Anda di halaman 1dari 12

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN

KEJADIAN HIPERTENSI PADA


KELOMPOK LANJUT USIA di RS.UKRIDA

102010150 PRILIA PRATIWI MUNDA


102012371 ANDRY SUSANTO
102013065 MARRY SALVATRIX MEKENG
102013424 FAHALA LAMBOI SIHALOHO
102014012 REGINA RENATAN
102014069 HARYATY KASEH
102014154 MARIA ROSARIO ANGELINA MELLA
102014156 DOMINIKUS VERI EFENDI
102015001 INSAN KAMIL
SKENARIO 9
Faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi

Di Indonesia, kejadian hipertensi menjadi salah satu masalah kesehatan utama.


Kejadian pada usia 25-44 tahun prevalensinya mencapai 29%, pada usia 45-64 tahun
sebesar 51% dan pada usia >65 tahun sebesar 65%. Sementara itu akibat hipertensi
ini menjadi factor risiko kejadian penyakit kardiovaskuler di antaranya adalah jantung
koroner, stroke dan sebagainya.
Saudara dihadapkan pada masalah ini, dan ingin melakukan kegiatan pencegahan,
baik promotif, preventif maupun kuratif.Untuk itu saudara harus mengetahui terlebih
dulu factor-faktor apakah yang berhubungan dengan kejadian hipertensi
tersebut.Buatlah sebuah rancangan penelitian (proposal) yang sesuai dengan tujuan
di atas.Saudara dapat melakukan penelitian ini di rumah sakit, Puskesmas, institusi
atau di tengah-tengah masyarakat. Saudara dapat memilih salah satu desain
penelitian yaitu kros seksional, kasus control atau kohort
Isi Proposal Penelitian

KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
ABSTRAK
BAB I: PENDAHULUAN
BAB II: TINJAUAN PUSTAKA
BAB III: METODOLOGI PENELITIAN
Daftar Pustaka
BAB I
Pendahuluan

Latar belakang

Rumusan masalah

Tujuan penelitian
Manfaat penelitan
PENDAHULUAN

Tujuan Penelitian
Tujuan Umum

Untuk mengetahui faktor resiko yang menyebabkan


hipertensi

Tujuan Khusus

mengetahui secara spesifik faktor apa saja yang


menyebabkan
aktor apa saja yang memperburuk ataupun faktor apa saja
yang memperbaiki keadaan hipertensi.
Mengetahui secara spesifik faktor apa saja yang menyebabkan dan Tujuan
memperburuk keadaan hipertensi. khusus
Mengetahui faktor usia pada kejadian hipertensi
Mempromosikan, mencengah dan memperbaiki angka kejadia hipertensi.
Tujuan
Tujuan Umum: Mengetahui faktor faktor yang berhubungan dengan umum
kejadian hipertensi
Tujuan Penelitian
BAB I: PENDAHULUAN
BAB II
Tinjauan
Pustaka
Kerangka konsep

Kerangka teori

?
Faktor-faktor :
genetik
Jenis kelamin
obesitas
Olahraga
Stress Kejadian
hipertensi
Riwayat
merokok
Asupan garam
Tinjauan Pustaka

KERANGKA TEORI
o Definisi hipertensi
o Klasifikasi hipertensi
o Faktor yang mempengaruhi kejadian
hipertensi
BAB III
METODOLOGI PENELITIAN
1. Desain Penelitian
. Desain penelitian Cross Sectional
Peneliti melakukan observasi atau pengukuran variabel
pada satu saat tertentu.
2. Tempat dan Waktu
. Tempat : RS.Universitas Kristen Krida Wacana.
. , Jakarta Barat.
. Waktu : 28 Oktober 2016.
METODOLOGI PENELITIAN
3. Pengumpulan data
. Data sekunder : literatur, buku-buku, jurnal
4. Analisis data
. Analisis univariat
. Analisis bivariat
. Huubungan antara faktor-faktor dan kejadian Hipertensi
5 Populasi penelitian
Penderita gagal ginjal kronik usia 45-65tahun
6. Sampel penelitian
. Teknik penelitian sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan metode
random sampling terhadap semua orang yang menderita hipertensi
berusia 45 hingga 64 tahun.
Variabel penelitian:
genetik
Jenis kelamin
olahraga
stress
Obesitas
Riwayat merokok
Pola asupan garam

Anda mungkin juga menyukai