Anda di halaman 1dari 21

PERTEMUAN KE 5

K3 DALAM MANAJEMEN
PERUSAHAAN

Oleh :
setyoko.

Pokok bahasan K3 dalam manajemen


perusahaan :
a. Manajemen K3,
b. Perencanaan K3,
c. Pengambilan keputusan dalam pencegahan
kecelakaan,
d. Manajemen pengendali rugi,
e. Asas manajemen pengendali rugi,
f. K3 dalam organisasi perusahaan.

K3 Dlm Manajemen Perusahaan


A. Manajemen K3
Manajemen K3 merpkan bagian manajemen menyeluruh suatu perusahaan.
Manajemen adalah ilmu yg mencakup masalah teknis dan non-teknis
dan ini tidak terlepas dari K3, baik dlm. hal :

- perencanaan,
- pengambilan keputusan, dan organisasi.

Yang juga termasuk biaya produksi adalah :

kecelakaan kerja,
gangguan kesehatan,
pencemaran lingkungan.

Kebijakan manajemen merupakan akar


kecelakaan
Kerugian tenaga
kerja

Kerugian materi

Kecelakaan

- Perbuatan tidak selamat


- Keadaan tidak selamat

Kebijakan
manajemen

Yang harus disadari oleh manajemen :


a. Kecelakaan selalu mencakup manusia,
peralatan dan proses.
b. Kerugian kecelakaan menimpa karyawan dan
peralatan.
c. Ada biaya pencegahan kecelakaan
d. Antara biaya pencegahan dan kerugian terdapat
selisih yang sukar ditetapkan.
e. Manusia merupakan faktor dominan penyebab
kecelakaan

Manajemen K3 pada dasarnya mencari dan


mengungkapkan kelemahan operasional yg
memungkinkan terjadinya kecelakaan.
Fungsi ini dapat dilakukan dengan cara :
a. Mengungkapan sebab-musabab kecelakaan
b. Meneliti apakah pengendalian telah dilaksanakan dengan
baik atau tidak.
Kesalahan operasional tidak terlepas dari :
- perencanaan yg kurang lengkap,
- keputusan yg tidak tepat,
- salah perhitungan dalam organisasi, dll.

B. Perencanaan K3
Pertimbangan ekonomi selalu menjadi dasar keputusan dalam K3.
Ekonomi ini dalam hal dana/biaya :
- biaya pencegahan
- biaya kecelakaan

Biaya kecelakaan mencakup :


kerusakan peralatan,
gangguan atas proses produksi,
ganti rugi kepada karyawan.

Tujuan utama perusahaan adalah mengurangi biaya yg harus


ditanggung akibat kecelakaan.

Perencanaan manjemen meliputi :


a.pengendalian teknis, termasuk sistem ventilasi,
penerangan, perlengkapan K3.
b.penyempurnaan ergonomis,
c.pengawasan atas kebiasaan kerja,
d.penyesuaian arus produksi dng. kemampuan optimum
karyawan,
e.peningkatan mekanisme yang tepat,
f. penyesuaian volume produksi dng. waktu proses produksi.

Biaya pencegahan kecelakaan


a. Cara konvensional (biaya langsung dan biaya tak
langsung)
Biaya langsung :
- premi asuransi kecelakaan
- tunjangan khusus bagi yang mengalami kec.
- premi asuransi kesehatan,
- biaya pelatihan karyawan baru,
- biaya perbaikan/perawatan peralatan,
- nilai produksi yang hilang akibat terhentinya proses
karena kecelakaan.

Biaya tidak langsung :


- biaya upah jam kerja yang hilang,
- biaya lembur yang terpaksa diadakan,
- biaya pengawasan administrasi akibat K3, dll.

b. Cara non-konvensional
Menghitung biaya pencegahan dng menentukan biaya
keseluruhan yang dikategorikan menurut kerugian akibat
kecelakaan, biaya rata-rata setiap kecelakaan. Biaya keseluruhan
dikalikan dng jumlah kategori kecelakaan.

C . Pengambilan keputusan
Dlm pencegahan Pencegahan kecelakaan harus mencakup :
- sub-sistem perangkat keras atau tekno-struktural
(peralatan, proses produksi, mutu produksi),
- sub sistem perangkat lunak atau sosio-prosesual
(manusia, persyaratan kerja, kebijakan perusahaan, sistem pengupahan, dll.)
Yg pertama umumnya lebih mudah drpd yg ke dua, karena yg ke
dua berdampak penderitaan bagi para anggota keluarganya.

Kategori tingkat kecelakaanpada beberapa


perusahaan yang mempunyai resiko kecelakaan pada
pekerjanya adalah sbb. :
Tertinggi :
- industri pembuatan kapal,
- konstruksi bangunan,
- penyulingan minyak,
- pertambangan dan pengolahan batu,
- pabrik baja.

Menengah :
- industri kimia, - perkayuan,
- pabrik kertas, - produk tanah liat

Terendah :
- pabrik makanan,
- peralatan umum,
- pemintalan/tekstil,
- percetakan,
- pabrik alat-alat listrik dan karet.
Sistem manajemen K3 yang baik didukung :
a. peralatan dan perlengkapan K3,
b. buku pedoman K3 yang baku dan sesuai dengan bidang
pekerjaan,
c. mempunyai pejabat/divisi K3.

Tugas pokok pejabat/divisi K3 antara lain :


- menjamin bahwa kebiasaan K3 selalu dipatuhi oleh
seluruh pekerja,
- mempelajari setiap kecelakaan dan membuat usulanusulan perbaikan,
- membina kesadaran kerja yg aman dan selamat,
- bertindak sebagai pengaman bilamana terjadi
kecelakaan di lingkungan kerja,
- menjadi teladan dalam hal penerapan K3 bagi seluruh
pekerja.

D. Manajemen Pengendali Rugi


Setiap kegiatan usaha senantiasa terancam ber-bagai
kerugian akibat munculnya resiko yg. tak terkendali.
Setiap kerugian kerja sebenarnya merupakan bentuk
kecelakaan kerja yg. perlu dikendalikan utk
mendatangkan/mempertahankan keuntungan
Pengendalian rugi pada kegiatan menyangkut perilaku
kerja serta berbagai jenis kegagalan pd sistem/fasilitas/
peralatan merupakan tanggung jawab seluruh pekerja.

Resiko kegiatan kerja dan bahaya potensial :


- resiko dinamis, dipengaruhi faktor ekternal yg bersifat
spekulatif (di luar lingkup K3)
- Resiko statis, dipengaruhi kegiatan internal, seperti
kegagalan penanganan kebakaran, kerusakan,
keamanan lingkungan kerja, dll.

Pengendalian resiko mencakup :


-

menghindari/meminimalkan resiko,
mencegah kerugian akibat timbulnya resiko,
mengurangi kerugian akibat timbulnya resiko,
memindahkan resiko.

E. Asas Manajemen Pengendalian Rugi (MPR)


MPR merupakan konsep dan teknik manajemen yg
menganalisa secara sistematis utk mengenal,
mengevaluasi, mengukur dan mengendalikan potensi
bahaya. MPR harus mempunyai kendali internal
tersendiri yg menyangkut faktor-faktor :

a. faktor manusia dan kualitas,


b. potensi manusia,
c. proses teknologi terapanan yg digunakan,
d. rancangan K3.

F. K3 dalam Organisasi Perusahaan


Setiap organisasi perusahaan dalam melaksanakan K3
mempunyai keleluasaan dalam menempatkan divisi K3
sesuai dengan visi, misi dan kebijakan perusahaan.
Bagan organisasi perusahaan berikut menunjukkan
penempatan divisi K3 pada sistem manajemen yang
berbeda di berbagai perusahaan.

BAGAN K3 Dlm Manajemen Perusahaan


Direktur
Utama

Manajer
Teknik

Manajer
Produksi

Manajer
K3,
pengendali
rugi, dan
perlindungan
linkungan

Manajer
Personalia

BAGAN K3 Dlm Manajemen Perusahaan


Direktur
Utama

Manajer
Teknik

Manajer
Produksi

Manajer
Personalia

Departemen
SDM
Div.
Pelatihan dan
K3

BAGAN K3 Dlm Manajemen Perusahaan


Direktur
Utama

Manajer
Teknik

Departemen
Perawatan

Div.
K3LH

Manajer
Produksi

Manajer
Personalia

Anda mungkin juga menyukai