Anda di halaman 1dari 13

Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

Membuat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

Kenapa harus mempelajari hal ini?


1. Memudahkan dalam pembuatan undangan dengan metode digital;
2. Memerlukan waktu yang sangat singkat dalam pembuatannya;
3. Otomatis terkirim ke email masing-masing Target Peserta;
4. Gratis Biaya dan user friendly;
5. 1000 Undangan dalam waktu kurang dari 30 Menit;
6. Cocok untuk Dunia Perkantoran digital, Undangan Webinar, Sertifikat
Otomatis, dll
7. Terintegrasi dengan berbagai Platform (Multiplatform) dan Berbasis Cloud.

No Langkah-Langkah Gambar
1 Memiliki format
undangan yang
sudah lengkap di
MS Word

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

2 Buka Google Drive Login Email, pilih Google Drive.


Anda Link www.drive.google.com

3 Buat Folder
Terlebih dahulu di
Google Drive,
contoh: Surat
Undangan Digital

4 Upload dokumen
undangan ke Folder
baru tersebut.

5 Buka file undangan,


simpan ke format
docs

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

6 Sehingga Dokumen
di dalam folder
anda akan
bertambah. Hapus
File anda yang
lama (docx) di
dalam folder
tersebut,

7 Setelah anda hapus,


maka hanya ada 1
dokumen dengan
format docs/
Google Docs
8 Buka kembali Tuliskan apa saja yang ingin anda isi dengan mengetik diantara
Dokumen undangan simbol dua kurung (“<< dan >>”), kemudian simpan (otomatis
(Format Google tersimpan).
Docs). Contoh adalah <<Nama Lengkap>> dan <<Alamat>>

9 Kembali ke Google
Drive Anda, lalu
buatlah Google
Sheets, dengan cara
klik kanan di crusor,
pilih Google Sheets

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

10 Buatlah Data yang


diperlukan, minimal
berisi Nama
Lengkap dan
Alamat

11 Pilih Extensions,
Autocrat – Launch.

12 Jika belum ada,


maka pilih Add-ons
– Get Add ons, lalu
search Autocrat dan
Install

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

13 Setelah Launch,
pilih New Job

14 Tulis Nama Job


Name, lalu NEXT

Contoh: Undangan
Digital Otomatis,

15 Pilih From Drive

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

16 Pilih Google Docs


yang telah Anda
Siapkan di Google
Drive Anda
sebelumnya. Pilih
Select

17 Next

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

18 Map Source data to


template diperlukan
untuk pengisian
data secara otomatis
di Surat yang telah
anda Set (Google
Docs dengan tanda
“<< >>”. Pilih isian
yang sesuai di
Merge Tab dan
Maps to columns

19 Pilih Merge Tab


Sheet1

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

20 Isikan dibagian
mana data-data
yang ingin anda
tampilkan di
Undangan, lalu
isikan di sebelah
kanan tiap bagian
(maps to column)

Selanjutnya pilih
NEXT

21 Tampilan
berikutnya adalah
Output yang anda
inginkan, Maka
Tuliskan Nama File
nya (File Name),
Type (PDF), dan
Output as Multiple
Output Mode.

Lalu NEXT

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

22 Pilih Folder di
dalam Google Drive
anda untuk
menentukan File
Undangan tersebut
akan disimpan. Lalu
NEXT

23 Lanjutkan NEXT
Saja

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

24 NEXT lagi

25 Bagian ini pilih jika


anda ingin
mengirimkan
undangan secara
otomatis. Tetapi ada
syaratnya yaitu
Anda harus
memiliki email
masing-masing
tamu undangan di
database target
(Google Sheets)
anda.

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

26 Pilih No di run on
form dan run on
time trigger. Hal ini
agar autocrat tidak
otomatis mengirim,
tetapi masih harus
dengan persetujuan
anda (klik)

Selanjutnya SAVE

27 Jika berhasil, maka


akan tersimpan
dengan nama
Existing Job –
Undangan Digital
Otomatis.

28 Untuk Melihat
hasilnya maka pilih
tanda Play/Run

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

29 Proses berjalan
otomatis di semua
file database anda

Proses Sistem
bekerja (Running)

Jika berhasil maka


akan muncul
informasi di Google
Sheet Database
Target Anda. Klik
salah satu url
dokumen untuk
melihat hasilnya

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang
Surat Undangan Digital dan Otomatis (Auto Generate)

Proses berhasil

30 Semua Undangan
untuk Database
Target anda telah
selesai dibuat Oleh
Sistem Autocrat.

FINISH

Bayu Setyo Nugroho, S.ST., M.M., CPISC (+62 877 3161 1015)
Politeknik Negeri Semarang

Anda mungkin juga menyukai