Anda di halaman 1dari 16

Genetika

by
Andi Muhajira
Aidha Siti Khadijah
Djumroh Rosifah
Heni Susilowati
Ikhwam Nurahmad
Siti Rosmah

MENU
Standar Kompetensi
Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

2. Memahami kelangsungan
hidup makhluk hidup

MENU

Standar
Kompetens
i

Kompetensi Dasar

Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

2.2 Mendeskripsikan konsep pewarisan


sifat pada makhluk hidup

MENU
Indikator
Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar

Mendiskripsikan materi
genetis yang bertanggung
jawab dalam pewarisan
sifat (gen, kromosom)

Indikator

Materi

Membedakan pengertian
sifat resesif dominan dan
intermediat

MENU

Standar
Kompetens
i

Materi

1. Materi Genetis.

Kompetens
i Dasar
Indikator

2. Gen

Materi
3. Kromosom

MENU

Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

Materi
genetis
adalah faktor
pembawaan
sifat
keturunan
yang
terdapat di
dalam setiap
sel Substansi
genetis
tersebut
terdapat di
dalam inti sel
(nukleus),
yaitu pada
kromosom
yang
mengandung
gen.

1. Materi Genetis.

Sumber : Wikipedia.com

MENU
Gambar Materi Genetik
Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

http://www.biologi-sel.com

MENU
2. Gen
Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

Gen merupakan substansi hereditas yang


terdiri atas senyawa kimia tertentu, yang
menentukan sifat individu. Gen mempunyai
peranan penting dalam mengatur
pertumbuhan sifat-sifat keturunan. Misalnya
pertumbuhan bentuk dan warna rambut,
susunan darah, kulit, dan sebagainya.

MENU

Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Gen yang menentukan sifat-sifat dari suatu


individu biasanya diberi simbol huruf pertama
dari suatu sifat. Gen dominan (yang
mengalahkan gen lain) dinyatakan dengan
huruf besar dan resesif (gen yang dikalahkan
gen yang lain) dinyatakan dengan huruf kecil.
Sebagai contoh, pada tanaman ercis dapat
dinyatakan
T

simbol untuk gen yang


menentukan batang tinggi

simbol untuk gen yang


menentukan batang rendah.

Materi

MENU

Letak Gen

Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

Sumber : memetmulyadi.blogspot.co.id

MENU
3. Kromosom

Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

Kromosomterda
pat di dalam
nukleus
mempunyai
susunan halus
berbentuk
batang panjang
atau pendek,
lurus atau
bengkok. Di
dalam nukleus
terdapat
substansi
berbentuk
benang-benang
Sumber : www.belajarbagus.com
halus, seperti
jala yang dapat
menyerap zat
warna.

MENU
Struktur kromosom
Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi

Secara garis besar, struktur kromosom


terdiri atas sentromer dan lengan.
Sentromer atau kinetokor adalah bagian
dari kromosom tempat melekatnya
benang-benang spidel yang berperan
menggerakkan kromosom selama proses
pembelahan sel. Bagian ini berbentuk
bulat dan tidak mengandung gen.
Sentromer disebut juga
pusat kromosom.

MENU
Gambar Struktur kromosom
Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi
Sumber : http://memetmulyadi.blogspot.co.id

MENU

Standar
Kompetens
i

Tipe-Tipe kromosom
Berdasarkan letak sentromernya, kromosom
dibedakan menjadi empat macam

Kompetens
i Dasar

Metasentr
ik

jika sentromer terletak di


tengah-tengah antara kedua
lengan

Indikator

submetas
entrik

sentromer terletak agak ke


tengah sehingga kedua
lengan tidak sama panjang

akrosentri
k

sentromer terletak di dekat


ujung, telesentrik

telesentri
k

sentrometer terletak di
ujung lengan kromosom.

Materi

MENU
Gambar Tipe-Tipe kromosom
Standar
Kompetens
i
Kompetens
i Dasar
Indikator

Materi
Sumber : www.belajarbagus.com

Anda mungkin juga menyukai