Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN KASUS

INFLMAMMATORY
BOWEL DISEASE
Pembimbing : dr. Sjaiful Bachri, Sp.B-KBD
Disusun oleh : Hendri Anas Kristanto - 406152047

Kepaniteraan Klinik Ilmu Bedah


Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara
Rumah Sakit Umum Daerah Ciawi
Periode 31 Oktober 2016 7 Januari 2017
IDENTITAS PASIEN

Nama : Tn. IH
Usia : 69 tahun
Alamat : Kp. Pintu Besi
Tgl masuk : 22 November 2016
ANAMNESIS

Keluhan utama : Nyeri perut kanan bawah.

Keluhan tambahan : -
ANAMNESIS
Riwayat Penyakit Sekarang :
Pasien datang dengan keluhan nyeri perut kanan bawah. Nyeri
dirasakan sudah sejak 3 minggu lalu. Nyeri dirasakan terus
menerus selama 3 hari kemudian nyeri dirasakan berkurang. Tidak
ada hal yang memperingan atau memperberat rasa nyeri tersebut.
Demam (-), mual (-), muntah (-).
Anamnesis
Riwayat penyakit dahulu :
Riwayat nyeri perut sebelumnya (-)
Riwayat gangguan BAB tidak jelas.
Riwayat penyakit autoimun tidak jelas.
Riwayat penurunan BB tidak jelas.
Diabetes mellitus (+)

Riwayat penyakit keluarga :


Keluarga yang memiliki keluhan serupa (-)
Riwayat alergi atau penyakit imunologis dalam keluarga (-).
Status Generalis
Keadaan umum : Tampak sakit ringan
Kesadaran : Compos mentis
Tanda-tanda vital
TD : 140/90mmHg
Nadi : 80x/menit
Suhu : 36,5C
Pernafasan : 18x/menit
Pemeriksaaan Fisik
Kepala : Normosefal
Mata : Konjungtiva anemis -/-, sklera ikterik -/-
Leher : Tidak ada pembesaran KGB
Paru : Suara nafas vesikuler +/+, ronkhi -/-,
wheezing -/-
Jantung : Bunyi jantung I & II reguler, murmur (-),
gallop (-)
Abdomen : Supel, bising usus (+) normal,
nyeri tekan (-),defans muskular (-), tidak teraba
massa pada palpasi.
Ekstremitas : Akral hangat, edema -/-
Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan colok dubur :
Tidak teraba massa
Darah (-)
Feses (+)
Resume
Nyeri perut kanan bawah sejak 3 minggu lalu. Nyeri
dirasakan terus menerus selama 3 hari, kemudian nyeri
berkurang. Riwayat nyeri sebelumnya (-), riwayat
gangguan BAB tidak jelas. PF abdomen dBN, pada colok
dubur tidak teraba massa, darah (-), feses (+).
Diagnosis Banding
Observasi Nyeri perut kanan bawah, DD :
Malignancy
IBD
Apendisitis kronik
Pemeriksaan Penunjang
Kolonoskopi pro biopsi
CT abdomen
Lab hematologi
Hasil CT abdomen kontras

Lesi heterogen yang menyangat rim enhance di


pericaecal-periileal disertai penebalan
dinding caecum, katup ileocaecal dan ileum
terminal, limfadenopati mesenterium dan
pericaecal.
DD : Ileocaecal TB, IBD, Malignancy.
Diagnosis Kerja
Suspek IBD
Rencana Tatalaksana
Kolonoskopi
Prognosis
Ad Vitam : Bonam
Ad fungsionam : Dubia
Ad sanationam : Dubia
TINJAUAN PUSTAKA
IBD

Definisi :
Sekelompok penyakit kronik yang
ditandai dengan inflammasi dan ulserasi
dari saluran cerna. Mencakup usus halus
dan kolon.

IBD mencakup :
Ulcerative colitis
Chrons disease
IBD

Perbedaan dari ulserative colitis dan chrons


disease terdapat pada :
Distribusi area
Morfologi organ yang terkena
IBD

PadaUlcerative colitis, inflamasi


terdapat pada kolon dan rektum dan
hanya mencakup lapisan mukosa dan
submukosa.

Padachrons disease mencakup seluruh


saluran pencernaan dan bersifat
transmural.
IBD
IBD
Ulcerative Colitis
Ulcerative Colitis
Ulcerative Colitis
Ulcerative Colitis
Chrons Disease
Chrons Disease
Indikasi Operasi pada IBD
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai