Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BESAR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI ALI HASJMY
Jl. Banda Aceh – Medan Km. 22 Desa Lam Ilie Ganto Kec. Indrapuri. Kode Pos 23363 NPSN. 69978386
Email: smpnunggulalihasyimi@gmail.com. Website: smpnalihasjmyabes.sch.id

ASESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER (ASAS)


TAHUN PELAJARAN 2023/ 2024
LEMBAR SOAL
Satuan Pendidikan : SMP Negeri Ali Hasjmy
Mata Pelajaran : PPKN
Kelas / Semester : VIII (Delapan) / 1 (Ganjil)
Hari / Tanggal : ……….,……Desember 2023
Waktu : 90 menit

A. PILIHAN GANDA
Pilihlah salah satu jawaban A, B, C dan D yang kamu anggap paling benar

1. Pancasila sebagai landasan penyelenggaraan 7. Dasar negara Pancasila tidak bisa diganti dengan dasar
pemerintahan dan kenegaraan merupakan fungsi negara lain, karena Pancasila mengandung nilai yang
Pancasila sebagai….. berasal dari….
A. Dasar negara A. Bangsa Indonesia dan bangsa lain
B. Pandangan hidup bangsa B. Bangsa Indonesia sendiri
C. Perjanjian luhur bangsa Indonesia C. Warisan bangsa yang menjajah
D. Jiwa dan kepribadian bangsa Indonesia D. Budaya bangsa-bangsa

2. Nilai-nilai dasar yang terkandung dalam Pancasila sebagai 8. Sikap positif terhadap nilai-nilai Pancasila adalah….
dasar negara bersifat….. A. Selalu minta upah setelah mengerjakan sesuatu
A. lokal C. sementara B. Senang kalau mendapat pujian orang
B. instrumental D. tetap C. Bersabar menerima cobaan dan pantang menyerah
dalam berbagai kehidupan
3. Contoh konstitusi yang tertulis dan berlaku di negara kita D. Patuh dan taat pada segala perintah atasan
ialah….
A. Konvensi C. hukum dasar 9. Sikap “mengembangkan sikap saling mencintai sesama
B. Undang-undang D. dasar negara manusia” merupakan sikap yang sesuai dengan Pancasila
khususnya ……
4. Undang-undang dasar yang dibuat di Indonesia memiliki A. Sila ke-1 C. sila ke-3
kedudukan penting dalam sistem peraturan perundang- B. Sila ke-2 D. sila ke-4
undangan nasional, kedudukan UUD 1945 di Indonesia
yaitu sebagai …. 10. Demokrasi Pancasila dalam menyelesaikan masalah yang
A. Sebagai sumber hukum tidak tertulis menyangkut kepentingan bersama lebih mengedepankan
B. Norma hukum yang kedudukannya dibawah peraturan cara….
pemerintah (PP) A. Harus menyelesaikan melalui jalur hukum
C. Merupakan norma hukum yang bersumber pada B. Musyawarah mufakat
undang-undang C. Menyelesaikan secara kekeluargaan
D. Merupakan hukum dasar tertulis dan sumber hukum D. Menyerahkan kepada pihak yang bersengketa
tertinggi di Indonesia
11. Nilai yag terkandung dalam sila keadilan sosial bagi seluruh
5. Hubungan antara teks proklamasi kemerdekaan dengan rakyat Indonesia adalah…..
pembukaan UUD 1945 yaitu.…. A. Pemborosan barang
A. Keduanya sama-sama lahir di bulan Agustus B. Bergaya hidup mewah
B. Proklamasi menyebabkan lahirnya UUD 1945 C. Bersikap adil terhadap sesama
C. Proklamasi merupakan dasar pembentukan UUD 1945 D. Bekerja pelan-pelan asal terlaksana
D. Pembukaan UUD 1945 merupakan rincian proklamasi
kemerdekaan 12. Pengamalan nilai-nilai Pancasila dapat berupa sikap…..
A. Menghafal bunyi kelima Pancasila di sekolah
6. Kemerdekaan bangsa Indonesia dimotivasi oleh keinginan B. Menempelkan bunyi Pancasila di sekolah
luhur agar terbebas dari penjajahan. Hal ini berkaitan C. Berusaha melaksanakan nilai-nilai yang terkandung
dengan makna pembukaan UUD 1945 alinea….. dalam kehidupan sehari-hari
A. pertama C. ketiga D. Hidup rukun dengan tetangga yang kaya
B. kedua D. keempat
13. Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia
berarti Pancasila merupakan…..
A. Gambaran sikap dan perilaku manusia Indonesia
B. Cita-cita dan bagian hidup bangsa Indonesia D. Pancasila dianggap sangat demokratis sehingga cocok
C. Pegangan dan pedoman hidup bangsa untuk NKRI
D. Dasar negara mengatur pemerintahan negara
23. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
14. Pancasila sebagai sumber nilai memiliki makna….. sesuai dengan agama dan keyakinannya sesuai dengan
A. Konsensus mayoritas warga negara mewujudkan nilai- nilai Pancasila, sila …..
nilai dasar Pancasila A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Sikap masyarakat menjadi landasan dalam B. Kemanusiaan yang adil dan beradap
mengembangkan nilai-nilai Pancasila C. Persatuan Indonesia
C. Gagasan tentang nilai-nilai Pancasila ditentukan D. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
secara mutlak untuk pedoman hidup
D. Seluruh tatanan kehidupan masyarakat, bangsa dan 24. Sebagi warga negara kita harus menyadari bahwa
negara menggunakan Pancasila mempertahankan ideologi Pancasila bukan hanya
tanggung jawab pemerintah tetapi juga tanggung jawab
15. Fungsi utama Pancasila bagi bangsa Indonesia ialah seluruh rakyat Indonesia.
sebagai….. Nilai- nilai Pancasila yang harus dikembangkan dalam
A. Dasar negara menghadapi tantangan zaman adalah…..
B. Falsafah bangsa A. Mengamalkan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
C. Perjanjian luhur bangsa B. Menerima kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi
D. Pandangan hidup bangsa C. Mempertahankan nilai-nilai asli Indonesia tanpa
menerima perkembangan zaman
16. Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa D. Melaksanakan nilai-nilai pancasila hanya dikalangan
merupakan….. masyarakat sesukunya
A. Norma dasar yang menjadi pedoman hidup manusia
Indonesia 25. Pancasila mempunyai fungsi sebagai hal yang memberikan
B. Penjabaran dari pola perilaku hidup manusia Indonesia corak khas bangsa Indonesia dan menjadi pembeda yang
C. Cara pandang bangsa Indonesia dalam menghadapi membedakan bangsa kita dengan bangsa yang lain. Hal ini
kemerdekaan merupakan pengertian fungsi Pancasila sebagai……
D. Kristalisasi nilai-nilai yang hidup dalam masyarakat A. Dasar negara
B. Falsafah negara
17. Pancasila sebagai dasar negara RI disahkan dan C. Perjanjian luhur Indonesia
ditetapkan oleh suatu badan yang bernama…. D. Jiwa dan kepribadian bangsa
A. PPKI C. KNIP
B. BPUPKI D. Komite Nasional
B. ESSAY
18. Istilah Pancasila dalam kehidupan kenegaraan dikenalkan Jawablah pertanyaan berikut ini dengan singkat dan jelas!
pertama kali dalam sidang BPUPKI oleh…..
A. Soepomo C. Muh. Yamin 1. Jelaskan kedudukan dan fungsi Pancasila dalam
B. Ir. Soekarno D. Muh. Hatta kehidupan sehari-hari!
2. Apa yang anda ketahui tentang Pancasila sebagai
19. Dalam hal menyaring budaya asing, kedudukan Pancasila pandangan hidup bangsa?
berfungsi sebagai…… 3. Jelaskan mengapa Pancasila dijadikan sumber dari segala
A. Perjanjian luhur bangsa sumber hukum di Indonesia?
B. Dasar negara Indonesia 4. Jelaskan fungsi presidensil dalam sistem pemerintahan?
C. Jiwa dan kepribadian bangsa 5. Dalam sistem pemerintahan di Provinsi Aceh terdapat 23
D. Filsafat bangsa Indonesia Kabaten/Kota. Sebutkan!

20. Contoh upaya dalam menerapkan nilai kepribadian bangsa


Indonesia berdasarkan nilai-nilai Pancasila berikut ini
adalah….
A. Mendisiplin diri di waktu bekerja dan belajar
B. Melaksanakan kerjasama yang menghasilkan jasa
C. Melestarikan nilai-nilai kegotong-royongan
D. Menumpuk diri dengan akhlak yang baik/mulia

21. Nilai-nilai dasar yang terkandung dalam UUD 1945 ialah


menjunjung tinggi hak asasi manusia dengan berpangkal
atas ……
A. Ketetapan majelis permusyawaratan rakyat
B. Pengakuan warga negara sebagai makhluk pribadi dan
makhluk sosial
C. Keseimbangan antara individu dan masyarakat
D. Hak-hak kodrat seorang manusia

22. Pancasila dijadikan sebagai dasar negara Indonesia


karena…..
A. Pancasila diusulkan oleh founding fathers Indonesia
B. Nilai yang terkandung dalam Pancasila mencerminan
jiwa bangsa Indonesia
C. Pancasila dapat dijadikan alat pemersatu bangsa

Anda mungkin juga menyukai