Anda di halaman 1dari 18

Pendekatan Diagnosis

pada Anemia

Veneranda Venny Grishela


102013383
F4
Skenario 5

Seorang perempuan usia 25 tahun, datang dengan


keluhan mudah lelah kurang lebih 2-3 minggu ini,
dan wajahnya telihat agak pucat
V
Anamnesis
Hasil Pemeriksaan :
Anemia Hemolitik
Autoimun
idiopatik
Patogensesis : mekanisme komplemen dan seluler
Epidemiologi

Insiden dari AIHA tipe hangat sekitar 1 dari total


75.000-80.000 populasi di USA. AIHA tipe
hangat dapat muncul pada usia berapapun,
tidak seperti AIHA tipe dingin yang seringkali
menyerang usia pertengahan dan lanjut.
Anemia Hemolitik Autoimun
Penatalaksanaan
Anemia Defisiensi G6PD
Anemia Sel Sabit
Gangguan resesif autosomal
Asam glutamat valin (posisi ke-6 rantai globin beta)
Pemicu : kekurangan oksigen dan asidosis.
Klinis : anemia sedang berat, retikulositosis, LED rendah, Hb eletroforesa (Hb S bermigrasi lambat dari Hb A)
Penatalaksanaan :
1. Infeksi (antibiotik)
2. Suplemen asam folat
3. Transfusi sel darah merah
Anemia Hemolitik karena Obat
Etiologi : methyldopa, kinin,
kuinidin, sulfonamid,
sulfonylurea.
Hasil Lab. retikulosis, anemia,
MCV tinggi, tes Coombs (+) ,
leukopenia, trombositopenia,
hemoglobinemia, dan
hemoglobinuria.
Penatalaksanaan: hentikan obat.
Sferositosis Herediter
Kelainan gen yang membentuk spectrin,
ankyrin, protein 4,1 kelainan struktural
membran.
Autosomal dominan
Klinis : anemia hemolitik kronis,
splenomegali.
Lab : sferosit di darah tepi
Penatalaksanaan :
1. Splenektomi
2. Asam folat
Anemia ec Perdarahan

Etiologi

Gejala Klinis : lelah, pusing, haus, berkeringat, sinkop,


syok.
Penatalaksanaan :
Transfusi darah kalau Hb < 7 g/dL
Komplikasi

DVT
Gagal ginjal akut
Krisis hemolisis
Prognosis

Anemia Hemolitk Autoimun Tipe Hangat. Survival


10 tahun berkisar 70%. Anemia, DVT, emboli
pulmo, infark lien, dan kejadian kardiovaskuler
lain bisa terjadi selama periode penyakit aktif.
Mortalitas selama 5-10 tahun sebesar 15-25%.
Anemia Hemolitik Autoimun Tipe Dingin.. Pasien
dengan sindrom kronik akan memliki survival
yang baik dan cukup stabil
Kesimpulan

Hipotesis diterima.

Anda mungkin juga menyukai