Anda di halaman 1dari 3

MANIFESTASI KLINIS

SKIZOFRENIFORM


Kriteria Diagnostik untuk Gangguan Skizofreniform

a. Kriteria Skizofrenia terpenuhi.
b. Suatu episode gangguan (termasuk fase prodromal, aktif, dan residual)
berlangsung sekurangnya satu bulan tetapi kurang dari enam bulan. (Jika
diagnosis harus dibuat tanpa menunggu pemulihan, harus dinyatakan sebagai
provinsional.")
Sebutkan jika:
- Tanpa ciri prognostik baik
- Dengan ciri prognostik baik seperti yang ditunjukkan oleh dua (atau lebih)
berikut ini:
(1) onset gejala psikotik menonjol dalam empat minggu sejak perubahan dalam
perilaku atau fungsi lazim yang dapat dilihat
(2) konfusi atau kebingungan pada puncak episode psikotik
(3) fungsi sosial dan pekerjaan pramorbid yang baik
(4) tidak ada afek yang tumpul atau datar




Gambaran klinis

Tanda dan gejala klinis dan pemeriksaan status mental untuk pasien dengan
gangguan skizofreniform adalah mirip dengan pasien dengan skizofrenia gejala
karakteristik skizofrenia

- gangguan dengan durasi yang kurang dari enam bulan menyatakan gangguan
skizofreniform.
- Afek pasien adalah tumpul atau datar

Tetapi, karena tidak jelas apakah onset gangguan adalah cepat gangguan tidak
boleh ditentukan dengan atau tanpa ciri prognostik yang baik.

Anda mungkin juga menyukai