Anda di halaman 1dari 4

Kisi-kisi UAS TA.

2023/2024 FE UMI
1. Jelaskanlah bagaimana mengembangkan kerukunan beragama berdasarkan
Mazmur 133?
Mazmur 133 mengajarkan tentang kebaikan dan berkat-Nya hidup yang penuh
persatuan dan kerukunan. Dalam mengembangkan kerukunan berdasarkan
Mazmur kita harus:
a. Bertumbuh dalam persatuan
b. Menghormati perbedaan
c. Menjaga persaudaraan
d. Menjauhi pertengkaran
e. Menjalin komunikasi yang baik
2. Bagaimana Teologi kerukunanan umat beragama?
- Alkitab-> Perjanjian Baru-> Tuhan Yesus menunjukkan hidup rukun dengan
semua orang
- Pengajaran dan teladan hidup Tuhan Yesus -> prinsip dasar hidup universal
menyangkut kasih kepada sesama manusia melewati batas-batas suku, ras,
sosial, dan agama. Jadi, kerukunan adalah panggilan iman

3. Jelaskanlah maksud integrasi umat agama dan berikan contoh konkrit yang
bisa dikerjakan?
Integrasi umat beragama merujuk pada upaya untuk menciptakan kerukunan
antara pemeluk berbagai agama, menghormati perbedaan keyakinan, dan
bekerja sama untuk membangun masyarakat yang inklusif.
 Contoh konkrit: Menghormati adanya perayaan hari besar keagamaan dari umat
lain.

4. Jelaskanlah arti Bhinneka Tunggal dan Pancasila dalam membangun


hubungan beragama yang sehat di Indonesia?
= Bhinneka Tunggal Ika menjadi landasan rasa toleransi serta saling menghargai
antara anggota masyarakat di Indonesia dengan latar belakang yang berbeda
Pancasila mengajarkan sikap saling menghormati, menghargai, toleransi, serta
terjalinnya kerjasama antara pemeluk-pemeluk agama dan penganut kepercayaan
yang berbeda-beda, sehingga dapat tercipta dan selalu terbinanya kerukunan hidup
di antara sesama umat beragama.

5. Apakah yang menyebabkan timbulnya kekerasan berdasarkan agama?


= a. Fanatisme: Keyakinan fanatik terhadap agama dapat menjadi katalisator untuk
tindakan kekerasan
b. Ketidaksetaraaan sosial: Ketidaksetaraan ekonomi dan sosial bisa menciptakan
ketegangan antarkelompok agama, memperburuk situasi dan memicu kekerasan
c. Manipulasi dan propaganda: Pemimpin/kelompok tertentu dapat memanipulasi
keyakinan keagamaan untuk menciptakan sentimen antikelompok dan membenarkan
tindakan kekerasan.
6. Bagaimanakah kita menghormati pemerintah berdasarkan Roma 14 : 1-4
= Ayat ini menekankan bahwa warga negara harus menghormati pemerintah karena
memberikan pengakuan dan menghargai otoritas pemerintah.
7. Apakah yang dimaksud dengan kerukunan berdasarkan kearifan lokal?
= Kerukunan berdasarkan kearifan lokal mengacu pada terciptanya harmoni dan
kesejahteraan diantara masyarakat dengan memanfaatkan nilai-nilai, norma-norma
serta tradisi lokal yang ada. Kearifan lokal mencakup kebijaksanaan budaya, sosial,
spritual, yang berlambang dalam suatu komunitas.

8. Jelaskanlah pengertian Post Truth?


= Post truth dapat diartikan ‘melampaui’ atau ‘pasca-kebenaran’. Post truth adalah
kondisi di mana fakta tidak terlalu berpengaruh dalam membentuk opini public.
9. Bagaimanakah menemukan kebenaran di era post truth?
Yaitu dengan cara:
- Verifikasi sumber infomasi
- Cross checking
- Berpikir kritis
- Edukasi diri
- Berpartisipasi dalam diskusi terbuka
10. Bagaimanakah bisa terhindar dengan baik dari berita hoaks?
Yaitu dengan cara:
- Perhatikan sumber dan media resmi
- Berhati-hati di media sosial
- Memperhatikan judul informasi
- Cermati sumber berita
-Periksa tanggal dan keaslian
11. Bagaimana menyikapi berita hoaxs berdasarkan kejadia 39: 1-23?
=1. Tidak terprovokasi dengan judul ataupun informasi yang mengandung hoax,
2. Mencari tahu kebenarannya terlebih dahulu setelah mengetahuinya,
3. Tidak menyebarkan kembali,
12. Bagaimanakah peran agama agama berita hoaxs?
= Agama menjadi sebagai sebuah sistem pengetahuan juga keyakinan,
menyediakan informasi dalam teks-teks suci, kecenderungan pemeluk agama
menganggap klaim kebenaran secara sepihak.

13. Jelaskanlah arti Prevenent Grace, Justyfing Grace dan Sanctyfing grace?
Prevenent Grace= Anugrah pendahuluan
Justyfying Grace= Anugrah pembenaran oleh iman
Sanctfying Grace = Anugrah kekudusan

14. Bagaimanakah Mahasiswa bisa bebas dari plagiarisme


= Menghargai karya orang lain, melakukan parafrasa, bantuan piranti lunak, dan
bertanya untuk mendapatkan pengarahan.

15. Apakah dampak negatif dari plagiarisme bagi Mahasiswa


1. Sumber Reputasi yang Buruk
2. Menurunkan Rasa Percaya Diri
3. Menyuburkan Sifat Pemalas
4. Sumber Hambatan Terhadap Kreativitas
5. Tersandung Kasus Hukum

16. Dalam menghidupi “jangan Mencuri” sebagai berita kebahagian orang Kristen.
Apakah hubungan plagiaris mendengan pencurian?
Hubungan plagiarisme dan pencurian ialah keduanya melibatkan pemakaian atau
pencurian hak milik orang lain.

17. Jelaskanlah apa yang dimaksud dengan Teodise dalam kitab Ayub?

= Teodise dalam kitab Ayub yakni pemahaman tentang keadilan Allah atau sebuah
paham yang membenarkan seluruh tindakan Allah di alam semesta. Juga,
membahas tentang keberadaan Allah yang dapat ditangkap oleh pikiran manusia

18. Jelaskan perbedaan dan persamaan kejahatan natural dan moral?


= Perbedaan:
-Kejahatan natural merujuk pada tindakan ilegal yang dilakukan oleh individu untuk
keuntungan individu
-Kejahatan moral merujuk pada tindakan ilegal individu untuk mendapatkan
keuntungan moral
Persamaan:
Keduanya melibatkan tindakan ilegal dan melanggar norma sosial
19. Apakah maksud Yesus “berikanlah kepada kaisar apa yang wajib kamu
berikan kepada kaisar, dan kepada Allah apa yang wajib kamu berikan kepada
Allah?
= Merujuk pada konsep gereja sebagai komunitas yang mempromosikan keadilan
dan ketertiban

20. Jelaskanlah fungsi hukum di Indonesia?


= Fungsi hukum di Indonesia: Pembuatan norma-norma, baik yang memberikan
peruntukan ataupun yang menentukan hubungan orang perorangan. Penyelesaian
sengketa-sengketa. Menjamin kelangsungan kehidupan masyarakat, terutama saat
terjadi perubahan dalam masyarakat
21. Jelaskan Undang undang ITE untuk membangun hidup kebersamaan di
Indonesia?
= UU ini memfasilitasi transaksi elektronik dan informasi yang aman dan terpercaya
serta melindungi privasi dan hak individu.

Anda mungkin juga menyukai