Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1
KEDUNGWUNI
Jl. Paesan Utara Kedungwuni Telp. (0285) 785146 Kab. Pekalongan Website :
www.smk1kedungwuni.com_E-mail : smkn01kedungwuni@yahoo.com

Nomor : 005 / 1 5 9 0 Kedungwuni, 9 November 2023


Lampiran : 1 bandel
Hal : Permohonan Sponsorship
ip Kepada Yth

Pimpinan Adeaksa Indojayatna


Bojong Pekalongan

di. Tempat

SMK Negeri 1 Kedungwuni akan menyelenggarakan kegiatan Job Fair Carrer Expo 2023 dalam
rangka HUT ke 44 SMK Negeri 1 Kedungwuni yang akan diselenggarakan pada :

Hari : Rabu

Tanggal : 2 2 N o v e m b e r 2023

Waktu : pukul 08.00 – 14 .00 WIB

Tempat : SMK Negeri 1 Kedungwuni


Guna mendukung kegiatan tersebut , kami mohon bantuan dana untuk menunjang kegiatan Job
Fair Carrer Expo 2023 dalam rangka HUT ke 44 SMK Negeri 1 Kedungwuni . Adapun kontak person
yang dapat dihubungi Churiyanto,S.Pd.M.Pd ( 085842040503 )
Atas partisipasi dan dukungan dana , kami sampaikan terima kasih.

Kedungwuni, 9 November 2023

Kepala Sekolah,

IBNU NAFIS,S.Pd,M.Si
NIP. 19670227 199003 1 005
PROPOSAL KEGIATAN JOB FAIR DALAM RANGKA HUT KE 44
SMK NEGERI 1 KEDUNGWUNI
TAHUN 2023
I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

SMK Negeri 1 Kedungwuni yang didirikan pada tanggal 1 April 1979 dengan nomor SK
pendirian 0190 / 0 / 1979 yang terletak di jantung Kota Kecamatan Kedungwuni Kabupaten
Pekalongan , sebagai sekolah dengan bidang Keahlian Desain Pemodelan dan Informasi
Bangunan,Teknik Ketenagalistrikan, Teknik Pengelasan dan Fabrikasi Logam, Teknik Mesin, Teknik
Otomotif, Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi dan Teknik Geospasial. Upaya yang
dilakukan oleh SMK Negeri 1 Kedungwuni untuk mempertahankan keunggulan dan
meminimalisasi ancaman di atas maka sekolah mengadakan kerja sama dengan DUDIKA
dalam bentuk diantaranya penyelarasan kurikulum, magang peserta didik dan guru, guru tamu,
uji sertifikasi kompetensi peserta didik dan guru ,gelar karya dan penyerapan alumni di dunia
kerja.
HUT adalah sebuah kegiatan untuk memperingati hari lahirnya SMK Negeri 1 Kedungwuni yang
dilaksanakan bulan november yang diikuti oleh seluruh warga SMK Negeri 1 Kedungwuni.

B. Tujuan kegiatan

Tujuan penyelenggaraan kegiatan ini antara lain sebagai berikut:


1. Membuka lapangan kerja bagi alumni dan masyarakat sekitar
2. Memperingati ulang tahun SMK Negeri 1 Kedungwuni yang ke 44
3. Memberikan kesempatan bagi siswa untuk mengembangkan bakat seni
4. Memupuk semangat kebersamaan keluarga SMK Negeri 1 Kedungwuni

II. ISI PROPOSAL


A. Tema Kegiatan

Tema kegiatan acara ini adalah “ Tingkatkan Kompetensimu , Raih Masa depanmu “ untuk memberikan
kesempatan bagi siswa siswi SMK Negeri 1 Kedungwuni untuk memperluas wawasan tentang kebekerjaan
dalam lingkungan industri 4.0 dan berani menampilkan bakat seni dan wira usaha
B. Jenis-jenis Kegiatan
1. Job Fair Carrer Expo 2023 dengan 13 Perusahaan yang dihadiri perwakilan dari SMK Negeri dan
Swasta di kabupaten Pekalongan dan sekitarnya.
2. Usman Expo dengan 7 Program Keahlian
3. Pagelaran P5 dengan tema kebekerjaan
4. Penampilan bakat seni
5. Pengembangan bakat wira usaha kuliner
6. Kegiatan sosial kemanusiaan donor darah
C. Peserta Kegiatan

Peserta kegiatan Job Fair Carrer Expo 2023 dalam rangka HUT ke 44 SMK Negeri 1 Kedungwuni yang
akan diikuti oleh Guru , Tenaga Tata Usaha , Siswa , konite sekolah , alumni dan masyarakat kabupaten
Pekalongan dan sekitarnya.
D. Panitia

Panitia kegiatan dengan daftar terlampir.

E. Tempat dan Waktu Acara

Informasi mengenai tempat dan waktu pelaksanaan Job Fair Carrer Expo 2023 dalam rangka HUT ke 44
SMK Negeri 1 Kedungwuni adalah sebagai berikut:
Hari : Rabu
Tanggal : 22 November 2023
Waktu : 08.00 – 14.00 WIB
Tempat : Lapangan SMK Negeri 1 Kedungwuni

F. Anggaran Dana

Anggaran dana yang dibutuhkan dalam kegiatan Job Fair Carrer Expo 2023 dalam rangka HUT ke 44
SMK Negeri 1 Kedungwuni bersumber dari :
1. Dana SMK berbasis Industri 4.0 tahap 2
2. Sumbangan guru dan pegawai SMK Negeri 1 Kedungwuni
3. Sumbangan Sponshor / rekanan SMK Negeri 1 Kedungwuni

III. PENUTUP

Demikian proposal kegiatan HUT SMK Negeri 1 Kedungwuni ini kami susun , berharap dapat
memberikan dukungan dan ikut berpartisipasi agar acara ini dapat terselenggara dengan baik .
Atas perhatian dan kerjasamanya , kami mengucapkan terima kasih .

Kedungwuni , 10 November 2022

Kepala SMK Negeri 1 Kedungwuni

Ibnu Nafis,S.Pd.,M.Si
NIP. 19670227 199003 1 005
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1
KEDUNGWUNI
Jl. Paesan Utara Kedungwuni Telp. (0285) 785146 Kab. Pekalongan
Website : www.smk1kedungwuni.sch.id_E-mail : smkn01kedungwuni@yahoo.com

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KEDUNGWUNI
KABUPATEN PEKALONGAN
Nomor : 424 / 1530
TENTANG :
GURU DAN PEGAWAI UNTUK MELAKSANAKAN TUGAS
JOBFAIR CARRER EXPO 2023 DALAM RANGKA HUT KE 44
SMK NEGERI 1 KEDUNGWUNI KABUPATEN PEKALONGAN
TAHUN 2023

Menimbang : Guna kelancaran pelaksanaan kegiatan Job Fair Carrer Expo 2023 di SMK Negeri 1 Kedungwuni
perlu menetapkan pembagian tugas;

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003 tantang Sistem Pendidikan
Nasional;

2. Keputusan kuasa pengguna anggaran / barang Direktorat Sekolah Menengah Kejuruan ,


Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi ,Kementerian Pendidikan , Kebudayaan , Riset dan
Teknologi Republik Indonesia, Nomor ; 4646/D2/KU.07.00/2023 Tentang Penetapan SMK
Penerima Bantuan Pemerintah SMK yang dikembangkan berbasis undustri 4.0 tahap II Tahun
2023

3. Perjanjian kerja sama antara Pejabat pembuat komitmen kelompok kerja penjaminan mutu ,
Dirtektorat Sekolah Menengah Kejuruan , Direktorat Jenderal pendidikan Vokasi ,
Kementerian Pendidikan , Kebudayaan , Riset dan Teknologi Republik Indonesia .

Memperhatikan : Rapat HUT ke 44 SMK Negeri 1 Kedungwuni Kabupaten Pekalongan tanggal 27


Oktober 2023;

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

Pertama : Pembagian tugas guru dan pegawai untuk melaksanakan tugas Job Fair Carrer Expo dalam
rangka HUT ke 44 SMK Negeri 1 Kedungwuni tahun 2023;

Kedua : Masing-masing guru dan pegawai yang mendapatkan tugas Job Fair Carrer Expo dalam rangka
HUT ke 44 SMK Negeri 1 Kedungwuni tahun 2023 melaporkan hasil kinerja kepada Kepala
Sekolah;

Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada Anggaran Belanja
Sekolah ;
Keenam : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini akan diadakan
pembetulan sebagaiman mestinya;

Ketujuh : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Kedungwuni
Pada Tanggal : 30 Oktober 2023

Kepala Sekolah,

IBNU NAFIS, S.Pd, M.Si.


NIP. 19670227 199003 1 005
Lampiran : Surat Keputusan Kepala SMKN 1
Kedungwuni Kab. Pekalongan
Nomor : 424 / 1530
Tanggal : 30 Oktober 2023

GURU DAN PEGAWAI UNTUK MELAKSANAKAN TUGAS


JOBFAIR CARRER EXPO 2023 DALAM RANGKA HUT KE 44
SMK NEGERI 1 KEDUNGWUNI KABUPATEN PEKALONGAN
TAHUN 2023

1. Pelindung : Ibnu Nafis, S.Pd.,M.Si.

2. Ketua 1 : Churiyanto, S.Pd.


a. Urusan Pembukaan Jobfair Carrer Expo 2023 dan : Ari Budianto,S.Pd
Pelepasan Alumni Magang di Industri
1). Perlengkapan ruangan Aula SMK N 1 Kedungwuni: 1. Budi Riskiyanto,S.Kom
2. Sodikin, A.Md
2). Pembawa acara : Awaliyah Fani Furaidah, S.Pd.
3). Operator dan presensi acara pembukaan : 1. Tino Yunus, S.Pd
2. Feri Adianto,S.Pd
4). Pemimpin doa : Qomarudin,S.Ag
5) Acara tari penyambutan : Wahyu Dwi Septianingrum,S.Pd
6) Hubungan alumni : Suci Andayani, S.Pd
7). Penerima tamu : Sidik Beny Pratinkyo,S.Pd
Anggota: 1. Dra. Sri Sudarwati 11. Didik Wijaya,A.Md
2. Dra. Ira Ardiarini Kurniawati 12. Mita Ristya P,S.Pd
3. Rini Yuliati,S.Pd 13. Lintuning Tias,S.Pd
4. Teguh Raharjo,S.Pd 14. Rini Susiyani,S.Pd
5. Mifrokhatul Laila,S.Pd 15. Endang Suharti M , S.Pd
6. Turnudi, S.Pd 16. R. Bambang Jatmiko,S.Pd
7. Teguh Santosa,S.Pd 17. Drs. Susila
8. Titis Ratri Mu’arifah,S.Pd 18. Dra. Sarmini Setianingsih
9. Restu Ari Kurniawan,S.Pd 19. Yanuar Wibiarto,S.Pd
10. Febriani Panca Lisdaryanti,S.Pd 20. Kholik Triaharjo,SE

8) Konsumsi tamu undangan dan Dudika Job Fair : Ery Indah Sri Mulyati,S.Pd
Carrer Expo 2023
Anggota : 1. Rokhati , S.Kom
2. Novi Fitriana Mayliawati,S.Kom
3. Anna Rahmawati,S.kom
4. Rofiatun
5. Nasikhurohman,SE

9) Petugas kebertsihan : Sari Edi

b. Urusan Pagelaran P5 Kebekerjaan Gedung Serba Guna : Zamroni Muslim,ST


1) Koordinator P5 Kelas X : Dhian Ekasari,S.Pd
Anggota : 1. Andika Rizqi Rosida, S. Pd
2. Abdul Mughni, S.Pd
3. Khulaefah, S.Ag
4. Nuzul Rakhmadhani, S.Pd.
5. Agung Eka Maulana, S.T
6. Eri Sofiana, S.Pd
7. Nurul Hidayah, S.Pd
8. Dra. Veronika Sri Sunarsi
9. Nur Fatwa, S.Pd
10. Asmilah, S.Kom
11. Zam Zami, S.Pd

2) Koordinator P5 Kelas XI : Drs. Edi Mulyono


Anggota : 1. Eko Ariyanto, S. Pd
2. Harditia Prabawati, S.Pd
3. Bintan Dwi Arifiyani, S.Pd
4. Ikrin Nuryati , S.Pd.
5. Moh. Slamet Thohirin, S.Pd.I
6. Eka Sri Nidayanti, S.Pd
7. Etvin Yuli Safutri, S.Pd

3). Hubungan Alummni / Dudika : Ali Hasyimi,S.Pd


4) Perlengkapan dan kebersihan Gedung Serbaguna : Moh. Dayat Yaeni

3. Ketua 2 : Fajar Apriyanto, S.Pd

a. Urusan hubungan masyarakat / Publikasi Job Fair : Muhammad Arif Sunaryo, S.Kom
Carrer Expo 2023
Anggota : Miftakhudin, S.Kom

b. Urusan Job Fair Carrer Expo 2023 : Rifaul Zamzami, S.Pd


Anggota 1. Yanuar Wibiarto, S.Pd
2. Abdul Aziz, S.Pd
3. Rasito, S.Pd

4. Wakil Ketua 1 : Susilo, S.Pd, M.M

a. Urusan Sosial kemanusiaan : Amirudin ,S.Pd


Anggota : 1. Adi Triadi,S.Pd
2. Jhesica Citra Purba,S.Pd

b. Urusan Pagelaran bakat seni siswa : Fariz Hidayatullah, S.Pd.


Anggota : 1. Andika Rizqi Rosida, S.Pd
2. Candi Noviarti, S.Pd
3. M. Slamet Thohirin, S.Pd.I

c. Urusan Doorpress keaktifan siswa : Eddy Setiawan, S. Pd.


Angota 1. Ikrin Nuryati , S.Pd
2. Gigih Prasetiyo, S.Pd
3. Moh. Khoirul Faza, S.Pd

d. Urusan Kuliner Expo : Khusnul Khuluki, S.Kom


Anggota : 1. Dra. Nur Hidayani
2. M. Bariq, S.Pd

e. Urusan keamanan dan ketertiban : Fairuzabadi, S.Pd.


Angota : 1. Ibnu Kunaefi, S.Pd
2. Muhamad Sobirin, S.Pd
3. Masruri, S.Pd
4. Iphan Marthana, S.Pd
5. Bima Wira Nusantoro, S.Pd
6. Edy Ermawan,A.Md

5. Wakil Ketua 2 : Taufik, S.Pd

a. Urusan kebersihan Job Fair Carrer Expo 2023 dan : Dedy Arviandaru,S.Kom
lingkungannya
Anggota : 1. Sodirin
2. Sofyan Riskiyanto
3. Feri Aditya Gunawan
4. Moch. Fahrurozi
5. Sumiyati

b. Urusan USMAN Expo : M. Kholil Yunia Hakim, S.Kom


Anggota : 1. Agus Supriyanto, S.Pd
2. Feri Adianto, S.Pd
3. Moh. Fahad, S.T
4. Rino Sukarno, S.T
5. Samsul Abidin, S.Pd
6. Ngatono Subiarso, S.Kom
7. Andhi Nursutata Adi, S.T
c. Urusan perlengkapan dan kebesrsihan USMAN Expo : 1. Eni Sofia,A.Md.
2. Bambang Siswandi.A.Md
3. Septiyan Prabowo,S.Pd
4. Eko Kristanto
5. Ridwan Novianto,A.Md
6. Sri Handayani,A.Md
7. Wahyu Dwi Jayanto,A.Md

6. Sekretaris 1 : Budi Riskiyanto, S.Kom


7.. Sekretaris 2 : Anna Rahmawati,S.Kom
8. Bendahara 1 : Arif Maulana, S.Pd
9. Bendahara 2 : Nasikhurohman,SE

Ditetapkan di : Kedungwuni
Pada Tanggal : 30 Oktober 2023

Kepala Sekolah,

IBNU NAFIS, S.Pd, M.Si.


NIP. 19670227 199003 1 005

Anda mungkin juga menyukai