat Kupas Buah
20. Rice cooker Mini
21. Heater Pemanas Air listrik
22. Selotip Besar/ Lakban
23. Deterjen, Sabun Cuci Piring & Busa, Shampo sasetan
24. Kabel Rol colokan kaki 3
25. Jarum Benang
26. Topi

DI TAS TENTENG
1. Charger HP & Power Bank
2. Sarung/ Mukenah
3. Pakaian Dalam
4. Kain Ihram / Baju ihram >>> selanjutnya dipakai waktu keberangkatan ke Jeddah
5. Sabuk Ihram
6. Jaket/ sweater
7. Al Qur’an
8. T-Shirt/ Daster/ Baju tidur
9. Sajadah Tipis
10. Peralatan Mandi: Sabun, sikat gigi, pasta gigi, shampo saset, handuk kecil
11. Deodoran
12. Buku Manasik dan Doa
13. Sandal Jepit
DI TAS PASPOR
1. Foto Copy BPIH
2. Foto Copy Visa
3. Kaca Mata Hitam
4. Pelembab Bibir
5. Masker Kain/Medis
6. Obat untuk persediaan 4 hari, obat rutin Diabet/ Darah Tinggi/ Jantung, Antimo, Promag,
Obat diare, Obat vertigo, Obat Pusing, Obat panas
7. Foto 3x4
8. Buku Doa Manasik
9. Uang secukupnya
10. Balpoin & Spidol Permanen
11. Headset

DIPAKAI KE SUKOLILO
1. Seragam Haji Nasional
2. Peci
3. Sepatu/ sandal

Catatan :

1. Latihan Jalan Jauh


2. Menyiapkan hak-hak keluarga yg ditinggal
3. Menyelesaikan hutang piutang
4. Mohon maaf dengan kerabat dan tetangga
5. Registrasi Nomer HP untuk selama di Arab saudi
6. Registrasi ATM yang bisa dipakai di Tanah Suci , Bisa ambil di ATM Saudi dengan kartu
ATM BRI, Mandiri, BNI, dll yang ada tulisannya VISA, Mastercard, Cirrus ( per transaksi
penarikan sekitar Rp. 20.000).
7. Semprotan Air dapat di Sukolilo
8. Stop kontak di Saudi rata-rata pakai kaki tiga
9. Bila kulit sensitif, sebaiknya membawa perlengkapan mandi/kosmetik dari Indonesia untuk
kebutuhan selama di Tanah Suci
10. Lauk makan/sambal kering diperlukan karena menu yang ada terlalu monoton dan sebaiknya
baru dibuka setelah beberapa minggu (ketika sudah mulai bosan dengan menu katering yang
monoton)
11. Indomie ada di Saudi, tetapi rasanya belum tentu sesuai selera dan per bungkus harganya
sekitar 3 real ( 12 Ribu )
12. Obat-obatan, persediaan untuk 4 hari taruh di tas Paspor, sisanya masukkan koper
besar

Anda mungkin juga menyukai