Anda di halaman 1dari 8

Skenario

Seorang laki-laki berumur 35 tahun datang ke klinik


dengan keluhan utama nyeri yang menusuk pada
daerah ulu hati sejak kurang lebih 24 jam yang
lalu.Pasien ini juga mengeluh mengalami mual dan
muntah terutama setelah mencoba makan atau
minum.
pertanyaan
1. organ terkait keluhan utama
2. mengapa mual dan muntah seteah mencoba makan dan minum
3. jenis-jenis nyeri abdomen
4. mekanisme nyeri secara umum
5. langkah diagnosis
6. jenis warna dari muntah
7. pembagian regio abdomen beserta organ yang terdapat dalam regio tersebut
8. bagaimana nyeri abdomen bisa menunjukan kekhasan dari suatu penyakit?
9. mengapa nyeri hanya terjadi pada daerah ulu hati
10. fase sekresi lambung
11. 3 stadium mual dan muntah
12. etiologi mual dan muntah
13. penatalaksanaan awal mual dan muntah
14. bagaimana cara bedakan asal nyerikarena gangguan fungsi organ
15. pengertian tiap nyeri
16. persyarafan nyeri dalam perut

Anda mungkin juga menyukai