Anda di halaman 1dari 27

SEJARAH

PERADABAN ISLAM

CREATED BY
GHAIDA NURUL FAUZIYYAH
1142020053
PENGERTIAN

SKEMA

PERIODESASI
MANFAAT

ZAMAN
RASULULLAH SAW

KHULAFA AR-
RASYIDIN SEJARAH
BANI UMMAYAH
PERADABAN
ISLAM
BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI

EVALUASI

VIDEO
PERIODESASI SPI
PENGERTIAN
SKEMA Kata sejarah dalam bahasa Arab
disebuttarikhdansirah
MANFAAT Dalam Bahasa Inggris disebut history
ZAMAN
Dari segi bahasa,al-tarikhberarti ketentuan
RASULULLAH SAW masa atau waktu
KHULAFA AR-
Ilmu Tarikh ilmu yang membahas peristiwa-
RASYIDIN
peristiwa atau kejadian-kejadian, masa atau
tempat terjadinya peristiwa, dan sebab-sebab
BANI UMMAYAH
terjadinya peristiwa tersebut.
istilah,al-tarikhberarti; sejumlah keadaan
BANI ABBASIYAH
dan peristiwa-peristiwa yang terjadi di masa
lampau, dan benar-benar terjadi pada diri
TURKI UTSMANI
individu atau masyarakat, sebagaimana benar-
benar terjadi pada kenyataan-kenyataan alam
EVALUASI
dan manusia.
VIDEO
PERIODESASI SPI
SKEMA
PENGERTIAN

PETA ARAB
MANFAAT

ZAMAN
RASULULLAH SAW

KHULAFA AR-
RASYIDIN

BANI UMMAYAH

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI

EVALUASI

VIDEO
VIDEO
PERIODESASI
PERIODESASI SPI
SPI
SKEMA
PENGERTIAN
PERIODESASI
SEJARAH

MANFAAT
PERADABAN
ISLAM Zaman Rasulullah

ZAMAN
RASULULLAH SAW
Khulafaur Rasyidin
KHULAFA AR-
RASYIDIN

BANI UMMAYAH
Periode Klasik (650 1250 M)

BANI ABBASIYAH Periode Pertengahan (1250 1800


M)
TURKI UTSMANI

EVALUASI
Periode Modern (1800 M)

VIDEO
PERIODESASI SPI
MANFAAT
Sebagai faktor keteladanan, cermin, pembanding, dan
PENGERTIAN perbaikan keadaan. Hal ini tersirat dalam Al-Quran, yaitu
diantaranya :
SKEMA 1. Dalam Al-Quran surat Al-Ahzab : 21,




ZAMAN
RASULULLAH SAW

Sesungguhnya pada diri Rasulullah itu ada teladan yang
KHULAFA AR- baik bagi kamu sekalian
RASYIDIN
2. Dalam Al-Quran surat Ali Imran : 31,
BANI UMMAYAH








BANI ABBASIYAH
Katakana olehmu (Muhammad) jika kamu sekalian cinta
kepada Allah, maka hendaklah ikut akan daku, niscaya Allah
cinta kepada kamu.
TURKI UTSMANI
3. Dalam Al-Quran surat Al-Araf : 158,



EVALUASI
Dan hendaklah kamu mengikuti akan di (Muhammad) supaya
kamu mendapat petunjuk.
VIDEO
PERIODESASI SPI
ZAMAN RASULULLAH SAW
PENGERTIAN Nabi Muhammad saw dilahirkan di Makkah padaTahun
Gajahyaitu pada tanggal 12 Rabi'ul Awal atau pada tanggal 20
April (570 atau 571 Masehi).
SKEMA
Merupakan seorang anak yatim sesudah ayahnya Abdullah bin
Abdul Muttalib meninggal ketika ia masih dalam kandungan dan
MANFAAT ibunya Aminah binti Wahab meninggal dunia ketika ia berusia 7
tahun. Kemudian ia diasuh oleh kakeknya Abdul Muthalib.
KHULAFA AR-
Setelah kakeknya meninggal ia diasuh juga oleh pamannya yaitu
RASYIDIN Abu Talib.
Menikah dengan Siti Khadijah ketika Nabi berusia 25 tahun.
BANI UMMAYAH Ketika Nabi Muhammad berusia 40 tahun, ia didatangi oleh
Malaikat Jibril. Setelah itu ia mengajarkan ajaran Islam secara
diam-diam kepada orang-orang terdekatnya
BANI ABBASIYAH Tahun 622, Nabi Muhammad dan pengikutnya hijrah dari
Mekahke Madinah
TURKI UTSMANI Pada Tahun 625 M, Perang badar meletus.
Pada tahun 632 M, pembukaan kembali Kota Mekah
EVALUASI Pada tahun 632 M WafatnyaNabi Muhammad sawdanAbu
Bakar diangkat menjadiKhalifah
VIDEO
PERIODESASI SPI
KHULAFA AR-RASYIDIN
PENGERTIAN
1. Abu Bakar al-Shidiq (w. 634M/11 H)
SKEMA

Kebijakan pertama yang ia lakukan adalah memerangi


MANFAAT orang-orang yang murtad dan golongan orang yang
menolak membayar zakat. Ia juga melanjutkan
ZAMAN
RASULULLAH SAW
kebijakan Rasul SAW dengan mengirim pasukan
pemimpin Usamah bin Zayd ke Syria, yang sebelumnya
BANI UMMAYAH sampai tertunda karena sakit keras yang menderanya,
menjelang kewafatannya. Ia juga berhasil
BANI ABBASIYAH
mengumpulkan Al-Quran dalam satu mushaf yang
berserakan pada pelepah kurma, batu tipis, tulang dan
lembaran kain atau kulit binatang.
TURKI UTSMANI

EVALUASI

VIDEO 2. Umar bin Khattab (w. 644 M/23 H)


PERIODESASI SPI
KHULAFA AR-RASYIDIN
PENGERTIAN
2. Umar bin Khattab (w. 644 M/23 H)
SKEMA
Pada masa pemerintahannya ia melakukan ekspansi ke
negeri Persia, Iraq, Palestina, Syria hingga Mesir. Hal
MANFAAT
ini ia lakukan demi membebaskan wilayah jajahan-
ZAMAN jajahan tersebut dari jajahan Romawi. Ia meninggal
RASULULLAH SAW
di usia 63 tahun akibat dibunuh oleh Abu Luluah al-
BANI UMMAYAH
Majusi yang berasal dari Persia.

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI

EVALUASI

VIDEO 3. Usman bin Affan (w. 656 M/35 H)


PERIODESASI SPI
KHULAFA AR-RASYIDIN
PENGERTIAN 3. Usman bin Affan (w. 656 M/35 H)

SKEMA
Pada masa pemerintahannya ia berhasil menyusun al-
Quran dalam satu bentuk bacaan yang sebelumnya
MANFAAT
memilki banyak versi. Ia juga berhasil memperluas
wilayah islam ke Turki, Siprus, Afrika Utara, Asia
ZAMAN
RASULULLAH SAW Tengah, Khurasan dan Balkh di Afganistan. Pasukan
tangguh dan kuat pertahanannya.Usman meninggal
BANI UMMAYAH dunia dalam usia 82 tahun ketika membaca al-Quran,
akibat ketidakpuasan rakyatnya atas kebijakan
BANI ABBASIYAH politiknya yang cenderung nepotisme.

TURKI UTSMANI

EVALUASI

VIDEO 4. Ali bin Abi Thalib (w. 661 M/40


PERIODESASI SPI
H)
KHULAFA AR-RASYIDIN
PENGERTIAN 4. Ali bin Abi Thalib (w. 661 M/40 H)

SKEMA Pada waktu pemerintahan Ali bin Abi Thalib, terjadi


berbagai kerusuhan dan kekacauan setelah
MANFAAT terbunuhnya Usman. Rakyat menuntutnya untuk segera
menghukum pembunuh Usman. Itu sulit
ZAMAN
RASULULLAH SAW
diwujudkan,karena kondisi negara yang tidak stabil. Ia
hanya menetapkan yaitu memerangi kelompok
BANI UMMAYAH
pembangkang tersebut yang berujung pada terjadinya
perang Jamal pimpinan Aisyah yang didukung Zubair
dan Talhah dan perang Siffin pimpinan
BANI ABBASIYAH
Muawiyah.Dalam perang Siffin, Ali menerima arbitrasi
yang menyebabkan pasukannya terbelah menkadi dua.
TURKI UTSMANI
Satu menolak, sedang yang lain menerimanya. Kelompok
yang menolak inilah disebutKhawarijyang bertanggung
EVALUASI jawab atas terbunuhnya sang Khalifah.

VIDEO
PERIODESASI SPI
BANI UMMAYAH
PENGERTIAN
661M -Muawiyahmenjadi khalifah dan mendirikan Kerajaan Bani Ummaiyyah.
669M - Persiapan perang melawan Konstantinopel
SKEMA 670M - PenaklukanKabul.
677M - Penyerangan Konstantinopel yang pertama namun gagal.
679M - Penyerangan Konstantinopel yang kedua namun gagal karena Muawiyah
meninggal pada tahun 680.
MANFAAT
680M - Kematian Muawiyah.Yazid Imenaiki tahta. Peristiwa pembunuhanHusain
bin AlidiKarbala.
ZAMAN 685M - KhalifahAbdul MalikmenjadikanBahasa Arab sebagai bahasa resmi
RASULULLAH SAW kerajaan.
700M - Tentara Islam melawan kaum Barbar di Afrika Utara.
KHULAFA AR- 711M - PenaklukanSpanyol,Sind, danTransoxiana.
RASYIDIN 712M - Tentara Bani Ummayyah ke Spanyol, Sind, dan Transoxiana.
713M - PenaklukanMultan.
BANI ABBASIYAH 716M - Serangan kepada Konstantinopel.
717M -Umar bin Abdul Azizmenjadi khalifah. Pembaharuan yang hebat dijalankan.
725M - Tentara Islam melawanNimesdiPerancis.
TURKI UTSMANI 749M - Kekalahan tentera Ummayyah diKufah,Iraq ditangan tentaraAbbasiyyah.
750M - Damaskus ditaklukkan oleh tenteraAbbasiyyah. Runtuhnya Kerajaan Bani
Ummaiyyah.
EVALUASI

VIDEO
PERIODESASI SPI
BANI ABBASIYAH
PENGERTIAN 752M - Berdirinya Kerajaan Bani Abbasiyyah.
755 M - PemberontakanAbdullah bin Ali. PembunuhanAbu
Muslim.
SKEMA
756 M -Abd ar-Rahman Imendirikan Kerajaan
BaniUmmaiyyahdi Spanyol.
MANFAAT
763M - Pendirian kotaBaghdad. Kekalahan tentara Abbasiyyah
diSpanyol.
ZAMAN
RASULULLAH SAW
786M -Harun ar-Rasyidmenjadi Khalifah.
792M - Penyerangan selatanPerancis.
KHULAFA AR- 800M -Aljabardiciptakan olehAl-Khawarizmi.
RASYIDIN
805M - Perlawanan atas Byzantium. Penyerangan
PulauRhodesdanCyprus.
BANI UMMAYAH
809M - KematianHarun ar-Rasyid.Al-Amindiangkat menjadi
khalifah.
TURKI UTSMANI 814 M - Perang saudara antaraAl-AmindanAl-Ma'mun. Al-Amin
terbunuh dan Al-Ma'mun menjadi khalifah.
1000M -Masjid Besar Cordobasiap dibangun.
EVALUASI
1005M -MultandanGhurditaklukkan.

VIDEO
PERIODESASI SPI
BANI ABBASIYAH
PENGERTIAN
1055M - Baghdad diserang oleh tentaraTurki Seljuk. Pemerintahan
Abbasiyyah-Seljuk dimulai, yang berdiri sampai tahun1258ketika
SKEMA
tentaraMongoll memusnahkan Baghdad.
1085M - Tentara Kristen menyerangToledo(di Spanyol).
1091M - Bangsa Norman menyerang Sicilia, pemerintahan Islam di sana
berakhir.
MANFAAT 1095M -Perang Salibpertama dimulai.
1099M - Tentara Salib menaklukkan Baitul Maqdis. Mereka membunuh semua
ZAMAN
RASULULLAH SAW penduduknya.
1144M -Nuruddin ZengimenaklukkanEdessadari tenteraKristian. Perang
Salib kedua berlaku.
KHULAFA AR-
RASYIDIN 1187M -Salahuddin Al-AyubbimenaklukkanBaitulmuqaddisdari tentera Salib.
Perang Salib ketiga berlaku.
1194M - PasukanMuslimmenaklukkanDelhi,India.
BANI UMMAYAH 1236M - Pasukan Kristen menaklukkanCordoba(di Spanyol).
1258M - PasukanMongolmenyerang dan memusnahkan Baghdad. Ribuan
penduduk terbunuh. Runtuhnya Baghdad. Tamatnya pemerintahan Kerajaan Bani
TURKI UTSMANI Abbasiyyah-Seljuk.
1260M - Kebangkitan Islam. Kerajaan Bani Mamluk di Mesir (merupakan
pertahanan Islam yang ketiga terakhir setelah Makkah & Madinah) pimpinan
EVALUASI SultanSaifuddin Muzaffar Al-Qutuzmengalahkan pasukan Mongol di dalam
pertempuran di Ain Jalut.
VIDEO
PERIODESASI SPI
TURKI UTSMANI
PENGERTIAN 1243M - Bangsa Turki yang hidup secara nomad menetap secara tetap diAsia
Kecil.
1299M - Sebuah wilayah pemerintahan kecil Turki di bawahTurki Seljukdidirikan
di baratAnatolia.
SKEMA
1301M -Osman Imenyatakan dirinya sebagaisultan. Berdirinya Kerajaan Turki
Usmani.
1345M - Turki Seljuk menyeberangiSelat Bosporus.
MANFAAT
1389M - Tentara Utsmani menewaskan tentaraSerbdiKosovo.
1402M -Timurlane, RajaTartar(Mongol) menumpaskan tentera Uthmaniyyah
diAnkara.
ZAMAN 1451M - SultanMuhammad al-Fatihmenjadi pemerintah.
RASULULLAH SAW
1453M -Konstantinopelditaklukkan oleh tentara Islam pimpinan
SultanMuhammad al-Fatih. Berakhirnya Kerajaan Byzantium.
KHULAFA AR- 1520M - SultanSulaiman al-Qanunidilantik menjadi sultan.
RASYIDIN 1526M - Perang Mohacs
1529M - Serangan dan kepungan ke atasVienna.
1571M -Perang Lepantoterjadi.
BANI UMMAYAH
1641M - Pemerintahan SultanMuhammad IV
1683M - Serangan dan kepungan ke atas Vienna untuk yang kedua kalinya.
1687M - Sultan Muhammad IV meninggal dunia.
BANI ABBASIYAH
1703M - Pembaharuan kebudayaan di bawah SultanAhmed III.
1774M - Perjanjian Kucuk Kaynarca.
1792M - Perjanjian Jassy.
EVALUASI

VIDEO
PERIODESASI SPI
TURKI UTSMANI
PENGERTIAN
1793M - SultanSelim IIImengumumkan "Pentadbiran Baru".
1798M -Napoleonmencoba untuk menaklukkanMesir.
1804M - Pemberontakan dan kebangkitan bangsaSerbia pertama.
SKEMA
1815 M - Pemberontakan dan kebangkitan bangsa Serbia kedua.
1822M - Bermulanya perang kemerdekaanGreece.
1826M - Pembunuhan massal tentara elitJanissari. Kekalahan tentera laut
MANFAAT Uthmaniyyah diNavarino.
1829M - Perjanjian Adrianople.
1830M - Berakhirnya perang kemerdekaan Greece.
ZAMAN 1841 M - Konvensyen Selat.
RASULULLAH SAW 1853M - DimulainyaPerang Crimea.
1856M - BerakhirnyaPerang Crimea.
KHULAFA AR- 1878M - KongresBerlin.Serbia dan Montenegrodiberi
RASYIDIN kemerdekaan.Bulgariadiberi kuasa autonomi.
1912M -Perang Balkanpertama.
1913M - Perang Balkan kedua.
BANI UMMAYAH
1914M - Kerajaan Turki Utsmani memasukiPerang Dunia I sebagai sekutu kuasa
tengah.
1919M -Mustafa Kemal Atatrkmendarat diSamsun.
BANI ABBASIYAH 1923M - Sistem kesultanan dihapuskan.Turkimenyatakan sebagai sebuah Republik.
1924M - Khalifah dihapus. Berakhirnya pemerintahan Kerajaan Turki Utsmani.

EVALUASI

VIDEO
PERIODESASI SPI
VIDEO PERIODESASI SPI
PENGERTIAN

SKEMA

MANFAAT

ZAMAN
RASULULLAH SAW

KHULAFA AR-
RASYIDIN

BANI UMMAYAH

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI

EVALUASI
EVALUASI
PENGERTIAN

Puncak kejayaan Dinasti Bani Umayah


SKEMA
II di Andalusia ditandai dengan
perkembangan ilmu pengetahuan di
Cordoba yang terjadi pada masa
MANFAAT kepemimpinan .

ZAMAN
RASULULLAH SAW

KHULAFA AR- Abdurrahman


RASYIDIN
Hisyam III
III

BANI UMMAYAH

Abdurrahman Abdurrahman
BANI ABBASIYAH II I

TURKI UTSMANI

VIDEO
PERIODESASI SPI
Ciyeee yang jawabannya
benar

Jawab D. Puncak kejayaan Daulah Bani Umayyah terjadi


pada masah pemerintahan Abdurrahman III
(Abdurrahman An-Nasir), selain mengembangkan ilmu
pengetahuan, juga mengganti sistem pemerintahan dari
keamiran (panglima/gubernur) menjadi khalifah (sultan).
Sehingga pada masa ini terdapat 2 khilafah Islam yang
berpusat di dua wilayah berbeda, yakni di Cordoba (Bani
Umayyah II) dan Bagdad (Bani Abbasiyah), serta 1
khalifah Syiah di Afrika Utara (Dinasti Fatimiyah)

Next Question
SALAAAAH
BLEEEEE

TRY AGAIN, PLEASE


EVALUASI
PENGERTIAN

SKEMA Pendiri dinasti bani umayyah adalah....

MANFAAT

ZAMAN
RASULULLAH SAW
Ali bin abi tholib Umar bin khottob
KHULAFA AR-
RASYIDIN

BANI UMMAYAH Muawiyah bin abi sufyan Hasyim bin abdul malik

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI

VIDEO
PERIODESASI SPI
EVALUASI
PENGERTIAN

Pendiri dinasti bani umayyah adalah....


SKEMA

MANFAAT

ZAMAN Ali bin abi tholib Umar bin khottob


RASULULLAH SAW

KHULAFA AR-
RASYIDIN
Muawiyah bin abi sufyan Hasyim bin abdul malik
BANI UMMAYAH

BANI ABBASIYAH
c. Muawiyah bin Abi Sufyan bin Harb bin Umaiah al Quraisyi
adalah pendiri Daulat Umayyah di Suriah yang dinobatkan
menjadi khalifah pada tahun 661-680 M
TURKI UTSMANI

VIDEO
PERIODESASI SPI NEXT QUESTION?
EVALUASI
PENGERTIAN

SKEMA Pendiri dinasti bani umayyah adalah....

MANFAAT

ZAMAN
RASULULLAH SAW
Ali bin abi tholib Umar bin khottob
KHULAFA AR-
RASYIDIN

BANI UMMAYAH Muawiyah bin abi sufyan Hasyim bin abdul malik

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI TRY


AGAIN?
VIDEO
PERIODESASI SPI
EVALUASI
PENGERTIAN

SKEMA Pendiri dinasti bani umayyah adalah....

MANFAAT

ZAMAN
RASULULLAH SAW
Ali bin abi tholib Umar bin khottob
KHULAFA AR-
RASYIDIN

BANI UMMAYAH Muawiyah bin abi sufyan Hasyim bin abdul malik

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI TRY


AGAIN?
VIDEO
PERIODESASI SPI
EVALUASI
PENGERTIAN

SKEMA
Daulah Bani Abasiyah mencapai puncak kejayaan
pada masa khalifah .

MANFAAT

ZAMAN
RASULULLAH SAW
As-Safah Sulaiman
KHULAFA AR-
RASYIDIN

BANI UMMAYAH Harun Al-Rasyid Umar bin Abdul Azis

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI

VIDEO
PERIODESASI SPI
EVALUASI
PENGERTIAN

Daulah Bani Abasiyah mencapai puncak kejayaan


pada masa khalifah .
SKEMA

MANFAAT

ZAMAN As-Safah Sulaiman


RASULULLAH SAW

KHULAFA AR-
RASYIDIN
Harun Al-Rasyid Umar bin Abdul Azis
BANI UMMAYAH

BANI ABBASIYAH
Jawab B. Harun Al-Rasyid merupakan salah satu
khalifah Bani Abbas yang terkenal dan kejayaan
Bani Abas ada pada masa Harun Al-Rasyid
TURKI UTSMANI

VIDEO
PERIODESASI SPI
EVALUASI
PENGERTIAN

Daulah Bani Abasiyah mencapai puncak kejayaan


pada masa khalifah .
SKEMA

MANFAAT

ZAMAN As-Safah Sulaiman


RASULULLAH SAW

KHULAFA AR-
RASYIDIN
Harun Al-Rasyid Umar bin Abdul Azis
BANI UMMAYAH

BANI ABBASIYAH

TURKI UTSMANI TRY


AGAIN?
VIDEO
PERIODESASI SPI

Anda mungkin juga menyukai