Anda di halaman 1dari 5

Etika pemanfaatan hewan

coba
Mendapat perlakuan manusiawi
Dipelihara dengan baik
Disesuaikan pola hidupnya seperti di
alam

Karena hewan coba ini akan


mengalami penderitaan seperti:
ketidknyamanan, rasa nyeri, dan
terkadang kematian
Prinsip etika penelitian
Respect
Beneficiary
Justice
Penerapan prinsip 3R dalam
penelitian
Reduction
pemanfaatan hewan dalam penelitian
sesedikit mungkin, tetapi tetap mendapatkan
hasil yang optimal. Kelemahannya semakin
sedikit kelompok penelitian, semakin banyak
jumlah hewan yang diperlukan, serta sebaliknya.
Refinement
bebas dari rasa lapar dan haus
bebas dari ketidak-nyamanan
bebas dari nyeri dan penyakit
bebas dari ketakutan dan stress

Hal hal seperti ini bisa dianalogikan


sebagai informed consent pada hewan
coba
Replacement
adalah keperluan memanfaatkan hewan
percobaan sudah diperhitungkan secara
seksama, baik dari pengalaman terdahulu
maupun literatur.
Replacement terbagi menjadi dua bagian,
yaitu:
1. relatif
(mengganti dengan memakai organ/jaringan
hewan dari rumah potong hewan dari ordo
lebih rendah)
2.absolut (mengganti dengan kultur sel,
jaringan, atau program komputer).

Anda mungkin juga menyukai