Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PENDIDIKAN AVICENNA GEMILANG (YPAG)

SEKOLAH MENENGAH PERTAMA


SMP AVICENNA CILEUNGSI
Alamat : Jl. Raya Jonggol KM 01 Cileungsi-Bogor Kode Pos 16820 Telp : 081280099063
E-mail : smp_avicenna@yahoo.co.id

PENILAIAN TENGAH SEMETER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Nama : …………………………


Hari/Tanggal : Rabu, 8 Maret 2023 No Peserta : ………………………....
Tingkat : VII (Tujuh) Nilai :
Waktu : 90 Menit
Pengajar : Farid Nasrullah S.pd
Petunjuk :
1. Berdo’alah sebelum bekerja
2. Bekerjalah dengan jujur
3. Teliti kembali jawaban sebelum dikumpulkan

Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf a,b,c atau d pada jawaban yang paling tepat!
1. Suatu hal yang bila dipenuhi dapat mensejahterakan d. Sumber daya modal dan teknologi
manusia, dan bila tidak dipenuhi maka akan membuat 8. Di bawah ini yang termasuk kedalam faktor penyebab
sengsara. Kalimat tersebut merupakan pengertian kelangkaan adalah…
dari… a. Melimpahnya SDA
a. Ekonomi b. Semakin banyaknya Tenaga ahli
b. Kelangkaan c. Bencana alam
c. Kebutuhan d. Banyaknya modal
d. Keinginan 9. Usaha untuk mengatasi kelangkaan bisa dilakukan
2. Di bawah ini merupakan faktor yang memengaruhi dengan cara…
kebutuhan manusia, kecuali… a. Mengkonsumsi makanan sebanyaknya
a. Keadaan alam b. Berpiindah-pindah rumah
b. Peradaban c. Investasi rumah
c. Adat Istiadat d. Mendaur ulang benda yang sudah dipakai
d. Hujan dan panas 10. Di pedalaman papua mengatasi kelangkaan dengan
3. Masyarakat eropa membutuhkan baju yang sangat menukar hasil panen yang dimiliki dengan barang lain
tebal untuk menghindari dingin, sedangkan yang dibutuhkan dengan orang lain. Kasus tersebut
masyarakat asia tenggara membutuhkan kipas agar merupakan mengatasi kelangkaan dengan cara…
tidak panas. Wacana tersebut merupakan kebutuhan a. Barter
yang dipengaruhi oleh faktor… b. Mengganti fungsi benda
a. Agama c. Daur ulang
b. Keadaan alam d. Mengombinasi kegunaan benda
c. Peradaban 11. Kegiatan menghasilkan barang atau jasa merupakan
d. Adat istiadat pengertian dari…
4. Makanan, Pakaian, dan tempat tinggal merupakan a. Produksi
jenis kebutuhan… b. Distribsui
a. Primer c. Konsumsi
b. Sekunder d. Ekonomi
c. Tersier 12. Setiap harinya kapal-kapal container di laut mengirim
d. Kuarter pakaian dan elektronik ke berbagai daerah. Kegiatan
5. Di bawah ini merupakan salah satu kebutuhan rohani tersebut dalam ekonomi disebut dengan….
adalah… a. Produksi
a. Makan b. Distribsui
b. Pakaian c. Konsumsi
c. Beribadah d. Ekonomi
d. Tempat tinggal 13. Dalam kegiatan ekonomi kita sebagai siswa sering
6. Kondisi sulitnya memenuhi suatu kebutuhan karena sekali membeli peralatan sekolah untuk keperluan
ketersediaan barang atau jasa yang sedikit, disebut belajar. Pelaku ekonomi dalam hal ini disebut
dengan…. dengan…
a. Kemiskinan a. Produsen
b. Ekonomi sulit b. Konsumen
c. Kelangkaan c. Distributor
d. Kesulitan d. Orator
7. Hutan yang gundul serta penambangan yang 14. Ikan, kerang, dan hasil laut lainnya merupakan
dilakukan tiada henti tanpa melihat dampak sehingga kegiatan produksi di bidang…
sulitnya mendapatkan barang tersebut. Merupakan a. Agraris
jenis kelangkaan…. b. Perdagangan
a. Tenaga ahli c. Industri
b. Sumber daya alam karena eksploitasi d. Maritim
c. Sumber daya manusia

1
15. Bidang pertambangan biasanya menghasilakan 25. Bagi seseorang yang sudah memiliki penghasilan
beberapa barang yaitu…. yang tinggi kendaraan mobil bisa termasuk ke dalam
a. Padi, Jagung, dan gandum kebutuhan.
b. Ikan, kerang, mutiara a. Primer
c. Baju, sepatu, dan dompet b. Sekunder
d. Emas, Batu bara, dan minyak bumi
16. Faktor produksi asli merupakan faktor produksi yang
berasal dua hal yaitu… c. Tersier
a. Barang dan jasa d. Kuarter
b. Manusia dan alam 26. Menurut waktunya kebutuhan digolongkan menjadi 4
c. Modal dan keahlian bagian, kecuali…
d. Keahlian dan kewirausahaan a. Kebutuhan sepanjang hayat
b. Kebutuhan sekarang
c. Kebutuhan yang akan datang
d. Kebutuhan kemarin
17. Di bawah ini merupakan kegiatan produksi dalam 27. Tubuh manusia selain membutuhan asupan gizi yang
bidang jasa adalah… seimbang juga membutuhakn olahraga. Beberapa
a. Produksi sepatu kebutuhan tersebut digolongkan ke dalam
b. Berdagang kebutuhan…
c. Mencari tambang emas a. Sosial
d. Salon cukur rambut b. Rohani
18. Barang yang membantu kegiatan manusia disebut c. Jasmani
dengan… d. Biologis
a. Ilmu Pengetahuan 28. Suku baduy tidak membutuhkan teknologi dan
b. Teknologi cenderung hanya memanfaatkan yang ada di alam.
c. Produksi Kasus tersebut merupakan salah satu contoh faktor
d. Distribusi yang memengaruhi kebutuhan dalam hal…
19. Di bawah ini yang merupakan dampak positif dari a. Peradaban
IPTEK, kecuali… b. Keadaan alam
a. Membuat malas manusia c. Adat istiadat
b. Menambah wawasan manusia d. Agama
c. Memudahkan kegiatan manusia 29. Sekarang ini sulit sekali mendapatkan pemimpin yang
d. Mempercepat pekerjaan jujur, adil dan bertanggung jawab. Contoh tersebut
20. Raka sering kali menggunakan hp untuk mencontek merupakan salah satu kasus kelangkaan dalam hal…
saat ujian. Kasus tersebut merupakan…. a. Akhlak yang baik
a. Dampak positif IPTEK b. Tenaga ahli
b. Manfaat IPTEK c. Kekuatan fisik
c. Tujuan IPTEK d. Teknologi
d. Dampak negating IPTEK 30. PT Samick memproduksi gitar dan piano untuk
21. Jumlah barang dan jasa yang diminta konsumen pada dikirim ke luar dan dalam negeri. Artinya PT Samick
tingkat dan harga tertentu. Merupakan pengertian termasuk pelaku ekonomi produksi yang bergerak di
dari… bidang…
a. Peran IPTEK a. Maritim
b. Produksi b. Agraris
c. Permintaan c. Pertambangan
d. Penawaran d. Industri
22. Faktor yang memengaruhi permintaan salah satunya
adalah… Essay!
a. Kemajuan teknologi
b. Bencana alam 1. Sebutkan macam-macam barang yang termasuk
c. Persedian sumber produksi dalam kebutuhan primer, sekunder, dan tersier
d. Pertambahan penduduk (masing-masing 3 barang)!
23. Di daerah Mampir tahun ini semakin banyak 2. Jelaskan pengertian dari distribusi! Dan apa
masyarakat yang memiliki penghasilan tinggi yang sebutan untuk pelaku distribusi?
menyebabkan semakin banyaknya permintaan. Kasus 3. Jelaskan pebedaan ilmu pengetahuan dan
tersebut merupakan faktor produksi yang disebut teknolgi!
dengan…. 4. Menurutmu apa yang dimaksud dengan
a. Pertambahan penduduk permintaan dalam kegiatan ekonomi!
b. Peningkatan pendapatan penduduk 5. Jelaskan bagaimana maksud dari hokum
c. Selera masyarakat permintaan!
d. Muncul barang pengganti
24. Di bawah ini merupakan alasan mengapa bencana
alam termasuk dalam faktor yang memengaruhi
penawaran…
a. Karena banyak barang yang hilang dan rusak
sehingga supplier menawarkan barang lebih
tinggi
b. Karena banyaknya korban jiwa
c. Karena banyaknya bantuan berupa uang
tunai
d. Karena sulitnya mencari keluarga yang
hilang.

2
YAYASAN PENDIDIKAN AVICENNA GEMILANG (YPAG)
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
SMP AVICENNA CILEUNGSI
Alamat : Jl. Raya Jonggol KM 01 Cileungsi-Bogor Kode Pos 16820 Telp : 081280099063
E-mail : smp_avicenna@yahoo.co.id

Lembar Jawaban Silahkan Berikan Tanda Silang Pada Kolom A, B, C, atau D yang dianggap benar!

1 2
1 A B C D A B C D A B C D
1 1
1 2
2 A B C D A B C D A B C D
2 2
1 2
3 A B C D A B C D A B C D
3 3
1 2
4 A B C D A B C D A B C D
4 4
1 2
5 A B C D A B C D A B C D
5 5
1 2
6 A B C D A B C D A B C D
6 6
1 2
7 A B C D A B C D A B C D
7 7
1 2
8 A B C D A B C D A B C D
8 8
1 2
9 A B C D A B C D A B C D
9 9
1 2 3
A B C D A B C D A B C D
0 0 0

Lembar Jawaban Essay

1.

2.

3.

3
4.

5.

Anda mungkin juga menyukai