Anda di halaman 1dari 16

FILSAFAT HUKUM 1.

OLEH

PROF DR.A.SURIYAMAN MP,SH.MH


Pengertian
Sejarah

lahirnya
Manfaatnya belajar filsafat hukum

Pengertian Filsafat Hukum


Yunani.-Pilosofhia:
philo/philein: cinta
Shopia :kebijaksanaan
Philosophia ah :cinta kebijaksanaan
Falsafah dan sejarah ;sulit dipisahkan karena
sudah merupakan falsafah itu sendiri.
Bidangnya: -apakah yang dapat aku ketahui.
- apakah yang harus aku kerjakan
Realitas masalah :1. Tuhan
2. Manusia
3.Alam

Filsafat keTuhanan

Alkindi; ilmu pengetauan kedlm 2 bagian :


1.Pengetatahuan ilahi-ajaran yg tercantum dlm
kitab suci ;suhuf, taurat, zabur ,alquran.berisi
petunjuk dari tuhan,melalui para rasul.
(berangkat dari keyakinan.untuk mencari
kebenaran .
2.pengetahuan manusia.filsafat
(pemikiran)keyakinan untuk mencari
pembenaran melalui akal pemikiran ,
Sedangkan kajian filsafat berangkat dari
keraguan untuk menuju suatu kebenaran melalui
akal fikiran.

Obyek Materia dan Forma

Filsafat ;upaya mempelajari dan


mengungkapkan penggambaran manusia
didunia menuju akhiratya secara mendasar.
Obyeknya :materia dan forma
Materia segala sesuatu yang ada dan yang
mungkin ada .(benda mati dan hidup )dan
sang penciptanya.
Forma keinginan mempelajari baik secara
fragmental(bagian2nya) maupun integral
(keterkaitan antara bagian2nya)dalam suatu
keutuhan secara keseluruhan .

Unsur-Unsur Filsafat

Internal :struktur ilmu pengetahuan dan metodologi.


External :ilmu dan nilai (agama,etika,ideologi)
Filsafat pengetahuan ;menyoroti gejala pengetahuan
manusia.melalui :
*ilmu (ilm)arab.:bentuk aktivitas manusia dgn
melakukan dan memperoleh pengetahuan dan
selanjutnya pemahaman .
*pengetahuan :hasil tahu manusia terhadap sesuatu
obyek yang dihadapinya terhadap sesuatu hasil usaha
manusia untuk memahami obyek tertentu berupa
(barang ttt),dan pemahamannya melalui
indra/akal.dan melahirkan persepsi .

FILSAFAT SBG PERBUATAN


MANUSIA

MANUSIA SADAR DAN MENYADARI AKAN


TUJUAN HIDUPNYA DAN MAKNA SEMUA
PERBUATANNYA.
SEJAK LAHIR MANUSIA MEMPUNYAI
WATAK FILSAFATI .
FILSAFAT ADALAH PERBUATAN MANUSIA
BAHKAN KALAU BELUM MENGENAL
ISTILAH FILSAFATI TAPI IA DAPAT
MEWUJUDKAN PRILAKU FILSAFATI.

ILMU DAN FILSAFAT

ILMU :merumuskan jawaban jawaban yg


di pertanyakan.dgn keahlian tertentu.

FILSAFAT:tidak bermaksud membentuk


keahlian melainkan merumuskan
pertanyaan atas jawaban jawaban.

Ilmu dan filsafat

Ilmu menjawab pertanyaan beraba jauh


bulan dari bumi dan dapat mejawab
pertanyaan melaui alat ukur statistik dll.
Filsafat :bertanya ttg jawaban yg
dipertanyakan apakah betul dgn cara
ukur jauh dekatnya bulan hanya dgn cara
seperti itu.mengapa bkan yg lain
Filsafat membuka dimensi luas daripada
keterbatasan ilmu dlm kenyataan ilmiah.

Filsafat Ilmu

Filsafat ilmu :mempelajari gejala ilmu


pengetahuan sebagai salah satu bidang
pengetahuan di mengerti sebagai scr
sistematik dan langkah pencapaiannya di
pertanggung jawabkan scr teoritis.
melalui 2 model :
- mengetahui dgn mengetahui
saja.untuk memuaskan hati saja.
- di gunakan dan diterapkan ,mis
memperbaiki rumah, dsb

Cara kerja ilmu

Ilmu kemanusiaaan humaniora ,budaya


ekononomi,bahasa ,hukum ,dsb)k dan
melalui pengamatan ,penelitian
percobaan empiris.

Ilmu alam
:pengamatan,percobaan,penemuan
cirinya,manusia sbg subyek dan
obyeknya adalah hukum alam.

Ilmu dan filsafat

Ilmu :ilustrasi seseorang bepergian


kesuatu tempat yg dipelajari peta
kesuatu tempat dan seterusnya peta yg
kenegara lainya.
Filsafat:bertanya apakah tidak ada cara
lain atau dunia nyata yg lain dpt dilihat
sebelum sampai pada tujuan (dunia
nyata yg lain sepanjang perjalanan
ketempat tujuan.

3 Tahap Atraksi
(Aristoteles)
Memperoleh pengetahua mengenai fisis,yaitu untuk
dapat pengetahuan mengenai fisik.
Matematetika:abstraksi matematisnya yaitu suatu
penangkapan tujuannya untuk menangkap
matematisnya sehingga data matematika digunakan
untuk mencapai tujuan
Metafisika:abstraksi Metafisis: suatu penangkapan
untuk mencapai hakikat .
Ketiganya diketahui bahwa pengetahuan melalui iman
lebih tinggi dari pengetahuan melalui akal
budi.filsafat sejati juga bersesuaian dengan teologi
yang tepat dan benar.teologi yang benar dan tepat
lebih luhur dari penemuan filsafat.

Sekian

5 Tahap Filsafat Periode Modern

Tahap 1.discartes,spinoza,dan pascal .


descartes dan spinoza d:berangkat dari
keraguan lalu menemukan kepastian Aku
sadar maka aku ada dasar kepastiannya
berasal dari ide yang jelas dan terpilahpilah .ide yg dimaksud ada 3 macam
:a.kesederhanaan b.keleluasaan c.adanya
yang sempurna.
Pasca.ilmu pengetahuan memihak pada
ilmu yg cara kerjanya berdasarkan
pengamatan dan percobaan.

Periode Modern

Tahap 2.berlangsungnya sama tahap awal,masa


jayanya rasionalisme dan empirisme
(descartes,Hobbes,Jhon Locke,berkley,dan david
home.
Tahap 3.masa abad ke-9 sd13 M,filsafat
timur(islam )ditandai dengan munculnya filsuf
islam al:Alkindi(806-873M)Ibnu Sina(9801037),dan selain itu Emmanuael Kant yang
mendamaikan unsur apriori dgn unsur
apostriori.Kant :obyek pengetahuan pada dirinya
sendiri ada,tetapi tidak dapat dikenal adalah
hanya apa yang terjadi pada diri
subyek.pendapatnya didukung oleh Hegel ttg
idealisme.
Tahap 4.tokohnya tidak peduli akan mantra
agama (religius).eksistensi manusia yang

Sekian

Anda mungkin juga menyukai