Anda di halaman 1dari 61

Ekspresi Gen dan

Utami Mulyaningrum
Sintesis Protein PSPD FK UII

PowerPoint Lectures for


Essential Biology, Third Edition
Neil Campbell, Jane Reece, and Eric Simon
Essential Biology with Physiology, Second Edition
Neil Campbell, Jane Reece, and Eric Simon

Lectures by Chris C. Romero


Blok Introduksi 1.1 (KBK 2011), 18 Oktober 2013 [25]
Copyright 2007 Pearson Education Inc., publishing as Pearson Benjamin Cummings
Tujuan Belajar
Menjelaskan:
Proses transkripsi prokaryot dan
eukaryot
Proses translasi prokaryot dan eukaryot
Struktur gen prokaryot dan eukaryot
Dogma Sentral Biologi
Molekuler
Replikasi
Duplikasi DNA

Transkripsi
Sintesis RNA
Inti Sel

Membran inti sel


Sitoplasma
Translasi
Sintesis Protein
Ribosom

Protein
Apa itu ekspresi gen?

Aktivasi suatu gen


untuk menghasilkan
produknya
PROTEIN

Copyright 2007 Pearson Education Inc., publishing as Pearson Benjamin Cummings


Alir Informasi Genetik

5
Dari Gen ke Protein

Prokariot

Terdapat perbedaan proses


ekspresi gen pada prokaryot
dan eukaryot

Eukariot
Overview : Tahap ekspresi gen
Overview : Tahap ekspresi gen
Overview : Tahap ekspresi gen
Overview : Tahap ekspresi gen
Overview : Tahap ekspresi gen
Overview : Tahap ekspresi gen
Ekspresi Gen
Informasi yang tersimpan di dalam DNA
Mengode sekuens/urutan asam amino
suatu protein
Terdiri dari 2 proses:
1. Transkripsi
2. Translasi
Transkripsi

Transkripsi : proses penyalinan kode-kode


genetik yang ada pada urutan DNA menjadi
molekul RNA. Merupakan proses yan
mengawali ekspresi sifat-sifat genetik yang
nantinya muncul sebagai fenotip
Pada proses transkripsi hanya 1 untai DNA
yang disalin
Sintesis RNA : 5 3
3 Tahap Transkripsi
1. INISIASI
RNA Polimerase
melekat pada Promotor
DNA, pita ganda
terpisah dan sintesis
mRNA dimulai
2. ELONGASI
mRNA memanjang sejalan
dengan enzim RNA
Polimerase yang bergerak
sepanjang pita DNA

3. TERMINASI
mRNA dilepaskan dan enzim
RNA Polimerase lepas dari
pita DNA template

15
Transkripsi
Tahap Inisiasi

Transkripsi dimulai pada Promotor


RNA mRNA
Polimerase

promotor +1

DNA
UPSTREAM DOWNSTREAM

17
Promotor
Struktur gen Prokariot

upstream transcribed downstream


region region region

gene dsDNA

promoter transcription termination


(RNA polymerase start site site
binding site)
Transcription
Start Site 3 Untranslated Region
5 Untranslated Region

5 Protein Coding Region 3


RNA Transcript
Promoter/ Terminator
Control Region Sequence
Inisiasi pada
eukariotik
Tahap Elongasi
RNA Pol membuka ikatan ganda
DNA (sekitar 10 20 basa
pada kali pertama)
RNA Pol merangkaikan
nukleotida-nukleotida RNA
sesuai dengan pasangan basa
DNA yang terdapat pada pita
DNA template
RNA Pol menambahkan
nukleotida nukleotida RNA
pada ujung 3dari mRNA yang
terbentuk
Setelah RNA Pol merangkaikan
nukleotida RNA, ikatan ganda
DNA segera terbentuk kembali
dan mRNA keluar dari lilitan
DNA template 22
Tahap Terminasi

Transkripsi akan terjadi sampai RNA Pol mencapai suatu


sekuens pada DNA template yang disebut Terminator
Pada Prokariot: RNA Pol langsung berhenti ketika
mencapai Terminator
Pada Eukariot: RNA Pol masih melanjutkan
merangkaikan nukleotida RNA sampai beberapa ratus
basa sesudah Terminator, sehingga terbentuk loop
23
Produk proses transkripsi: RNA

Table 10.3
Pemrosesan RNA Eukaryot
Kebanyakan mRNA eukaryot belum siap untuk
langsung ditranslasikan menjadi protein

Transkripsi RNA berlangsung di nukleus. Setelah itu


RNA bergerak ke luar menuju sitoplasma untuk proes
translasi.
Untuk melindungi mRNA terhadap enzim yang
menyebabkan degradasi maka RNA diberi tudung/cap
pada ujung 5 dan ditambahkan basa A pada ujung
ekor
Kebanyakan genom eukaryot terdiri dari non-coding
regions yang disebut intron, yang punya fungsi
spesifik dalam pengaturan ekspresi gen alternative
RNA splicing
Prosesing mRNA eukariot

Ujung 5 dimodifikasi dengan Ujung 3 ditambahi


menambahkan Guanosin tri nukleotida adenin 50
phosfat (Capping) 250 (poly A tail)

Mencegah degradasi Mencegah degradasi

Ribosome binding site Membantu export


Penghilangan intron
(Splicing)
How is this done?
Small nuclear
ribonucleicproteins
(snRNP) recognize intron
ends and together with
proteins form a structure
called a spliceosome
Spliceosomes remove
introns while connecting
exons together
Ribozymes may also
catylyze this process in
some organisms (introns
may act as ribozymes)

Copyright 2007 Pearson Education Inc., publishing as Pearson Benjamin Cummings


28
RNA Processing

Figure 10.10
Copyright 2007 Pearson Education Inc., publishing as Pearson Benjamin Cummings
Overview : Prokariot

30
Overview : Eukariot
Transcription: Copying the Base Sequence of a Gene
Transcription: Copying the Base Sequence of a Gene
Transcription: Copying the Base Sequence of a Gene
Transcription: Copying the Base Sequence of a Gene
Transcription: Copying the Base Sequence of a Gene
Transcription: Copying the Base Sequence of a Gene
Perbandingan ekspresi eukariot
dan prokariot

mRNA eukariot umumnya terdapat proses


capping, splicing dan tailing

Eukariot tidak memiliki sistem operon


Prokariot umumnya tidak memiliki intron

Ekspresi tRNA dan rRNA serupa


Eukaryotic RNA polymerases have different roles in transcription

Polymerase I nucleolus Makes a large precursor to the


major rRNA (5.8S,18S and 28S
rRNA in vertebrates

Polymerase II nucleoplasm Synthesizes hnRNAs, which


are precursors to mRNAs. It
also make most small nuclear
RNAs (snRNAs
Polymerase III Nucleoplasm Makes the precursor to
5SrRNA, the tRNAs and
several other small cellular
and viral RNAs.
Prokariot vs eukariot
Tidak memiliki membran Memiliki membran inti
inti (tidak ada (terdapat pemisahan yang
pemisahan yang jelas) jelas).

Sebelum transkripsi Translasi berlangsung


selesai translasi sudah setelah transkripsi selesai.
berlangsung Transkripsi di inti, translasi
di sitoplasma

Hanya memiliki 1 jenis Memiliki 3 jenis RNA


RNA polimerase polimerase (RNA pol I-III)

Memiliki sistem operon Tidak ada sistem operon


mRNA polisitronik mRNA monosistronik
Gen terdiri atas ekson Gen terdiri atas ekson dan
(tidak ada splicing) intron (ada splicing)
Kesimpulan :Transcription

RNA is the bridge from DNA to protein


mRNA is synthesized from the template strand of DNA
The complementary strand is the coding strand of DNA
Requires enzyme RNA polymerase and transcription
factors
In bacteria, operons control gene expression
In more complex organisms transcription factors control
gene expression and link genome to environment
Mutations in transcription factors may cause a wide
range of effects
Translasi: Sintesis Protein
Protein disintesis dari mRNA template
Melibatkan Ribosom & amino acyl-
tRNA
Asam-asam amino akan dirangkaikan
membentuk polipeptida
Dimulai pada Start Kodon yaitu AUG
As. Amino yang pertama selalu =
Met (formyl-Methionine)
NH2 terminus of protein
Diakhiri pada Kodon STOP yaitu UAG,
UAA, UGA
COOH terminus of protein
42
Tabel
Kode
Genetik

43
Translation Transporter RNA (tRNA)

Berfungsi sebagai molekul penerjemah


Membawa asam amino
Mencocokkan asam amino dengan kodon pada
mRNA menggunakan antikodon.
Berikatan asam amino spesifik melalui ikatan
kovalen oleh enzim aminoacyl-tRNA synthetase
Translation Transporter RNA (tRNA)
Translation - Transporter RNA (tRNA)

Amino acid
(phenylalanine)

Anticodon
Translation - Transporter RNA (tRNA)

Aminoacyl-tRNA
Translation - Transporter RNA (tRNA)

Figure 10.6
Translation - Ribosome

Memasangkan tRNAs dengan mRNA codons


Mengkatalisasi ikatan peptida antara asam amino
Mentranslokasi mRNA ke kodon baca berikutnya

Setiap ribosom terdiri dari 2 subunit:


1 large ribosomal subunit
1 small ribosomal subunit
Setiap subunit mengandung
ribosomal RNA (rRNA)
protein
Translation - Ribosomes
Translation - Ribosomes

Are organelles that


actually make
polypeptides.
Are made up of two
protein subunits.
Contain ribosomal
RNA (rRNA).
Sintesis protein tahap 1
Inisiasi
Penggabungan subunit besar dan kecil
dengan mRNA
Sebagai kodon inisiasi : metionin
P (peptide) site dan A (amino
acid) sites
Dibutuhkan energi

52
Translation - Initiation

Figure 10.13
Sintesis protein tahap 2
Pemanjangan rantai (elongasi)
Pengikatan aminoasil-tRNA pada sisi A ribosom
Pemindahan rantai polipeptida yang tumbuh dari
tRNA yang ada pada sisi P ke arah sisi A dengan
membentuk ikatan peptida
Translokasi ribosom sepanjang mRNA ke posisi
kodon selanjutnya yang ada di posisi A

54
Translation - Elongation
Step 1, codon recognition
The anticodon of an incoming tRNA pairs with
the mRNA codon.
Step 2, peptide bond formation
The ribosome catalyzes bond formation between
amino acids.
Step 3, translocation
A tRNA leaves the P site of the ribosome.
The ribosome moves down the mRNA.
Translation - Elongation

Figure 10.14a
Translation - Elongation

Figure 10.14b
Translation - Elongation

Figure 10.14c
Translation - Termination
Elongation continues until the ribosome reaches a
stop codon.
ANIMASI
Review DNA to Protein
When DNA is transcribed, the result is an RNA
molecule.
RNA is then translated into a sequence of amino
acids in a polypeptide.

Rules for translating the RNA message into a


polypeptide
Triplets of bases
Specify all the amino acids.
Are called codons.

Anda mungkin juga menyukai