Anda di halaman 1dari 1

SISWA SISWI SMK PGRI SUMBERMANJING DIPERCAYA

MENGIBARKAN MERAH PUTIH


Malang, smekaris news. pembina Paskibra tingkat desa

S
menyampaikan “dengan terlaksananya
etelah berkali kali dipercaya
kegiatan ini, berharap tertanam semangat
menjadi Pasukan Pengibar Bendera
kebangsaan, cinta tanah air dan tumbuh
di tingkat Kecamatan
rasa patriotisme, ideallisme serta rela
Sumbermanjing, kali ini SMK PGRI
berkorban, memiliki rasa disipilin
Sumbermanjing kembali dipercaya
tanggung jawab dan bertakwa kepada
menjadi Pasukan Inti Pengibar Bendera
Tuhan YME.
Merah Putih pada Upacara Peringatan
Kemerdekaan Indonesia ke 78 di Desa Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera
Argotirto Kecamatan Sumbermanjing. dari SMK PGRI Sumbermanjing
dilakukan pada Selasa 15 Agustus 2023
pukul 09.00 di Pendopo Desa Argotirto
Oleh Kepala Desa Argotirto, Ahmad
Sholeh. S.H, yang dihadiri oleh Babinsa,
Babinkamtibnas, dan Guru SMK PGRI
Sumbermanjing serta Perwakilan Wali
Murid.
Saat ditemui, Siti Aminah., S.Pd. selaku
Waka Humas SMK PGRI Sumbermanjing,
Pada 17 Agustus 2023 nanti, sebanyak 80 menyatakan Sebuah kebanggan bisa
siswa siswi dari SMK PGRI dipercaya oleh apparat pemerintah untuk
Sumbermanjing akan melaksanakan mengemban tugas ini, mengingat kegiatan
tugasnya di Lapangan Sumbermanjing ini juga sejalan dengan amanat kurikulum
Wetan. Persiapan ini dilakukan selama 7 merdeka yang berintegrasi dengan
hari berturut turut yang dibina langsung kegiatan Penguatan Profil Pelajar
oleh pihak Koramil setempat melalui Pancasila yang diterapkan di SMK PGRI
Babinsa. Serda Arik Susanto selaku Sumbermanjing.

Anda mungkin juga menyukai