Anda di halaman 1dari 20

Kenapa sih harus cuci tangan?

Manfaatnya apa?
Kotoran ditangan hilang
Mencegah penyakit: diare, tipus, infeksi pada
mata, iritasi kulit,dan flu
Kuman & bakteri yang menempel
ditangan hilang
Mencegah agar tidak tertular penyakit
Tangan jadi lebih bersih dan
harum

Kapan waktu yang tepat untuk cuci


tangan?
Setelah bersentuhan
dengan hewan

Sebelum makan

Sehabis buang air


besar (BAB)

Setelah makan

Bagaimana cara cuci tangan yang baik dan


benar?

Basahi kedua
telapak tangan
Ambil sabun
Gosok kedua
telapak tangan

Usap dan gosok kedua punggung


tangan secara bergantian

Gosok sela-sela jari tangan, kanan


dan kiri

Bersihkan semua ujung jari

Bersihkan kedua ibu jari (jempol)

Bersihkan kedua telapak tangan

Bersihkan kedua pergelangan tagan

Nonton
video
yuk

Apa ya manfaat gosok gigi?


Mencegah gigi
berlubang

Mencegah karang
gigi

Mencegah bau
mulut

Mencegah radang
gusi

Waah ini
nih cara
gosok
gigi yang
benar

Nonton
video
yuk

Anda mungkin juga menyukai