Anda di halaman 1dari 3

TUGAS PERTEMUAN KEDUA

Soal:
1. Identifikasi seluruh bahaya pada gambar dibawah ini
2. Tulis rekomendasi pengendalian apa yang sesuai pada masing-masing bahaya

No FAKTOR BAHAYA : BENTUK BAHAYA PENGENDALIAN


(Pilih salah satu) a. Eliminasi :
a. FISIKA b. Substitusi :
b. KIMIA c. Perancangan :
c. BIOLOGI d. Administrasi :
d. ERGONOMI e. APD :
e. PSIKOSOSIAL
1 Terpeleset karena fisika a. Eliminasi : bersihkan oli
Ceceran oli b. Substitusi : tambah alat kebersihan
c. Perancangan : buat standar kerja
d. Administrasi : penyuluhan
e. APD : sepatu safety

2 Mata terkena percikan fisika a. Eliminasi : tidak ada


gurinda b. Substitusi : gunakan kacamata
c. Perancangan : buat standar kerja
d. Administrasi :sosialisasi bahaya
e. APD :kacamata kerja

3 Tersengat aliran listrik fisika a. Eliminasi : hilangkan genangan air


b. Substitusi : perbaiki kabel yang
rusak
c. Perancangan : buat jadwal
pemeriksaan alat dan tempat kerja
d. Administrasi : penyuluhan
e. APD : sepatu safety, sarung tangan
4 Terpeleset karena fisika a. Eliminasi : rapihkan kabel
Kabel yang berserakan b. Substitusi : tambah warning area
Di lantai c. Perancangan : buat sop
d. Administrasi :sosialisasi bahaya
kerja
e. APD : sarung tangan, sepatu safety

5 Terjatuh dari drum atau fisika a. Eliminasi : rapihkan drum/tangki


Tangki b. Substitusi : ganti dengan tangga
kaki dua
c. Perancangan : buat standar kerja
d. Administrasi :penyuluhan
e. APD : helm

6 Mengelas di dekat kimia a. Eliminasi : pindahkan tangki ke


Tangki yang terdapat tempat yang lebih efisien
Bahan bahan kimia b. Substitusi : gunakan sarung tangan
mudah Terbakar agar lebih safety
c. Perancangan : buat standar kerja
d. Administrasi : mengadakan
sosialisasi bahaya kerja
e. APD : apron, kacamata kerja,
sarung tangan

7 Terjatuh karena fisika a. Eliminasi : kurangi box


Mengangkat beban b. Substitusi : gunakan forklift
Berat secara manual c. Perancangan : buat standar kerja
d. Administrasi : sosialisasi
e. APD : sarung tangan kerja

8 Tangan tergurinda fisika a. Eliminasi : tidak ada


b. Substitusi : gunakan sarung
tangan kerja
c. Perancangan : membuat
peringatan dan standar
menggunakan gurinda
d. Administrasi : mengadakan
penyuluhan
e. APD : sarung tangan kerja

9 Tertimpa plafon/atap fisika a. Eliminasi : tidak ada


b. Substitusi : ganti dengan alat lain
seperti tongkat yang lebih tinggi
atau menggunakan tangga
c. Perancangan : buat standar yang
sesuai
d. Administrasi :buat penyuluhan
e. APD : helm kerja

10 Mata tertusuk tongkat fisika a. Eliminasi : hilangkan tongkat


b. Substitusi : tambahkan pegangan
atau memegang dengan kedua
tangan
c. Perancangan : buat standar kerja
d. Administrasi :mengadakan
sosialisasi
e. APD : Kacamata kerja dan helm

Anda mungkin juga menyukai