Anda di halaman 1dari 24

STANDAR TENAGA KEPERAWATAN RS

Direktorat yan kep 2002

Kriteria proses
Mengelompokkan pasien berdasarkan karakteristik Menetapkan model penugasan keperawatan Menetapkan cara penghitungan kebutuhan tenaga keperawatan Menyususn kualifikasi yang dipersyaratkan Menyusun rencana kebutuhan tenaga keperawatan berdasarkan cara perhitungan yang ditetapkan

PENGELOMPOKAN UNIT KERJA DI RS


RAWAT INAP DEWASA RAWAT INAP ANAK/PERINATAL RAWAT INAP INTENSIF GAWAT DARURAT KAMAR BERSALIN KAMAR OPERASI RAWAT JALAN

RAWAT INAP
A. Berdasarkan klasifikasi Cara perhitungan berdasarkan:
Tingkat ketergantungan berdasarkan jenis kasus Rata-rata pasien perhari Jam perawatan yang diperlukan/hari/pasien Jam perawatan yang diperlukan/ruangan/hari Jam kerja efektif setiap perawat/7 jam perhari

Contoh dalam satu ruangan


No Jenis/kategori Rata2 pasien/hari c 10 8 1 3 1 23 Rata2 jam perawatan/pa sien/hari d 3.5 4 10 4.5 2.5 Jumlah jam
perawatan/hari

b Pasien peny dalam Pasien bedah Pasien anak Pasien gawat Pasien kebidanan

e 35 32 10 13.5 2.5 93.0

1 2 3 4 5

Jumlah jam perawatan yang diperlukan adalah : jumlah perawatan efektif jam kerja efektif per shift

93/7 = 13 perawat

Perlu ditambah faktor koreksi

Hari libur/cuti/hari besar (loss day)


Jml hr minggu dlm 1 th + Cuti + hr besar X jml perawt tersedia jumlah hari efektif 52 + 12 + 14 = 78 hr x 13 = 3.5 orang 286

Juml tenaga keperawatan yg mengerjakan tugas2 non keperawtan : membuat rincian pasien pulang, kebersihan ruangan, kebersihan alat makan diperkirakan 25% dari jam pelayanan keperawatan.
Jumlah tenaga keperawatan + loss day X 25 100 13 + 3,5 X 25 = 4,1 100 Jumlah tenaga adl tenaga tersedia + faktor koreksi 16,5 + 4,1 = 20,6 21 PERAWAT Jadi tenaga perawat yg dibutuhkan untuk ruangan = 21

B. Berdasarkan Tk Ketergantungan Pasien diklasifikasikan dalam beberapa kategori yang didasarkan pada kebutuhan terhadap asuhan keperawatan meliputi : a. b. c. d. Asuhan keperawatan minimal (minimal care) Asuhan keperawatan sedang Asuhan keperawatan agak berat Asuhan keperawatan maksimal

Asuhan keperawatan minimal


a. Kebersihan diri, mandi, ganti pakaian dilakukan sendiri b. Makan dan minum dilakukan sendiri c. Ambulasi dengan pengawasan d. Observasi tanda-tanda vital dilakukan setiap shift e. Pengobatan minimal dan status psikologis stabil.

Asuhan keperawatan sedang


a. b. c. d. Kebersihan diri, mandi, ganti pakaian dibantu Makan dan minum dilakukan sendiri Ambulasi dibantu Observasi tanda-tanda vital dilakukan setiap 4 jam e. Pengobatan lebih dari sekali

Asuhan keperawatan agak berat


a. b. c. d. e. f. Observasi tanda-tanda vital setiap 2- 4 jam Sebagian besar aktifitas dibantu Terpasang kateter, intake dan output dicatat. Terpasang infus. Pengobatan lebih dari sekali Persiapan pengobatan memerlukan prosedur

Asuhan keperawatan total


a. Segala aktifitas diberikan b. Posisi diatur, observasi tanda-tanda vital setiap 2 jam c. Makan memerlukan NGT, terapi intra vena d. Penggunaan suction e. Gelisah dan disorientasi.

Contoh ruangan
No
a 1 2 3 4 Kategori Rata2 jml pasien/hari b Asuhan keperawatan minimal (minimal care) Asuhan keperawatan sedang Asuhan keperawatan agak berat Asuhan keperawatan maksimal jumlah c Jml jam perawatan /hari d Jml jam perwatan/hari (cxd) e

14

7
11

3,08
4,15

21,56
45,65

1
26

6,16

6,16
87,37

Jumlah jam perawatan yang diperlukan adalah : jumlah perawatan diruangan/hari jam kerja efektif perawat

87,37 / 7 = 12,5 perawat

Perlu ditambah faktor koreksi

Hari libur/cuti/hari besar (loss day)


Jml hr minggu dlm 1 th + Cuti + hr besar X jml perawt diperlukan jumlah hari efektif 52 + 12 + 14 = 78 hr x 12,5 = 3.4 orang 286

Juml tenaga keperawatan yg mengerjakan tugas2 non keperawtan : membuat rincian pasien pulang, kebersihan ruangan, kebersihan alat makan diperkirakan 25% dari jam pelayanan keperawatan.
Jumlah tenaga keperawatan + loss day X 25 100 12,5 + 3,4 X 25 = 3,9 100 Jumlah tenaga adl tenaga tersedia + faktor koreksi 15,9 + 3,9 = 20,6 19.8 PERAWAT Jadi tenaga perawat yg dibutuhkan untuk ruangan = 20

Kamar operasi
Dasar perhitungan tenaga di kamar operasi : 1. Jumlah dan jenis operasi 2. Jumlah kamar operasi 3. Pemakaian kamar operasi ( predisksi 6 jam/hari) pada hari kerja. 4. Tugas perawat dikamar operasi, instrumentator, perawat sirkulasi (2 orang/tim) 5. Ketergantungan pasien :
Operasi besar Operasi sedang Operasi kecil : 5 jam : 2 jam : 1 jam

Jumlah jam perawatan yang diperlukan adalah : jumlah jam pwt/hari x jml pwt dlm tim jam kerja efektif/hari

Contoh kasus
Dalam suatu RS terdapat 30 operasi per hari, dg perincian:
Operasi besar 6 orang Operasi sedang 15 orang Operasi kecil 9 orang

Perhitungan keb tenaga keperawatan sebagai berikut : [(6x5jam) + (15x2jam) + (9x1jam)]x2 = 19,71 + 1 cad 7 jam Jadi jumlah perawat = 20 orang

Di ruang penerimaan dan RR


Ketergantungan pasien di ruang penerimaan = 15 Ketergantungan pasien di RR = 1 jam 1,25 x 30 = 5,3 orang menjadi 5 orang 7 Jumlah 5 orang, tp perhitungan diatas dg kondisi alat tenun dan set operasi dipersiapkan oleh CSSD

Gawat darurat
Dasar perhitungan di unit gawat darurat adalah : a. Rata-rata jumlah pasien per hari b. Jumlah jam perawatn per hari c. Jam efektif perawat/hari

contoh
Rata-rata jumlah pasien/hari = 50 Jumlah jam perawatn = 4 jam Jam efektif/hari = 7 jam Jadi kebutuhan tenaga perawat di IGD :

50 x 4 = 35,7 = 29 orang + loss day 78 x 29 7 286 = 29 orang + 25% orang = .

Critical Care
Rata-rata jumlah pasien/hari = 10 Jumlah jam perawatan / hari = 12 Jadi kebutuhan tenaga perawat di Critical Care : 10 x 12 = 17,15 = 17 orang + loss day (78 x17 286 = 17 orang + ..orang =.

Anda mungkin juga menyukai