Anda di halaman 1dari 5

I.

Pendahuluan
Tanggal 17 Agustus adalah hari kemerdekaan Indonesia yang dirayakan oleh
setiap warga dan masyarakat dengan penuh sukacita. Hal tersebut dimaksud untuk
mengenang jasa pahlawan yang telah berjuang mempertaruhkan nyawa dalam
memerdekakan negara kita tercinta ini.
Hari kemerdekaan adalah tonggok sejarah yang harus dikenang oleh setiap
warga Indonesia,kita selaku generasi muda ingin mengadakan kegiatan-kegiatan
positif yang bertujuan tidak lain adalah menghibur dan menumbuhkan ssemangat
serta gotongroyong masyarakat.
Dengan demikian,kami selaku panitiayang terbentuk dari karangtaruna
Gendewo ingin mengadakan Peringatan Hari Kemerdekaan di Dusun Karangmalang.

II.Tujuan
Ada beberapa tujuan dari terselenggaranya acara ini,yaitu ;
1. Mempererat tali silaturahmi antar warga Dusun Karangmalang.
2. Bentuk syukur kepada Allah SWT atas nikmat kemerdekaan yang telah diberikan
3. Menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan antar sesama masyarakat
4. Mengenang jasa pahlawan yang telah berjuang dan mengorbankan untuk
kemerdekaan Indonesia
5. Menumbuhkan semangat juang kepada para pemuda
6. Menghibur masyarakat dengan kegiatan yang positif
7. Meningkatkan generasi muda akan semangat juang para pahlawan bangsa
8. Meningkatkan rasa cinta tanah air Indonesia

III. Waktu dan Tempat


1. Lomba Anak-Anak dan Ibu-Ibu
Tempat : Bpk Supriyatno
Waktu : Sabtu-Minggu, 5-6 Agustus 2023
Pukul : 13:00 WIB
2. Pembagian hadiah : Rabu,16 Agustus 2023
3. Pukul : 19:30 WIB – Selesai

IV.Susunan kepanitiaan
1.Pelindung : Marji Sungkowo
2.Penanggung Jawab : Nando Susilo
3.Ketua Panitia : Fajar Rachmada
4.Wakil : Aking Untoro
5.Sekretaris : M Taufik
6.Bendahara : Dwi Laksono
7.Sie Perlengkapan : Mico Setyaji & Bayu Andra
8.Sie Sponsorship : Wasito & Angga Rizqi
V.Rencana Anggaran

1. Pemasukan

NO Uraian Estimasi
1 Kas Pemuda Rp.1.500.000.00
Total Rp1.500.000.00

2. Pengeluaran

NO Uraian Estimasi
1 Makan Kerupuk Rp.100.000
2 Kepruk Kendil Rp.100.000

3 Tarik Tambang Rp.100.000


4 Koin Semangka Rp.80.000
5 Balap Karung Rp.50.000
6 Estafet Air Rp.100.000
7 Balon Goyang Rp.100.000

8 Sepeda Hias Rp.350.000

9 Doorprize Rp.1.000 000

10 Banner Panggung Rp.250.000

11 Hiasan Panggung Rp.100.000

12 Hiburan Malam Puncak Rp.2.500.000

13 FC & Print Proposal Rp.20.000

14 Biaya Tak Terduga Rp.200.000

Total Rp.5.050.000

VI.Sponsorship
NO Nama Nominal

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25
VII.Penutup
Demikian proposal sponsorship ini kami buat,semoga dapat menjadi
gambaran atas garis besar acara yang akan kami selenggarakan.Semoga segala bentuk
komstribusi Bapak/Ibu dicarat sebagai amal dan bermanfaat bagi masyarakat Dusun
Karangmalang.

Karangmalang,01 Agustus 2023


Mengetahui,
Ketua Karang Taruna Gendewo Ketua Panitia

Nando Susilo Fajar Rachmada

PROPOSAL SPONSOR
MEMPERINGATI HUT KE 78

KARANG TARUNA GENDEWO


KARANGMALANG,WRINGINPUTIH
2023

Anda mungkin juga menyukai