Anda di halaman 1dari 3

TATA IBADAH TAHBISAN DAN SALAM

MALAM PERENUNGAN P1 Ibadah malam perenungan Kematian TUHAN Yesus Kristus ini ditahbiskan dalam Nama
TUHAN Allah: Bapa, Anak dan Roh Kudus.
KEMATIAN TUHAN YESUS KRISTUS
J Amin.
JEMAAT GMIM “NAZARET” MATANI P2 Damai sejahtera Allah menyertai saudara-saudara.
================================================== J Dan menyertai saudara juga.
Kamis, 28 Maret 2024 P+J Amin ya Amin.

PERSIAPAN Menyanyi: KJ No. 33 : 1 “SUARAMU KUDENGAR”


- Meditasi Pribadi Suara-Mu kudengar memanggil diriku, supaya 'ku di Golgota di basuh darah-Mu!
- Jaga Ketertiban Refr. Aku datanglah, Tuhan, pada-Mu; Dalam darah-Mu kudus sucikan diriku.
- Mempelajari Tata Ibadah
- Pada Waktu Ibadah dimulai, Lampu Listrik dipadamkan dan diganti dengan lampu lilin PERENUNGAN PENDERITAAN YESUS KRISTUS (Jemaat duduk)
P1 Saudara-saudaraku, jemaat yang dikasihi TUHAN Yesus.
PEMBUKAAN (Jemaat berdiri) Marilah kita merenungkan dan menghayati tentang apa yang telah Yesus jalani untuk
Menyanyi: “JAM SEMBAHYANG” menebus dosa-dosa manusia.
Jam sembahyang yang kudus bila engkau keluh
Pada Tuhan yang tahu kesusahanmu P2 Sesudah Yesus melaksanakan perjamuan malam terakhir dengan murid-murid-Nya
Dengan hati beriman biar pergi seg'ra, k'lak kaurasa sentosa duduk di situlah (dan Yudas telah pergi meninggalkan Yesus dan teman-temannya); Yesus memanggil
Bersembahyanglah pada Bapa-Nya dengan nama Yesus turut kehendak-Nya murid-murid-Nya untuk pergi ke suatu tempat yang bernama Taman Getsemani yaitu
suatu tempat di mana Yesus dan murid-murid-Nya biasa berkumpul dengan maksud
P1 Jemaat yang dikasihi dan mengasihi TUHAN Yesus Kristus, marilah kita mengarahkan dan tujuan untuk berdoa.
hati dan pikiran kita kepada-Nya.
J Ya kami sudah siap. P1 Di sini Yesus merasa sangat sedih hati-Nya seperti mau mati rasanya; sampai-sampai
P2 Dalam persekutuan ibadah saat ini, kita akan merenungkan dan menghayati tentang peluh-Nya menjadi seperti titik-titik darah yang bertetesan ke tanah.
pemberian dan penyerahan diri Yesus Kristus untuk menerima apa yang akan terjadi
dalam hidup-Nya demi memenuhi kehendak Bapa-Nya yang mengutus Dia ke dalam P2 Yesus sebagai manusia merasa tidak mampu, tidak kuat dan tidak sanggup untuk
dunia ini. menerima dan menjalani jalan via dolorosa (jalan penderitaan). Dia mengajak murid-
J Sesungguhnya penderitaan sampai kematian Yesus dijalani-Nya agar supaya murid-Nya untuk bersama-sama berdoa tetapi ternyata murid-murid-Nya tertidur.
manusia yang berdosa memperoleh penebusan dan pengampunan atas dosa-
dosanya. P1 Bagaimana dengan kita? Adakah kita juga seperti murid-murid yang selalu tertidur
P+J Terpujilah Dia sekarang sampai selama-lamanya. ketika berdoa apalagi waktu berdoa syafaat?

Menyanyi: KJ No. 363 : 1 “BAGI YESUS KUSERAHKAN” Menyanyi: “JIWAKU TERBUKA”


Bagi Yesus kuserahkan hidupku seluruhnya; Jiwaku terbuka untuk-Mu Tuhan. S’lidiki nyatakan s’gala perkara
hati dan perbuatanku, pun waktuku milik-Nya. Singkapkan semua yang terselubung supaya kulayak di hadapan-Mu Tuhan
Bagi Yesus semuanya, pun waktuku milik-Nya.
Bagi Yesus semuanya, pun waktuku milik-Nya. P1 Yesus Berdoa : Ya Bapa-Ku, jikalau Engkau mau, ambillah cawan ini dari pada-Ku;
tetapi bukanlah kehendak-Ku, melainkan kehendak-Mulah yang terjadi.
P2 Sementara Yesus masih berbicara kepada murid-murid-Nya: “Tidakkah kamu sanggup ….. saat teduh …..
berjaga-jaga dengan Aku selama satu jam? Roh memang penurut tapi daging lemah.”
J Ya TUHAN, Engkau mengenal dan mengetahui hati dan pikiran kami dari jauh.
J TUHAN Yesus, kasihanilah kiranya kami yang banyak kali kurang sabar, tekun Sesungguhnya kami tidak dapat berdusta di hadapan-Mu dan juga tidak daapat
dan setia menaati dan melakukan apa kehendak-Mu bagi kami. menyembunyikan hal sekecil apapun di hadapan-Mu.
TUHAN, kami malu kepada-Mu atas sikap dan perbuatan-perbuatan kami yang
Menyanyi: KJ No. 402 : 1 “KUPERLUKAN JURUS’LAMAT” tidak sesuai dengan kehendak-Mu. Sebab kami lebih suka melakukan kehendak
Kuperlukan Jurus'lamat, agar jangan 'ku sesat; kami sendiri: bahkan ingin membalas kejahatan dengan kejahatan.
s'lalu harus kurasakan bahwa Tuhanku dekat. Sayangilah kiranya kami dan baharuilah hati dan pikiran kami seturut rencana
Refr. Maka jiwaku tenang, takkan takut dan enggan; dan kehendak-Mu.
Bila Tuhanku membimbing, 'ku di malam pun tent'ram.
Menyanyi: NKB No. 14 : 1, 4 “JADILAH TUHAN, KEHENDAKMU”
P2 Maka datanglah Yudas Iskariot beserta serombongan orang yang membawa pedang Jadilah, Tuhan kehendak-Mu! ‘Kaulah Penjunan, ‘ku tanahnya.
dan pentung serta obor yang disuruh oleh imam-imam kepala, ahli-ahli taurat dan tua- Bentuklah aku sesuka-Mu, ‘kan ‘ku nantikan dan berserah.
tua Yahudi untuk menangkap Yesus.
Dan Yudas menyerahkan Yesus dengan ciuman. Jadilah, Tuhan kehendak-Mu! S’luruh hidupku kuasailah.
Berilah Roh-Mu kepadaku, agar t’rang Kristus pun nyatalah.
P1 Ciuman; cium pipi kiri, cium pipi kanan sebagai tanda senang bertemu dengan orang-
orang terkasih kita apalagi jika sudah lama tidak bertemu; orangtua, anak-anak, kakak, P2 Dan oleh karena para imam kepala dan tua-tua Yahudi tidak memiliki kuasa politik untuk
adik, suami, isteri, sahabat, dsb. menghukum Yesus maka Yesus mereka serahkan untuk diadili oleh Sanhedrin dan
Tetapi apakah itu benar-benar kita lakukan dengan tulus ikhlas? Ataukah sekedar ikut- dibawa kembali menghadap Pilatus supaya di jatuhi hukuman mati.
ikutan ala pencitraan? Agar supaya orang lain tahu dan melihat ada baku-baku bae. Banyak orang berteriak: Salibkan Dia… Salibkan Dia

J Ya TUHAN ampunilah kiranya kami jika dalam kehidupan bersama dengan P1 Pilatus memutuskan Yesus dihukum mati dan disalibkan.
sesama sering kami menampilkan sikap hidup yang manis di luar tapi jahat di Alasan Yesus disalib karena Dia menyebut diri-Nya Raja orang Yahudi.
hati.
P2 Kemudian sambil memanggul salib-Nya dengan mahkota duri di kepala-Nya, Yesus
P2 Kemudian Yesus ditangkap dan dibawah ke istana imam besar Kayafas untuk di adili. Di menerima cambukan menuju Golgota untuk disalibkan.
sini Yesus mulai dihina, di olok-olok, di ludahi, dicaci maki, di tampar, disiksa, dituduh
menghujat Allah, padahal tindakan ini tidak terbukti kebenarannya. Dia menyebut diri- P1 Yesus yang tidak pernah salah dan berbuat kejahatan apalagi dosa; namun Ia telah rela
Nya sebagai Anak Allah ketika mukanya ditinju, diteriaki supaya dihukum mati; menyerahkan diri-Nya seutuhnya demi penebusan dan pengampunan atas dosa-dosa
disangkal Petrus sampai 3x; tetapi Yesus hanya diam saja. kita.
Apakah respon kita atas pengorbanan-Nya?
P1 Saudara-saudara, jikalau kita diperhadapkan dengan pergumulan-pergumulan seperti
yang dilakukan orang banyak kepada Yesus seperti misalnya ditampar dan di tinju muka ….. saat teduh …..
kita tanpa alasan yang jelas; dicaci maki, dst: apakah kita dapat menerima perlakuan
ini? Diam saja seperti Yesus? Ataukah sebaliknya kita membalas apalagi jika kita J Ya Yesus, kami mau taat dan setia kepada-Mu serta mau menyerahkan tubuh
merasa benar? kami juga hidup kami untuk menjadi alat kesaksian bagi kemuliaan Nama-Mu
yang kudus. Ya Roh Kudus tolonglah kami.
Menyanyi: KJ No. 368 : 1 “PADA KAKI SALIBMU” P2 Sebagai Hamba Pelayan Yesus Kristus, kami mengajak jemaat sekalian untuk
Pada kaki salib-Mu, Yesus, 'ku berlindung; turut ambil bagian dalam ibadah tersebut. Dan kita akan mempersiapkan diri
Air hayat Golgota pancaran yang agung. untuk ambil bagian dalam Perayaan Perjamuan Kudus khususnya sebagai
Refr. Salib-Mu, salib-Mu yang kumuliakan. anggota-anggota sidi jemaat.
Hingga dalam sorga k'lak ada perhentian.
P1 Marilah kita membaca dan mendengar Firman TUHAN dalam Kitab Injil Yohanes 6 : 54-
P2 Firman TUHAN berkata: “Damai sejahtera Kutinggalkan bagimu, Damai sejahtera 58
Kuberikan kepadamu; dan apa yang Kuberikan tidak seperti yang diberikan oleh dunia Menyanyi: KJ No. 376 : 1 “IKUT DIKAU SAJA TUHAN”
kepadamu. Janganlah gelisah dan gentar hatimu.” (Yohanes 14 ; 27) Ikut dikau saja, Tuhan, jalan damai bagiku;
Aku s'lamat dan sentosa hanya oleh darah-Mu
Menyanyi: NKB No. 196 : 1 “KU BEROLEH BERKAT” Refr. Aku ingin ikut Dikau dan mengabdi pada-Mu:
‘Ku beroleh berkat yang tak kunjung lenyap, yang tidak dib’ri dunia; Dalam Dikau, Jurus'lamat, 'ku bahagia penuh!
Di relung hatiku, walau sarat beban, ada damai sejaht’ra baka.
Refr. Yesus yang selalu tinggal serta; Ia di dalamku, ‘ku dalam-Nya. DOA SYAFAAT
“Aku senantiasa menyertaimu” Itulah janji-Nya kepadaku. P1 …..

PELAYANAN FIRMAN PENUTUP (Jemaat berdiri)


P1 Berdoa, Membaca Alkitab, Renungan P2 Jemaat sekalian, marilah kita berdiri dan menutup ibadah ini dengan menyanyi
Menyanyi: KJ No. 375 “SAYA MAU IKUT YESUS”
PERSEMBAHAN Saya mau ikut Yesus, saya mau ikut Yesus sampai s'lama-lamanya.
P2 Jemaat yang kukasihi, sekarang marilah kita menyatakan syukur kita kepada TUHAN Meskipun saya susah, menderita dalam dunia,
dengan memberi persembahan. saya mau ikut Yesus sampai s'lama-lamanya.

Menyanyi: KJ No. 34 : 1, 2 “DI SALIB YESUS DI KALVARI”


Di salib Yesus di Kalvari kus'rahkan dosa yang keji. P1+P2 Terimalah Berkat TUHAN :
Oleh darah-Nya aku bersih! Puji nama-Nya! Kasih karunia dan damai sejahtera Allah yang melampaui segala akal menyertai
Refr. Puji, puji nama-Nya! Puji, puji nama-Nya! saudara-saudara dari sekarang ini dan sampai selama-lamanya.
Oleh darah-Nya aku bersih! Puji nama-Nya! P+J Amin. Amin. Amin. (dinyanyikan)

Kini bahagiaku penuh: Yesus berdiam di dalamku.


Sungguh 'ku s'lamat, 'ku ditebus! Puji nama-Nya! Refr…

AJAKAN UNTUK MENGAMBIL BAGIAN DALAM PERAYAAN JUMAT AGUNG / HARI


KEMATIAN TUHAN YESUS
P1 Besok, semua orang percaya di dunia ini akan merayakan Hari Kematian TUHAN Yesus
Kristus / Jumat Agung melalui ibadah pagi pada Pkl. 09.00. Dan selanjutnya Perjamuan
Kudus dalam 2 sesi : Pkl. 14.00 (2 Siang) dan Pkl. 18.00 (6 Malam).

Anda mungkin juga menyukai