Anda di halaman 1dari 22

CERAMAH

ILMIAH POPULER

SKABIES
OLEH :
D W I P U S PA N A Z E R S AV I T R I
DW I WAHY U APRIANI

Fakultas Kedokteran
Universitas Kristen Indonesia
Scabies itu
apa sih ???
Scabies atau lebih
dikenal sebagai
penyakit
gudig, kudis,
budukan atau
agogo merupakan
suatu penyakit kulit
yang disebabkan
oleh tungau atau
kutu Sarcoptes
Scabiei.
Kutu Sarcoptes Scabiei ukurannya
sangat kecil hanya 1/3 milimeter
(panjang), dan tertanam di bawah
permukaan kulit, proses tungau ini
menggali terowongannya di bawah
kulit menimbulkan gatal yang luar
Bagaim
an
a s i h da
ur
hidupny
a
? ??
Hidup di lapisan
terluar epidermis
Kopulasi di
permukaan kulit Telur 40-50 buah, berada di
dalam terowongan, menetas
atau dalam dalam waktu 3-5 hari
terowongan
Membentuk
terowongan dan Larva 3 pasang kaki, berubah
bertelur di dalam 2-3 hari
dalamnya
Telur dapat
mencapai 40-50 Nimfa sudah menjadi jantan
buah dan betina, 4 pasang kaki
Dewasa
Seluruh siklus
Tanda- tandanya
gimana??
Pruritus Nokturna ( gatal pada malam
hari )

Menyerang secara kelompok

Adanya terowongan : benjolan-


benjolan dan lepuhan merah kecil,
terdapat pada area-area tubuh
tertentu

Menemukan tungau
Bagian Tubuh Yang
Terkena
Menular gak??
Bagaimana bisa
tertular??
Kontak
langsung (kulit
dengan kulit)

Berjabat
tangan

Berpelukan

Hubungan
seksual
Kontak tidak
langsung (kulit
dengan benda)

Penggunaa
n alat
mandi,
handuk
atau baju
bersama
Penggunaa
n alas tidur
bersama
MARI KITA
OBATI DAN
CEGAH !!!!
PENGOBATAN
SKABIES
Non-
medikamentosa

Medikamentosa
PENGOBATAN SKABIES
Terapi Non-
medikamentosa:
Edukasi
higienitas Mengeceg
Mencegah
individu ah
reinfeksi
dan penularan
lingkungan
PENGOBATAN SKABIES
Obat sistemik
:
Terapi Antihistamin
Medikamentos untuk
a: mengurangi
rasa gatal
Obat topikal
: Untuk
membunuh
tungau skabies

Anda mungkin juga menyukai