Anda di halaman 1dari 5

KOMISI PEMUDA DAERAH JAWA TENGAH

GEREJA KRISTEN ALKITAB INDONESIA


Akte Notaris No. 7 Tahun 2005; SK Pendaftaran DIRJEN BIMAS KRISTEN DEPAG RI No. 73 Tahun 1988
Sekretariat KOPEDA: Sdri. Hossiana d/a. GKAI “Betlehem”
Dusun Sugihwaras RT 04/07 Desa Wonorejo, Kec. Gondangrejo, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah
CP : Jeffry O. Nessy - +62 821-3450-9450 (Ketua KOPEDA GKAI JATENG)
Hossiana – 082 324 914 032 (Sekretaris) Email : kopedajateng@gmail.com

LAPORAN KERJA KOMISI PEMUDA DAERAH JAWA TENGAH


PERIODE 2022 – 2026

I. PENDAHULUAN
Salam damai dalam kasih Kristus!
Segala puji syukur kami naikkan ke hadirat Tuhan Yesus Kristus karena atas anugerah-
Nya kami dapat meyelesaikan penyusunan Laporan Kerja Komisi Pemuda Daerah (Kopeda)
Jawa Tengah ini. Dalam kesempatan ini izinkanlah kami untuk memaparkan laporan kerja
pengurus Kopeda Jawa Tengah. Kiranya laporan ini dapat menjadi bahan pertimbangan dan
evaluasi supaya setiap program yang telah dan yang akan dijalankan dapat terlaksana dengan
baik.

II. STRUKTUR KEPENGURUSAN


Pengurus Komisi Pemuda Daerah Jawa Tengah periode 2022 – 2026 disahkan pada 2
Juli 2022, yang dikukuhkan dalam Surat Keputusan No: 063/MD-Jateng/GKAI/VII/2022
tentang Pengangkatan Badan Pengurus Komisi Pemuda Gereja Kristen Alkitab Indonesia
(GKAI) – Jawa Tegah Periode 2022 - 2026.

SUSUNAN PENGURUS
KOMISI PEMUDA JAWA TENGAH
PERIODE 2022 - 2026

Badan Pertimbangan : Majelis Daerah GKAI Jawa Tengah


Ketua : Jeffry Oktavianus Nessy (Pos PI Ngegot, Karanganyar)
Wakil Ketua : Kevin William Albert (GKAI Gebang, Surakarta)
Sekretaris : Hossiana Ananta Putri (GKAI Betlehem, Karanganyar)
Bendahara : Natalia Suryanti (GKAI Kadipiro, Surakarta)
Sie PWG : Fajar Heri Mulyanto (GKAI Kwarasan, Sukoharjo)
Sie Usaha Dana : Ellen Revi Sabaktani (GKAI Karangdowo,
Klaten)
Sie Kreatif : Amriko Setiawan (GKAI Mojomulyo, Sragen)

III. LAPORAN KEGIATAN


1. Kegiatan yang sudah terlaksana:
a. Melakukan ibadah pemuda gabungan untuk wilayah Solo dan sekitarnya
setiap bulan pada hari Sabtu minggu terakhir. Lokasi ibadah digilir untuk
setiap bulannya dengan rincian sebagai berikut:
- Oktober 2022 : GKAI Plesungan
- November 2022 : GKAI Kadipiro
- Desember 2022 : -- (ditiadakan karena diadakan Natal Kopeda
Jawa Tengah)
- Januari 2023 : -- (ditiadakan karena bertepatan dengan Natal
MU GKAI)
- Februari 2023 : GKAI Gebang
- Maret 2023 : GKAI Tanggulsari
KOMISI PEMUDA DAERAH JAWA TENGAH
GEREJA KRISTEN ALKITAB INDONESIA
Akte Notaris No. 7 Tahun 2005; SK Pendaftaran DIRJEN BIMAS KRISTEN DEPAG RI No. 73 Tahun 1988
Sekretariat KOPEDA: Sdri. Hossiana d/a. GKAI “Betlehem”
Dusun Sugihwaras RT 04/07 Desa Wonorejo, Kec. Gondangrejo, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah
CP : Jeffry O. Nessy - +62 821-3450-9450 (Ketua KOPEDA GKAI JATENG)
Hossiana – 082 324 914 032 (Sekretaris) Email : kopedajateng@gmail.com

- April 2023 : -- (ditiadakan karena mendapat


undangan
KKR Paskah di GKAI Betlehem)

- Mei 2023 : GKAI Mojomulyo, Sragen


- Juni 2023 : -- (off)
b. Melaksanakan Natal Kopeda Jawa Tengah pada 3 Desember 2022 di Kapel
STT Berita Hidup.
c. Melakukan kunjungan ke GKAI Lembah Pujian, Tawangmangu pada 12
Februari 2023.
d. Mengadakan rapat rutin pengurus Kopeda Jateng setiap dua bulan sekali.
e. Mengadakan iuran wajib bagi pengurus sebesar Rp 15.000,00 untuk setiap
pertemuan rutin.
f. Mengadakan iuran rutin bagi masing-masing gereja lokal sebesar Rp
10.000,00 setiap bulan.

2. Kegiatan yang belum terlaksana:


a. Mengadakan kunjungan ke GKAI wilayah Jawa Tengah, secara khusus bagi
gereja-gereja yang belum pernah dikunjungi.
b. Mengadakan youth gathering Kopeda Jawa Tengah pada Agustus 2023.
c. Mengadakan retreat Kopeda Jateng pada 2024.
d. Menyusun jadwal ibadah gabungan tahun 2023 untuk semester kedua.

IV. LAPORAN KEUANGAN


No Tanggal Rincian Pemasuka Pengeluaran Saldo
n Akhir
1 11-Sep-22 Saldo September 522.000 522.000
2 22-Oct-22 Persembahan ibadah gabungan 270.000 792.000
3 23-Oct-22 Iuran wajib per gereja 90.000 882.000
4 30-Oct-23 Rapat rutin pengurus 106.500 775.500
5 25-Nov-22 Rapat rutin pengurus 40.000 735.500
6 26-Nov-22 Persembahan ibadah gabungan 376.600 1.112.100
7 26-Nov-22 Iuran wajib per gereja 140.000 1.252.100
8 28-Nov-22 Persiapan Natal Kopeda 191.600 1.060.500
Jateng
9 28-Nov-22 Support Natal Kopeda Jateng 720.000 340.500
11 28-Nov-22 Iuran wajib per gereja 40.000 380.500
12 02-Dec-22 Sisa saldo Natal Kopeda 41.000 421.500
13 03-Dec-22 Persembahan Natal Kopeda 657.500 1.079.000
14 16-Jan-23 Rapat rutin pengurus 308.000 771.000
15 16-Jan-23 Iuran wajib per gereja 10.000 781.000
16 12-Feb-23 Rapat rutin pengurus 206.000 575.000
17 25-Feb-23 Persembahan ibadah gabungan 184.000 759.000
18 25-Feb-23 Iuran wajib per gereja 110.000 869.000
19 25-Feb-23 Air mineral ibadah gabungan 40.000 829.000
20 28-Feb-23 Iuran wajib ke Kopenas 400.000 429.000
21 25-Mar-23 Persembahan ibadah gabungan 249.000 678.000
22 25-Mar-23 Iuran wajib per gereja 100.000 778.000
23 25-Mar-23 Air mineral ibadah gabungan 40.000 738.000
KOMISI PEMUDA DAERAH JAWA TENGAH
GEREJA KRISTEN ALKITAB INDONESIA
Akte Notaris No. 7 Tahun 2005; SK Pendaftaran DIRJEN BIMAS KRISTEN DEPAG RI No. 73 Tahun 1988
Sekretariat KOPEDA: Sdri. Hossiana d/a. GKAI “Betlehem”
Dusun Sugihwaras RT 04/07 Desa Wonorejo, Kec. Gondangrejo, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah
CP : Jeffry O. Nessy - +62 821-3450-9450 (Ketua KOPEDA GKAI JATENG)
Hossiana – 082 324 914 032 (Sekretaris) Email : kopedajateng@gmail.com

24 21-Apr-23 Rapat rutin pengurus 145.000 593.000


26 16-May-23 Rapat rutin pengurus 40.000 553.000
27 27-May-23 Persembahan ibadah gabungan 345.000 898.000
28 27-May-23 Iuran wajib per gereja 20.000 918.000
29 09-Jun-23 Iuran wajib ke Kopenas 300.000 618.000
30 16-Jun-23 Iuran Mukernas 2023 100.000 518.000
31 16-Jun-23 Support perwakilan pengurus 250.000 268.000
ke Mukernas
32 16-Jun-23 Iuran pengurus inti 165.000 433.000

Total pemasukan : Rp 3.320.100,00


Total pengeluaran : Rp 2.887.100,00
Saldo akhir per Juni 2023 : Rp 433.000,00

V. DATA PEMUDA

Jumlah
No. Nama Gereja/Pos PI
Pemuda/Remaja
KOTA SOLO
1. GKAI Alfa-Omega Semanggi 8
2. Pos PI GKAI Alfa-Omega Semanggi 0
3. GKAI Galilea Gebang 18
4. GKAI Mojosongo 3
5. GKAI El-Gibbor 28
6. GKAI Pucangsawit 9
7. GKAI Kadipiro 20
8. Pos PI Nusukan 0
9. GKAI Apostolos Gondang Manahan 20
10. Pos PI GKAI Apostolos 0
11. Pos PI Mojosongo 2
12. GKAI Anugerah Clolo Banjarsari 29
KABUPATEN KARANGANYAR
13. GKAI Gilgal Jurug 15
14. Pos PI GKAI Gilgal Jumantono 7
15. GKAI Lembah Pujian Tawangmangu 7
16. Pos PI Karangmalang 9
17. Pos PI Karangpandan 4
18. GKAI Banaran 6
19. GKAI Plesungan 10
20. Pos PI Kerjo 4
21. GKAI Sanggarahan 5
22. GKAI Betlehem Selorejo 37
23. Pos PI Ngegot 7
24. GKAI Selokaton 17
KABUPATEN BOYOLALI
25. GKAI Sawahan 11
26. Pos PI Sangkrah 10
27. Pos PI Nogosari 3
KOMISI PEMUDA DAERAH JAWA TENGAH
GEREJA KRISTEN ALKITAB INDONESIA
Akte Notaris No. 7 Tahun 2005; SK Pendaftaran DIRJEN BIMAS KRISTEN DEPAG RI No. 73 Tahun 1988
Sekretariat KOPEDA: Sdri. Hossiana d/a. GKAI “Betlehem”
Dusun Sugihwaras RT 04/07 Desa Wonorejo, Kec. Gondangrejo, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah
CP : Jeffry O. Nessy - +62 821-3450-9450 (Ketua KOPEDA GKAI JATENG)
Hossiana – 082 324 914 032 (Sekretaris) Email : kopedajateng@gmail.com

28. GKAI Imanuel Watuleter 7


29. GKAI Karanggede 6
30. GKAI Karangbulu 9
31. Pos PI Karangduwet 5
32. GKAI Jrakah 4
33. GKAI Tumut 3
KABUPATEN SRAGEN
34. GKAI Mojomulyo Sragen 12
KABUPATEN KLATEN
35. GKAI Karangdowo 34
36. Pos PI Tambak 9
37. Ringin Putih 6
38. GKAI Joho 6
39. GKAI Pos PI Dompyongan 3
KABUPATEN WONOGIRI
40. GKAI Jatisrono 4
41. GKAI Mundu 0
42. GKAI Tirtomoyo 8
43. Pos PI Blumbung 0
KABUPATEN SUKOHARJO
44. GKAI Maranatha Baki 6
45. GKAI Jemaat Filadelfia Kwarasan 9
46. Pos PI El-Gibbor Grogol 1
KABUPATEN PURWOREJO
47. GKAI Geparang 4
WILAYAH JAWA TENGAH BAGIAN UTARA
48. GKAI Karangrayung Purwodadi 12
49. GKAI Pos PI Pati 10
50. Pos PI Sukolilo 13
51. GKAI Agape Jimbaran 14
52. GKAI Glapansari Temanggung 34
53. GKAI Getsemani Jombor 9
54. Pos PI Kendal 7
55. GKAI Eben Haezer Temanggung 5
56. GKAI Filadelfia Tegal
TOTAL 529

Jumlah Gereja Induk : 38 gereja


Jumlah Pos PI : 18 Pos PI
Jumlah Pemuda/Remaja : 529 orang

VI. USULAN-USULAN
1. Kiranya pada kesempatan yang akan datang dapat mengadakan kegiatan pemuda
GKAI berskala nasional selain Mukernas, seperti KKR, retreat, konser pemuda
GKAI, atau youth camp (dan sejenisnya).
2. Usulan calon Ketua Kopenas periode 2023 – 2028: Bp. Daud Tri W.
3. Usulan lokasi Mukernas ke-VII: Jatimbar
KOMISI PEMUDA DAERAH JAWA TENGAH
GEREJA KRISTEN ALKITAB INDONESIA
Akte Notaris No. 7 Tahun 2005; SK Pendaftaran DIRJEN BIMAS KRISTEN DEPAG RI No. 73 Tahun 1988
Sekretariat KOPEDA: Sdri. Hossiana d/a. GKAI “Betlehem”
Dusun Sugihwaras RT 04/07 Desa Wonorejo, Kec. Gondangrejo, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah
CP : Jeffry O. Nessy - +62 821-3450-9450 (Ketua KOPEDA GKAI JATENG)
Hossiana – 082 324 914 032 (Sekretaris) Email : kopedajateng@gmail.com

VII. PERGUMULAN DOA


1. Berdoa untuk pelayanan Komisi Pemuda Nasional periode selanjutnya agar terus
ditopang oleh Tuhan dan setiap program-program yang akan dijalankan bisa
terlaksana.
2. Berdoa untuk kesatuan hati pengurus Kopeda Jawa Tengah agar dapat
melaksanakan tugas dan tanggung jawab dengan baik.
3. Berdoa untuk pemuda/pemudi GKAI Jawa Tengah dan juga di seluruh wilayah
Indonesia agar tetap semangat melayani demi kemajuan Komisi Pemuda GKAI.
4. Berdoa untuk keaktifan masing-masing wilayah agar dapat melaksanakan ibadah
pemuda gabungan secara rutin.
5. Beroda untuk setiap kegiatan Kopeda Jawa Tengah, baik yang belum terlaksana
maupun yang akan dilaksanakan agar mencapai target yang diharapkan.

VIII. PENUTUP
Demikian laporan ini kami sampaikan. Kami mohon dukungan dari segenap hamba
Tuhan agar setiap kegiatan yang sudah, sedang, dan yang akan dilaksanakan dapat berjalan
sebagaimana mestinya. Atas perhatiannya kami mengucapkan terima kasih. Tuhan Yesus
memberkati.

Karanganyar, 16 Juni 2023


Komisi Pemuda GKAI Jawa Tengah

Ketua Sekretaris

Jeffry Oktavianus Nessy Hossiana Ananta Putri

Anda mungkin juga menyukai