Anda di halaman 1dari 1

Pengertian Glukoneogenesis

Jalur
metabolik
yang
menghasilkan
glukosa dari substans non karbohidrat
seperti piruvat, laktat, gliserol, asam
amino dan asam lemak.
Glukoneogenesis memenuhi kebutuhan
tubuh akan glukosa pada saat karbohidrat
tidak tersedia dalam jumlah yang cukup di
dalam makanan (pada saat puasa, diet
rendah karbohidrat atau latihan berlebih).

jaringan utama yang terlibat, karena kedua organ


tersebut mengandung komplemen enzim-enzim yang
diperlukan.

Anda mungkin juga menyukai