Anda di halaman 1dari 12

RETINOBLASTOMA

Oleh :
Elsa Patricia A. 1115060
Alfega Xavier 1115188
Pembimbing : dr. Agung, Sp.M

Apa itu Retinoblastoma ???


keganasan pada retina, yaitu suatu lapisan pada bola mata
Bisa pada salah satu atau kedua mata
Insiden 1:14.000 1:20.000 kelahiran hidup
90% dijumpai sebelum umur 3 tahun, baik laki-laki maupun perempuan
Akibat adanya mutasi genetik
- menurun di keluarga / herediter -> kedua mata
- Tidak ada riwayat di keluarga -> satu mata

Penyebab Retinoblastoma

Stadium Retinoblastoma

I
II
II
I
I
V

menunjukkan tumor masih


terbatas pada retina (stadium
tenang)
tumor terbatas pada bola
mata
Melampaui saraf mata atau
sudah meluas ke luar mata
Penyebaran sel kanker ke
otak

GEJALA RETINOBLASTOMA
Cats eye
Salah satu mata yang tidak pada
posisi nya
Salah satu mata bengkak hingga
susah membuka mata
Mata terlihat lebih hitam dan
membengkak pada bagian

PEMERIKSAAN MATA APA YANG DIBUTUHKAN...???

Ultrasonograf
Elektroretino-gram
(ERG)
Elektro-okulogram
(EOG)
Visual Evoked
Respons (VER)

Apa penanganan
Retinoblastoma.. ??
1. Menyelamatkan hidup anak
2. Menyelamatkan mata yang
sehat
3. Menjaga penglihatan

krioterapi

enukleasi
kemoterapi

radiasi

Pencegahan umum

Anda mungkin juga menyukai