Anda di halaman 1dari 32

LOGO

ILMU KESEHATAN
MASYARAKAT
INFORMASI

Nama: Dian Medisa, MPH, Apt.


Lahir : 24 Februari 1987
Pendidikan
2005: S1 Prodi Farmasi UII
2009: Profesi Apoteker UII
2009: S2 Magister Manajemen
Kebijakan Obat Prodi IKM UGM
Pekerjaan
2012-sekarang : Prodi Profesi
Apoteker dan Farmasi UII
www.themegallery.com Company Logo
Materi Pembelajaran

1
Mengenal Kesehatan Masyarakat dengan
belajar berbagai macam teori yang ada
di dalamnya.

2 Melakukan praktek kesehatan


masyarakat (mengenali masalah &
sumber daya penyelesaian, merancang
program, melakukan intervensi &
evaluasi)

www.themegallery.com Company Logo


Tata Tertib Kuliah (1)

Sesuai Tata tertib prodi


HP dimatikan/di-silent
Tidak boleh makan di dalam kelas
Plagiat = nilai 0
Mencontek = nilai 0

www.themegallery.com Company Logo


Evaluasi Belajar

Komponen Bobot %
Quiz 10
Tugas (Presentasi 20
Praktek Lapangan)
UTS 35
UAS 35

www.themegallery.com Company Logo


Referensi

Carter J, Slack M., Pharmacy In Public Health: Basic


and Beyond, American Society of Health System
Pharmacist, 2010
Dignan, MB. & Carr PA. Program Planning for
Health Education and Promotion. Second Edition.
USA: Lea & Febiger, 1992
Fertman, CL. & Allensworth, DD. Health Promotion
Program. San Fransisco, US: A Wiley Imprint, 2010
McKenzie JF., Pinger RR., Kotecki JE., An
Introduction To Community Health, 4th ed, Jones
and Bartlett Publisher, Inc, 2002

www.themegallery.com Company Logo


Rincian Materi Pembelajaran

1. Sejarah dan perkembangan ilmu kesehatan


masyarakat
2. Determinan Kesehatan
3. Epidemiologi
4. Promosi Kesehatan
5. Keterlibatan apoteker dalam upaya
kesehatan masyarakat
6. Program kesehatan masyarakat
7. Teori perubahan perilaku dalam kesehatan
masyarakat
8. Metode upaya / promosi kesehatan
9. Media upaya / promosi kesehatan
10.Aplikasi keterlibatan mahasiswa farmasi
dalam upya kesehatan masyarakat
11. Evaluasi dan pelaporan

www.themegallery.com Company Logo


Masalah Kesehatan di Masyarakat

www.themegallery.com Company Logo


Masalah Kesehatan

www.themegallery.com Company Logo


Masalah Kesehatan

www.themegallery.com Company Logo


PENGGUNAAN ANTIBIOTIK???

www.themegallery.com Company Logo


www.themegallery.com Company Logo
Definisi Istilah (1)

Kesehatan
suatu kondisi atau keadaan dinamis yang bersifat
multidimensional dan merupakan hasil dari adaptasi
seseorang terhadap lingkungannya.
Komunitas
sekelompok orang yang memiliki karakteristik sama
Kesehatan Komunitas
status kesehatan suatu kelompok orang tertentu
berikut tindakan dan kondisi , baik dari
swasta/pemerintah untuk meningkatkan, melindungi,
dan mempertahankan kesehatan mereka
www.themegallery.com Company Logo
Definisi Istilah (2)

Kesehatan Populasi
status kesehatan penduduk yang tidak terorganisasi
dan tidak memiliki identitas sebagai kelompok dan
tindakan serta kondisi untuk meningkatkan,
melindungi, dan mempertahankan kesehatan mereka
Kesehatan Masyarakat
status kesehatan suatu kelompok orang tertentu
berikut tindakan dan kondisi dari pihak pemerintah
untuk meningkatkan, melindungi, dan
mempertahankan kesehatan mereka

www.themegallery.com Company Logo


Kesehatan Komunitas vs Kesehatan Personal

Aktivitas
Kesehatan

Personal: tindakan Komunitas: aktivitas


dan pengambilan ditujukan untuk
keputusan secara melindungi atau
perseorangan yang memajukan
dapat mempengaruhi kesehatan suatu
kesehatan seseorang populasi atau
atau anggota keluarga komunitas

www.themegallery.com Company Logo


Company Logo
www.themegallery.com Company Logo
Faktor Penentu Derajat Kesehatan

www.themegallery.com Company Logo


Faktor Penentu Derajat
Kesehatan(Determinan Kesehatan)

Faktor Fisik

Faktor sosial/budaya Kesehatan


mempengaruhi Masyarakat/
Organisasi Komunitas Komunitas

Perilaku Individual

Company Logo
Pengorganisasian Masyarakat

Membantu masyarakat untuk:


mengidentifikasi masalah
memobilisasi sumber daya yang
dipunyai
membangun dan menerapkan
strategi untuk menyelesaikan
masalah yang telah ditetapkan
bersama

www.themegallery.com Company Logo


Sejarah Perkembangan Kesehatan
Masyarakat

Untuk menghadapi atau mengatasi


tantangan dalam kesehatan
masyarakat di masa kini dan masa
depan, kita perlu mengetahui dan
memahami kesehatan masyarakat.

www.themegallery.com Company Logo


Peradaban Awal

Masyarakat Kuno (sebelum 500 SM): temuan


arkeolog seperti kamar mandi, toilet, saluran air.
Petunjuk kebersihan (sampah, hygiene, isolasi
lepra) dalam bibles book of levicticum 1500SM
Budaya Klasik (500SM 500M): adanya
pembangunanan saluran air di seluruh romawi,
rumah sakit periode awal walau untuk
penampungan budak
Resep obat tertulis prasasti orang Sumerian
(2100 SM)

www.themegallery.com Company Logo


Abad Pertengahan (500-1500M)

Periode penyakit dikaitkan dengan hukuman atau


roh jahat
Ada epidemi penyakit lepra, pes, yang
menewaskan jutaan orang
Penyakit lain muncul: cacar, difteri, campak,
influenza, tuberkolosis, antrak, trakoma

www.themegallery.com Company Logo


Zaman Renaissance dan
Penjelajahan (1500-1700M)

Banyak kajian yang meruntuhkan teori spiritual.


Pes menyerang pendeta juga bukan hanya
pendosa
Lingkungan mulai diperhatikan sebagai
pengkontribusi malaria udara basah& lembab
cocok untuk penularan malaria
Kejadian penyakit cacar, malaria, dan pes masih
banyak di Eropa penjelajah, penjajah, pedagang
menyebarkan penyakit ke daerah jajahan

www.themegallery.com Company Logo


Abad 18

Pertumbuhan industri
Ilmu pengetahuan untuk pengobatan
Vaksin ditemukan (cacar)
KLB cacar, kolera, tifus, dan yellow fever
dibentuk lembaga kesehatan pemerintah

www.themegallery.com Company Logo


Abad 19

Era modern bidang kesehatan


Mulai dikenal kuman dan konsep bakteriologis
Pasteurasi susu
Pengecekan daging
Perawat dipekerjakan di industri / sekolah
Pengenalan septic tank

www.themegallery.com Company Logo


Abad 20

Perkembangan sumber daya kesehatan fasilitas


dan penyelenggara layanan kesehatan
Gerakan sosial meningkatkan kesehatan
masyarakat
Penerapan asuransimedicare-medicaid
Periode promosi kesehatan

www.themegallery.com Company Logo


Pandangan Abad 21

Kekhawatiran terhadap layanan kesehatan


Pencemaran lingkungan,
penyakit gaya hidup,
penyakit menular yang lama muncul atau yang
baru

www.themegallery.com Company Logo


LOGO

Semangat
Usaha
mesKipun
Situasi
sEmakin
Sulit
www.themegallery.com Company Logo
www.themegallery.com Company Logo
www.themegallery.com Company Logo

Anda mungkin juga menyukai