Anda di halaman 1dari 6

KEPUTUSAN

KEPALA DESA LALIMBUE KECAMATAN KAPOIALA


Nomor : 451.12/ 09/BAZ-DL/III/ 2024

TENTANG

PEMBENTUKAN PANITIA AMIL ZAKAT FITRAH TINGKAT


DESA LALIMBUE TAHUN 1445 H/ 2024 M
KECAMATAN KAPOIALA KABUPATEN KONAWE

KEPALA DESA LALIMBUE

Menimbang : a. Bahwa untuk melancarkan penerimaan Zakat Fitrah pada


bulan Suci Ramadhan, dipandang perlu membentuk Panitia
penerima Zakat Fitrah tingkat Desa Lalimbue;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 18 Tahun 1999 Tentang Pengelolaan


Zakat;
2. Undang–undang Nomor 32 Tahun 2004 Tentang
Pemerintahan Daerah;
3. Undang–undang Nomor 72 Tahun 2005 Tentang
Pemerintahan Desa);
4. Undang–undang Nomor 33 Tahun 2004 Tentang
Perimbangan Keuangan antar Pemerintah Pusat dan Daerah;
5. Undang–undang Nomor 6 Tahun 2014, tentang Desa
( Lembaran Negara Repulik Indonesia Tahun 2014 Nomor7,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5495 );
6. Undang–undangNomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah
Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 244, tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5578 );
7. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun2014 tentang Peraturan
Pelaksanaan Undang–Undang Nomor 6 Tahun2014 tentang
Desa ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 213,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5539 );
8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
111 Tahun 2014 tentang Pedoman Teknis Peraturan di Desa;
9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
112 Tahun 2014 tentang Pemilihan Kepala Desa;
10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
113 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan Desa;
11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
114 tentang Pedoman Pembangunan Desa;
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 39
Tahun 2015 tentang Kode Desa;
13. Permendagri 84 Tahun 2015 Tentang Struktur dan Tata
Kerja Pemerintahan Kelurahan dan Desa
14. Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2006 tentang
perubahan Nama Kabupaten Kendari Menjadi Kabupaten
Konawe ( Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 103 );
15. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang
pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah Daerah
Provinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota( Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737 );
16. Keputusan Bupati Konawe Nomor 1093 tahun 2024 Tentang
Penetapan Zakat Fitra Kabupaten Konawe Tahun 1445 H/2024
M

MENETAPKAN :
PERTAMA : Mengangkat yang tersebut namanya dalam lampiran Keputusan
ini untuk melakukan penerimaan Zakat Fitrah bagi warga
masyarakat Desa Lalimbue selama bulan suci Ramadhan.

KEDUA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan


Ketentuan, apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
Surat Keputusan ini, maka akan dilakukan perbaikan
sebagaimana mestinya.

DITETAPKAN DI : LALIMBUE
PADA TANGGAL : 22 Maret 2024

KEPALA DESA LALIMBUE

JUFRI ANDI PAOLA

Tembusan Kepada Yth, :


1. Camat Kapoiala di Kapoiala;
2. Kapolsek Bondoala/Kapoiala di Laosu;
3. Kepala urusan agama Kec. Bondoala/Kapoiala di Laosu;
4. Ketua BPD Desa Lalimbue di Lalimbue;
5. Ketua LPM Desa Lalimbue di Lalimbue;
6. Masing – masing yang bersangkutan untuk dilaksanakan;
Lampiran :

Nomor : 451.12/09/BAZ-DL/III/2024
Tanggal : 22 Maretr 2024
Lampiran : I ( Satu ) Berkas.
Perihal : Surat Keputusan Kepala Desa Lalimbue Tentang Pembentukan
Panitia Amil Zakat Fitrah Thn 1445H/2024M.

No Nama Jabatan Tempat Ket


a b c d e
1. H.LANGGONE Imam Desa
2. RUSDIN AMIN Imam Masjid Masjid Nurul
Iman
3. H.YANBURE,K Tokoh Agama
4. JAMALUDDIN Tokoh Agama
5 H.BURAIS Tokoh Agama

Mengetahui,
Kepala Desa Lalimbue

JUFRI ANDI PAOLA


DAFTAR KELUARGA WAJIB ZAKAT FITRA

NO NAMA KEPALA JUMLAH BERAS (KG) UANG (RP) KET


KELURAGA JIWA

Lalimbue, 2024M
Amil Zakat,

(……………………………….)
DAFTAR FAKIR MISKIN PENERIMAH ZAKAT

NO NAMA KEPALA BERAS (KG) UANG (RP) KET


KELURAGA

Lalimbue, 2024M
Amil Zakat,

(……………………………….)
KECAMATAN : KAPOIALA
KABUPATEN : KONAWE
TAHUN : 1445 H / 2024m

Anda mungkin juga menyukai