Anda di halaman 1dari 10

PRAKTIKUM PATOLOGI ANATOMI

SISTEM RESPIRASI
VESALIUS

1
DAFTAR PREPARAT

1. OEDEMA PARU
2. LOBAR PNEUMONIA HEPATISASI KELABU
3. KARSINOMA BRONKOGENIK

2
1. OEDEMA PARU

Alveoli
berisi
cairan

3
1. OEDEMA PARU
DEFINISI
Peningkatan cairan ekstravaskular dalam jaringan paru,
baik pada jaringan interstisial maupun pada alveoli.

CIRI MIKROSKOPIS
Struktur alveoli tampak jelas, masih utuh
Alveoli berisi cairan (warna pink)
Sel-sel radang (-) (kalaupun ada, tidak dominan)
Saccus alveoli tampak melebar

4
2. LOBAR PNEUMONIA

Benang-benang
fibrin

Clear Zone

Sel PMN

5
2. LOBAR PNEUMONIA
DEFINISI
Infeksi yang hanya melibatkan lobus tunggal atau bagian
dari paru-paru

CIRI MIKROSKOPIS
Sel-sel radang/ PMN (+)
Dinding alveoli tampak lebih tebal karena ada benang-
benang fibrin
Clear zone (+)

6
3. KARSINOMA BRONKOGENIK

1. Squamous cell
2. Small cell
1 3. Adeno cell
4. Large cell
2

7
3. KARSINOMA BRONKOGENIK
DEFINISI
Tumor maligna yang timbul dari epitelium bronkial

CIRI MIKROSKOPIS
Seluruh lapang paru terisi sel kanker
Ukuran inti:sitoplasma = 1:1 (normal = 1:4)
Sel radang (+), tapi sedikit
Pulau-pulau ganas (+)
Sel ganas mengeluarkan enzim proteolitik
Batas antarsel tidak jelas

8
3. KARSINOMA BRONKOGENIK
Tipe sel :
squamous cell
terdiri atas pulau2 sel berbentuk pipih yang renggang
(peningkatan sel squamous)
large cell
bentuk & inti tidak teratur, hiperkromatik (di preparat
berwarna agak hitam atau gelap)
small cell
bentuk teratur, terdapat limfosit
adeno cell
ada kelenjar & lumen
kombinasi
9
Mohon maaf jika ada kesalahan, menerima kritik dan saran

SELAMAT BELAJAR

13-69 & 13-80

10

Anda mungkin juga menyukai