Anda di halaman 1dari 19

ETIKA dan HUKUM

KESEHATAN

Materi Kuliah Tatap Muka Ke-3


Pada Program Studi S1 KESEHATAN
MASYARAKAT
STIKES TRI MANDIRI SAKTI BENGKULU
Pengampuh:
M.Yamani Komar, S.H.,M.Hum
ADAT ISTIADAT
KEBAHAGIAAN
(HEDONISME)
BISIKAN HATI (INTUISI)
ALIRAN EVOLUSI
ALIRAN UTILITARISME
ALIRAN EUDAEMONISME
AJARAN BAIK ALIRAN PRAGMATISME
BURUK
ALIRAN POTITIVISME
(ETIKA, MORAL)
ALIRAN NATURALISME
ALIRAN VITALISME
ALIRAN
GESSINGNUNGSETHIK
ALIRAN IDEALISME
ALIRAN
EKSISTENSIALISME
ALIRAN MARXISME
AJARAN
ISLAM

UKURAN BAIK DAN BURUKNYA SUATU


PERBUATAN DILIHAT DARI NIAT
(KEHENDAK) MELAKUKAN SESUATU, DAN
CARA MEREALISASIKAN NIAT TSB
DILAKUKAN DGN CARA YANG BAIK PULA.

SEBAGAI ALAT UKUR MENILAI APAKAH NIAT


DAN CARA MELAKSANAKAN NIAT TSB BAIK
ATAU TIDAK BAIK, DIGUNAKAN KETENTUAN
DLM AL QURAN DAN HADIS NABI
MUHAMMAD SAW.
ADAT
KEBIASAAN

UKURAN BAIK DAN BURUKNYA PERBUATAN


SESEORANG TERGANTUNG PADA KESETIAAN
DAN KEPATUHAN SESEORANG TERHADAP
KETENTUAN ADAT ISTIADAT.

NAMUN DI LAPANGAN HAL INI TIDAK DAPAT


DIJADIKAN PEDOMAN SEPENUHNYA, SEBAB
BANYAK DI ANTARA ATURAN HUKUM ADAT
(PERINTAH DAN LARANGAN) ITU TIDAK
RASIONAL (TIDAK DAPAT DITERIMA OLEH
AKAL SEHAT)
KEBAHAGIAAN
(HEDONISME)

YG MENJADI UKURAN BAIK-BURUK ADALAH APAKAH


PERBUATAN YG DILAKUKAN ITU MELAHIRKAN
KEBAHAGIAAN/KENIKMATAN

HEDONISME HEDONISM
INDIVIDUALI E
HEDONISME UNIVERSAL
SME:
RASIONAL: :
JIKA
BAHAGIA ITU PERBUATAN
KEPUTUSAN
DIDASARKAN DIKATAKAN
BAIK BAGI
PERTIMBANGA BAIK, JIKA
PRIBADINYA,
N AKAL SEHAT, AKIBATNYA
MAKA
BAIK MENURUT MELAHIRKAN
DIKATAKAN
AKAL MAKA KEBAHAGIAA
BAIK,
BAIK N BAGI
SEBALIKNYA
BURUK SELURUH
MAKHLUK
BISIKAN HATI
(INTUISI)

UKURAN MENENTUKAN PERBUATAN


BAIK/PERBUATAN BURUK DIDASARKAN
PADA KEKUATAN BATIN, TANPA TERLEBIH
DAHULU MENILAI AKIBAT YG AKAN
DITIMBULKAN OLEH PERBUATAN YG AKAN
DILAKUKAN
(BANTAHAN TERHADAP ALIRAN
HEDONISME)
TEORI
EVOLUSI
SEGALA SESUATU YG ADA DI DUNIA INI
SELALU (BERANGSUR-ANGSUR) MENGALAMI
PERUBAHAN, YAITU BERKEMBANG MENUJU
KESEMPURNAAN.

PERBUATAN AKHLAK TUMBUH SECARA


SEDERHANA , KEMUDIAN BEREVOLUSI AKAN
MENUJU KE ARAH CITA-CITA, DAN INILAH YG
DIANGGAP SEBAGAI TUJUAN (KEBAIKAN).

NILAI MORAL HARUS SELALU BERKOMPETISI


DGN NILAI LAINNYA, DAN NILAI MORAL YG
BERTAHANLAH (TETAP) YG DIKATAKAN
BAIK, SEBALIKNYA NILAI MORAL YG
KALAH, DIPANDANG BURUK.
ALIRAN
UTILIARISME

UKURAN PERBUATAN BAIK DAN BURUK


ADALAH APAKAH PERBUATAN TSB
BERGUNA/BERMANFAAT.

APABILA PERBUATAN ITU BERMANFAAT,


MAKA DIPANDANG SBG PERBUATAN BAIK,
SEBALIKNYA APABILA TIDAK
BERMANFAAT, DIPANDANG SBG
PERBUATAN BURUK (STUARTMILL 1806-
1973)
PAHAM
EUDAEMONISME
EUDAEMONISME = KEBAHAGIAAN UTK
BAHAGIA.
PRINSIP POKOK ALIRAN INI ADALAH
KEBAHAGIAAN BAGI DIRI SENDIRI DAN
KEBAHAGIAAN BAGI ORANG LAIN
(PERBUATAN YG BAIK, JIKA MEMBERIKAN
KEBAHAGIAAN BAGI DIRI SENDIRI DAN
SEKALIGUS BAGI ORANG LAIN).

UNTUK MENCAPAI EUDAMONISME


DIPERLUKAN:
1. KESEHATAN, KEBEBASAN, KEKAYAAN
DAN KEKUASAAN
2. KEMAUAN
3. PERBUATAN BAIK
4. PENGETAHUAN ILMIAH (ARISTOTELES)
ALIRAN
PRAGMATISME

MENITIKBERATKAN KEPADA HAL-HAL YG


BERGUNA BAGI DIRI SENDIRI, BAIK YG
BERSIFAT MORIL MAUPUN MATERIEL.

PENGANUT ALIRAN INI TIDAK MENGENAL


ISTILAH KEBENARAN, SEBAB KEBENARAN
ITU SIFATNYA ABSTRAK DAN TIDAK AKAN
DIPEROLEH DALAM DUNIA EMPIRIS.
ALIRAN
POSITIVISME

UKURAN BAIK ATAU BURUKNYA SESUATU


ADALAH ADA TIDAKNYA PERSESUAIAN
ANTARA KEPENTINGAN INDIVIDU DGN
KEPENTINGAN MASYARAKAT, JIKA ADA
PERSESUAIAN MAKA DIKATAKAN BAIK,
SEBALIKNYA JIKA TIDAK ADA PERSESUAIAN
DIKATAKAN BURUK. (AUGUST COMTE
(1798-1875)
ALIRAN
NATURALISME

UKURAN PERBUATAN BAIK ATAU BURUK, APABILA


SESUAI DGN KEADAAN ALAM, APABILA ALAMI MAKA
DIKATAKAN BAIK, SEBALIKNYA BURUK

JEAN JACK ROUSSEAU:

KEMAJUAN PENGETAHUAN DAN KEBUDAYAAN


ADALAH MENJADI PERUSAK ALAM YG UTAMA.
KEMAJUAN KEBUDAYAAN ITULAH YG MELAHIRKAN
KEMEWAHAN, DAN KEJAUAN PENGETAHUAN ITULAH
YG MERUPAKAN SUMBER KESUSAHAN ORANG
BANYAK
ALIRAN
VITALISME
MEMBANTAH PANDANGAN ALIRAN NATURALISME,
MENURUT ALIRAN VITALISME UKURAN BAIK DAN BURUK
BUKANLAH ALAM, TETAPI VITAE (HIDUP) APA YG
DIPERLUKAN UNTUK HIDUP

VITALISME OPTIMISTISME:
VITALISME HIDUP BERARTI
PESSIMISTIS: PENGORBANAN, HIDUP YG
MANUSIA SEJATI ADALAH KESEDIAAN
DILAHIRKAN HIDUP DAN KERELAAN UTK
ADALAH CELAKA, MELIBATKAN DIRI DLM
KARENA ITU KESUSAHAN.
KEMUDIAN PERANG = HALAL , SEBAB
BERKEMBANG ORG YG BERPERANGLAH
HOMO HOMINI MENUJU KEMENANGAN
LUPUS DAN AKAN MEMEGANG
KEKUASAAN
ALIRAN
GESSINGNUNGSET
HIK
UKURAN PERBUATAN BAIK ATAU BURUK, ADALAH
PEMELIHARAAN AKAN KEHIDUPAN, DAN YG BURUK
ADALAH SETIAP USAHA YG BERAKIBAT KEBINASAAN
DAN MENGHALANG2 HIDUP

ALBERT SCHWEITZER:
JGN HANYA MENGEMUKAKAN TEORI TTG KEHIDUPAN,
KRN JIKA HANYA TEORI TDK MENYELESAIKAN
PERSOALAN, TERIMA KENYATAAN DGN SENANG HATI,
DAN BERANI HADAPI KENYATAN HIDUP.
BUKAN TEORI HIDUP YG MEMPERBAIKI KEHIDUPAN,
TAPI USAHA UTK HIDUP.
TG JAWAB MANUSIA BUKAN HANYA KPD MANUSIA
BELAKA, TAPI JUGA IKUT BERTGJAWAB THD
KEHIDUPAN MAKHLUK2 LAIN.
MEMELIHARA HIDUP = MEMELIHARA DAN
MEMPERBAIKI ORG LAIN
ALIRAN IDEALISME

UKURAN PERBUATAN BAIK ATAU BURUK,


HANYA ADA DLM IDE (AKAL, PIKIRAN) ITU SENDIRI

YG PALING FUNDAMENTAL DAN LEBIH TINGGI


KEDUDUKANNYA DIBANDINGKAN DGN HAL2
LAINNYA (BAHKAN DARI MATERI) ADALAH AKAL
PIKIRAN.

AKAL PIKIRAN ITULAH YANG PENTING, KARENA


MENJADI SUMBER IDE.
ALIRAN
EKSISTENSIALIS
ME
EKSISTENSIALISME (KEBERADAAN) SELALU
TERKAIT DGN KEPUTUSAN2 INDIVIDU,
ANDAIKAN INDIVIDU ITU TDK MENGAMBIL
SUATU KEPUTUSAN MAKA TIDAK ADA
SESUATU YG TERJADI.

UKURAN BAIK ATAU BURUKNYA SESUATU


TERLETAK PADA PRIBADI, APABILA
KEPUTUSAN ITU BAIK BAGI PRIBADINYA,
MAKA DISEBUTLAH BAIK, DAN
SEBALIKNYA APABILA KEPUTUSAN ITU TIDAK
BAIK BAGI PRIBADINYA, MAKA DISEBUTLAH
BURUK (Truth is subjectivity)
ALIRAN
MARKISME

SEGALA SESUATU JALAN DAPAT


DIBENARKAN, ASALKAN SAJA JALAN DAPAT
DITEMPUH UNTUK MENCAPAI SESUATU
TUJUAN.

UKURAN BAIK ATAU BURUKNYA SESUATU


TERLETAK APAKAH PILIHAN CARA YG
DITEMPUH DAPAT MEWUJUDKAN TUJUAN
YANG DIINGINKAN.
ALIRAN
KOMUNISME

Karl Marx:
Manusia hidup, selain memperjuangkan ide,
juga harus aktif membentuk sesuatu
kekuatan, untuk membentuk sesuatu
kekuatan harus ikut aktif dalam sistem
politik, dan ia sangat benci kpd orang2 yg
ingin mempertahankan teori politik.

UKURAN BAIK ATAU BURUKNYA SESUATU


TERLETAK PADA PRIBADI, kemampaun
mengubah suatu tujuan kepada tujuan yg
lain (cederung bersifat kepentingan
ekonomis)
Sekian
Tatap Muka ke-2
ERIMA KASI

Anda mungkin juga menyukai