Anda di halaman 1dari 1

2.

k Refleksi Pembelajaran-Eksplorasi Penyebab Masalah

Pada fase ini Saudara diajak untuk meninjau ulang keseluruhan proses pembelajaran dan
melakukan refleksi pembelajaran yang memuat komponen terkait :

1. Kegiatan apa yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Jawab : Kegiatan yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini adalah menetapkan
penyebab masalah yang telah diidentifikasi

2. Kegiatan apa yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Jawab : Kegiatan yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini adalah :

a. Mengeksplorasi penyebab masalah melalui kajian literatur


b. Mengeksplorasi penyebab masalah melalui kegiatan wawancara dengan kepala
sekolah/rekan sejawat dan pakar/ahli
c. Melakukan diskusi dan penguatan bersama dosen, guru pamong dan sesama rekan
mahasiswa PPG
d. Melakukan persentase hasil eksplorasi penyebab masalah

3. Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang belum dilaksanakan dalam
pembelajaran ini?

Jawab : Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang belum dilaksanakan
dalam pembelajaran ini adalah dengan mencermati hasil kajian literatur, wawancara dan
situasi yang terjadi di sekolah untuk menemukan penyebab masalah yang tepat.

4. Upaya apa yang akan dilakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan yang sudah
dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Jawab : Adapun upaya-upaya yang akan dilakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan
pembelajaran ini adalah :

a. Mendiskusikan penyebab masalah-masalah yang diidentifikasi bersama dengan


dosen, guru pamong dan sesama rekan mahasiswa PPG
b. Menentukan akar penyebab masalah

Anda mungkin juga menyukai