Anda di halaman 1dari 15

SINYAL

Sinyal ialah suatu besaran fisis yang berubah


terhadap waktu, ruang atau besaran fisis
lainnya.
Berdasarkan fungsi, sinyal dapat dibedakan
menjadi dua:
1. Time Domain Concepts
2. Frequency Domain Concepts

Time Domain Concepts


1. Pada sinyal analog :

Perubahan intensitas sinyal dari waktu ke


waktu.

Sinyal bersifat kontinu.

2. Pada sinyal digital:

Perubahan level tegangan high menuju level


tegangan low pada level konstan.

Sinyal bersifat diskrit.

Sinyal Periodik

Sinyal Sinusoidal

Frequency Domain Concepts

Pada dasarnya setiap sinyal elektromagnetik terdiri


dari beberapa frekuensi.

Data Rate
Merupakan jumlah data yang dapat
ditransmisikan dari satu node ke node yang
lain.
Nilai Data Rate pada umumnya disimbolkan
dengan bit per second (bps) atau Byte per

Bandwidth

second (Bps).
Merupakan luas atau lebar frekuensi yang
digunakan oleh sinyal pada media transmisi.
Nilai Data Rate pada umumnya disimbolkan
dengan Hertz.

Signal Strength
Penguatan (Amplification) atau pelemahan
(attenuation) sinyal diekspesikan dengan
satuan logaritmik, desibel (dB).

Transmisi Data Analog dan Digita

Gangguan Transmisi
Merupakan gangguan yang terjadi pada saat transmisi sinyal
berlangsung.
Gangguan transmisi yang utama ialah:
1. Atenuasi
Melemahnya sinyal yang disebabkan oleh jarak atau
pengaruh lingkungan.
2. Delay
Berubahnya laju transmisi sinyal pada sebuah media.
3. Noise
Thermal Noise
Intermodulation Noise

Anda mungkin juga menyukai