Anda di halaman 1dari 60

MEDIA

Promosi Kesehatan Dinkes Aceh, 2015

A. Pengertian
Media Promosi Kesehatan
adalah
Saluran (alat bantu) yang
digunakan
untuk menyampaikan
pesan-pesan
kesehatan yang dapat
dimengerti
Pusat Promosi Kesehatan Departemen Kesehatan RI, 2009

B. Tujuan Media Promosi


Kesehatan
1. Mempermudah penyampaian
pesan/infokes
2. Mempermudah pengertian pesan/
infokes
3. Memperjelas pesan/ infokes
4. Mempermudah sasaran untuk
mengingat
pesan kesehatan
5. Membangkitkan minat dan

C. Tujuan Media Promosi


Kesehatan
1. Alat bantu dalam menyampaikan
pesan kesehatan.
2. Alat bantu untuk mendorong
sasaran untuk
mengetahui dan melakukan sesuai
dengan
pesan kesehatan yang
disampaikan.

SAYA BOSAN DENGERIN


DIA CERAMAH DOANG.
BETE..!!!

EH.. KALAU SAYA


NGANTUK, MALES
AH..

Pusat Promosi Kesehatan Departemen Kesehatan RI, 2008

EFEKTIVITAS MEDIA
VERBAL
:1X
VISUAL
: 3,5 X
VERBAL dan VISUAL : 6 X

DAYA INGAT
SESEORANG
Sesudah 3 jam
Sesudah 3 hari
Verbal
70%
10%
Visual
72%
20%
Verbal+Visual 85%
65%

D. Jenis Media
Promosi
Kesehatan
- Media Cetak
- Media Elektronik
- Media Luar
Ruang
- Media

Media Cetak
Kumpulan berbagai media
informasi yang diproduksi dan
disampaikan kepada sasaran
melalui tulisan dan visual.
Poster, leaflet, lembar balik (flipchart), sticker,
brosur, selebaran (flier), kartu permainan (flascard).
Benda-benda seperti gantungan kunci, flagchain,
tas, topi, pin, dll.
Benda promosi yang ditempatkan di rak-rak
pajangan (contoh botol, mug/gelas tokoh kartun
seperti mickey mouse, dsb).
Iklan di media massa cetak (koran, majalah)
Pusat Promosi Kesehatan Departemen Kesehatan RI, 2009

Contoh POSTER

Contoh POSTER

Pusat Promosi Kesehatan Departemen Kesehatan RI, 2009

Contoh POSTER

Contoh POSTER

Contoh POSTER

Contoh Banner

POSTER
POSTER adalah Medium komunikasi
massa non media massa yang bersifat
visual. Poster merupakan lembar
informasi yang biasanya ditempatkan
atau dipancangkan ditempat tertentu
agar sasaran mudah melihat dan
membacanya.

Yang termasuk poster disini adalah :

Banner
Bilboard (baliho)
Papan Nama (signage)
Poster

BAGIAN DARI POSTER


Headline (judul)Tulisan
paling besar dan mudah
terbaca. (70 point untuk
jarak pandang sampai 5
meter)
Judul harus singkat
padat dan jelas (tidak
lebih dari 3-5 kata)
mudah diingat.

BAGIAN DARI POSTER


Subhead (dibawah
judul) masih bisa
terbaca.
Mengikuti judul dan
tetap singkat padat
dan jelas.

Pusat Promosi Kesehatan Departemen Kesehatan RI, 2009

BAGIAN DARI POSTER


Body copy
(copy writting)
menerangkan pesan di
poster secara singkat.
Tulisan bisa lebih
dijabarkan disini tetapi
harus lebih singkat.
Terbaca pada jarak
baca normal (30 cm)

BAGIAN DARI POSTER


Logo/ Identitas.
Diletakan di bawah
pojok kanan, tengah
atau kiri bidang
poster.

BAGIAN DARI POSTER


Ilustrasi / Fotografi.
Sebagai unsur utama
atau pelengkap pesan
dari poster tersebut.
Sangat erat kaitannya
dengan penunjang
atraktif warna, keunikan
gambar hingga
penampilan secara
keseluruhan.
Pusat Promosi Kesehatan Departemen Kesehatan RI, 2009

KLASIFIKASI POSTER
Simple poster
menonjolkan head
line dan ilustrasi

KLASIFIKASI POSTER
Announcement poster
Menonjolkan headline
dan body copy

KLASIFIKASI POSTER
Narative poster
Menonjolkan head
line,ilustrasi dan body
copy

JENIS KESEIMBANGAN
POSTER
Horizontal
Antara objek
gambar dan tulisan/
body coppy
dipisahkan oleh
garis Horizontal

JENIS KESEIMBANGAN
POSTER
Vertikal
Antara objek
gambar dan tulisan/
body coppy
dipisahkan oleh
garis vertikal

JENIS KESEIMBANGAN
POSTER
Diagonal
Antara objek
gambar dan tulisan/
body coppy
dipisahkan oleh
garis diagonal

JENIS KESEIMBANGAN
POSTER
Segitiga tengah:
objek membentuk
formasi segitiga dan
memuncak di atas

JENIS KESEIMBANGAN
POSTER
Ikat Pinggang. Terdapat
grafis yang membentang di
tengah bidang kerja sebagai
dasar dari body copy.
Biasanya digunakan sebagai
penekanan pesan.

JENIS KESEIMBANGAN
POSTER
Lingkar tengah
Objek berada di
tengah
mengesankan
lingkaran.

TEKSTUR POSTER
Imbang tengah
Posisi teks dan
objek berada di
tengah bidang kerja.

TEKSTUR POSTER
Rata kiri
Posisi teks dan
objek berada di
pinggir kiri bidang
kerja.

TEKSTUR POSTER
Rata Kanan.
Posisi teks dan
objek berada di
pinggir kanan
bidang kerja.

TEKSTUR POSTER
tracing .
Perhatikan teks
pada body copy
yang mengikuti
gambar pinggiran
objek tangan.

TEKSTUR
POSTER
Framming
Body teks menutupi
seluruh pinggiran
objek

Lembar
Balik

Lembar Balik adalah


media penyampaian pesan atau
informasi-nformasi kesehatan dalam
bentuk lembar balik. Biasanya dalam
bentuk buku gambar di mana tiap
lembar (halaman) berisi gambar
peragaan dan lembar baliknya berisi
kalimat sebagai pesan atau informasi
yang berkaitan dengan gambar tersebut.

Syarat :
1. Berisikan gambar gambar untuk menjelaskan
pesan yang hendak disampaikan
2. Di lembar sebaliknya terdapat kalimat
penjelasan gambar
3. Mudah dibawa oleh penyuluh
4. Ukuran disesuaikan dengan target/jumlah peserta
5. Gambar yang ditayangkan menarik,
mudah dipahami dan sesuai dengan
penjelasan yang disampaikan

Ukuran : 30 cm x 40
cm
Bahan
: Hard
Carton
360 gram
Cetak : 4/1 atau 4/0
Warna
: Full
Colour

Selebara
n

= Flayer / Pamphlet / Brosur

SELEBARAN
Selebaran adalah Medium komunikasi massa non
media massa yang bersifat visual.
Selebaran merupakan lembar informasi yang
berukuran mudah dibawa dan dikantungi, dilipat
atau tidak dilipat dan ditempatkan pada tempattempat strategis dalam ruang atau
dibagikan di luar ruang.
Berfungsi sebagai lembar informasi lengkap
karena fungsinya yang untuk dibagikan pada
sasaran untuk kemudian diharapkan untuk dibaca.

JENIS - JENIS SELEBARAN

LEAFLET = FLAYER

PENGERTIAN :
Leaf berarti daun, selembar,
selebaran, satu sisi atau dua sisi
Sering juga disebut dengan Flayer

PENGERTIAN :
Selembar kertas yang berisi
informasi yang dicetak untuk
sesuatu masalah khusus untuk
suatu sasaran dan tujuan tertentu

KEGUNAAN :
1. Untuk mengingatkan kembali (reminder)
2. Untuk memperkuat ide yang telah
disampaikan
3. Memperkenalkan ide-ide baru

KEUNTUNGAN :
1.
2.
3.
4.
5.

Dapat disimpan lebih lama


Sebagai referensi
Jangkauan lebih jauh
Membantu media lain
Dapat dipercaya, dicetak dari
instansi resmi
6. Mudah dicetak kembali
7. Mudah dibawa-bawa
8. Sebagai bahan diskusi

Leaflet
Berukuran 15 cm x 10
cm atau variasi ukuran
yang tidak lebih besar
dari 21cm x 30 cm),
selembar
informasi yang
dituliskan bolak-balik

Contoh
Leaflet :

Contoh
Leaflet :

TATA LETAK
LEAFLET
Leaflet 2 muka

PAMPLET

Pamplet.
Berukuran 15 cm x
10 cm atau
variasi
ukuran yang tidak
lebih besar dari
21cm x 30 cm),
selembar
informasi yang
dituliskan pada satu
sisi saja

TATA LETAK
PAMPLET
Pamplet
1 muka

BROSUR

Brosur.
Berukuran 21 cm x 10 cm
(tertutup) dan terlipat 3 atau 4.

TATA LETAK
BROSUR
Brosur Berlipat

Pusat Promosi Kesehatan Departemen Kesehatan RI, 2008

Anda mungkin juga menyukai