Anda di halaman 1dari 6

Geriatri

Sharon Nathania Tirtadinata


Definisi
Pasien Geriatri adalah : Pasien berusia lanjut (untuk
Indonesia saat ini adalah mereka yang berusia 60 tahun
ke atas) dengan beberapa masalah kesehatan
(multipatologi) akibat gangguan fungsi jasmani dan
rohani, dan atau kondisi social yang bermasalah
Karakteristik
Memiliki beberapa penyakit kronis
Gejala penyakit tidak khas
Fungsi organ menurun
Polifarmasi
Tingkat kemandirian berkurang
Sering disertai masalah nutrisi
Masalah psiko social rumit
Lansia
Menurut WHO
- Elderly (64 - 74 thn) s/d Old (75 - 90 thn)
- Very Old (> 90 thn)
Menurut Otto Von Bismarok Th. 1880, batas usia seseorang disebut lansia
adalah usia 65 tahun. Definisi ini dianut untuk kepentingan sosial
menentukan usia pensiun atau syarat-syarat untuk berbagai layanan yang
tersedia untuk lansia.
Menurut Gerontologis lansia dibedakan menjadi 2 grup :
Early old age (65 74)
Advanced old age (75 keatas)
Klasifikasi Lansia
pralansia (prasenilis) usia 45-59 tahun
lansia usia > = 60 tahun
lansia resiko tinggi usia > = 70 tahun atau usia > = 60 tahun
dengan masalah kesehatan
lansia potensial lansia yang masih mampu melakukan pekerjaan
dan/atau kegiatan yang dapat menghasilkan barang/jasa
lansia tidak potensial lansia yang tidak berdaya mencari nafkah,
sehingga hidupnya bergantung pada bantuan orang lain.
Sindrom Geriatri
Imobilisasi
Instabilitas dan jatuh
Inkontinensia urin dan alvi (feses)
Gangguan intelektual (demensia)
Infeksi
Gangguan penglihatan & pendengaran
Impaksi (konstipasi)
Isolasi (depresi)
Inanisi (malnutrisi)
Impecunity (kemiskinan)
Iatrogenesis (sering karena terlalu banyak obat)
Insomnia
Defisiensi imunitas
Impotensi

Anda mungkin juga menyukai