Anda di halaman 1dari 3

ASSESMENT FORMATIF

TAHUN PELAJARAN 202 3/2024

Nama :......................................................................
Kelas : 3 Ibnu Aljazari
Tanggal :......................................................................
Muatan Pelajaran : TIK
Bismilláhirrahmánirrahím
PETUNJUK UMUM:
A. Berdoalah sebelum mengerjakan soal!
B. Isilah identitas dengan lengkap dan jelas!
C. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum menjawabnya!
D. Dahulukan soal-soal yang dianggap mudah!
PETUNJUK KHUSUS:
A. Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang paling tepat!

1. Tujuan kita memadu/menggabungkan gambar adalah ....


a. Membuat sejumlah gambar yang sama
b. Memotong gambar beberapa bagian
c. Membuat gambar lebih indah dan menarik
d. Membersihkan gambar yang kotor dan tidak rapi
2. Menghilangkan sebagian gambar dan memotong gambar menjadi beberapa bagian
adalah tujuan dari ...
a. Memadu gambar b. Menyalin gambar
c. Memotong gambar d. Menghapus gambar
3. Agar gambar terlihat transparan maka ikon yang harus dipilih adalah ...
a. Ikon transparan b. Ikon lingkaran
c. Ikon huruf d. Ikon garis

4. Ikon berfungsi untuk ...


a. Untuk membuat berbagai macam bentuk gambar
Halaman | 1
Naskah Soal Assesment Formatif/Kelas 3/PH TIK/2023-2024
b. Memotong gambar
c. Menghapus gambar
d. Memberi warna pada gambar

5. Ikon berfungsi untuk …


a. Memotong gambar
b. Memilih warna dari gambar lain dan menggunakannya untuk menggambar
c. Memberi warna pada gambar dan background
d. Untuk membuat berbagai macam bentuk gambar

6. Ikon berfungsi untuk ...


a. Memotong gambar
b. Memilih (select) gambar atau obyek
c. Menampilkan gambar yang telah di copy
d. Menggandakan atau mengkopi gambar
7. Di bawah ini adalah beberapa bangun/gambar yang dapat dibuat menggunakan ikon
poligon, kecuali …
a. Trapesium b. Jajargenjang
c. Segi delapan d. Lingkaran

8. Ikon disebut dengan ikon …


a. Cut c. Brush
c. Brushes c. Eraser

9. Ikon digunakan untuk …


a. Membuat teks di Paint b. Menyalin gambar
c. Menghapus gambar d. Memotong gambar

10. Ikon berfungsi untuk …


a. Menggambar bentuk persegi sudut bulat
b. Menyisipkan teks
Halaman | 2
Naskah Soal Assesment Formatif/Kelas 3/PH TIK/2023-2024
c. Menggambarkan banyak segi
d. Menggunakan kuas

PETUNJUK KHUSUS:
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar dan jelas!
1. Sebutkan langkah – langkah membuat jajargenjang! ...

2. Sebutkan langkah – langkah menggabungkan gambar dan teks!

3. Sebutkan langkah – langkah menggunakan ikon teks !

4. Sebutkan langkah – langkah mengombinasikan warna!…

5. Sebutkan langkah – langkah menggunakan ikon poligon ! …


Selamat Mengerjakan!

Halaman | 3
Naskah Soal Assesment Formatif/Kelas 3/PH TIK/2023-2024

Anda mungkin juga menyukai