Anda di halaman 1dari 28

Pelvic Inflammatory Disease

Disusun Oleh :
Nadya Tenriany Najib

Pembimbing :
dr. H. Armyn A Oesman, Sp.OG (K)
Latar Belakang
Infeksi Saluran Reproduksi (ISR)
Definisi

Pelvic Inflammatory Disease (PID) atau


Penyakit Radang Panggul (PRP) adalah
penyakit infeksi pada alat reproduksi wanita
bagian atas (endometrium, tuba fallopi,
ovarium, atau peritonium pelvis).
Anatomi
Epidemiologi
Sekitar 1 juta kasus PID akut dan total
biaya yang dikeluarkan diperkirakan
melebihi 3,5 juta dollar per tahun.
Pr: umur 15-44 tahun.

Sekitar 850.000 kasus baru setiap


tahun
Pr: umur 16 sampai 25 tahun.
Faktor Resiko
Riwayat PID sebelumnya
Jumlah pasangan seksual
Usia produktif
Penyakit menular seksual
(PMS)
Pemakaian AKDR
Sering douching vagina
Coitus saat menstruasi
Merokok
Dalam Firman Allah SWT
Banyak pasangan seks, didefinisikan sebagai lebih dari 2 pasangan dalam waktu 30 hari

Artinya: Dan janganlah kamu mendekati zina, sesungguhnya zina itu adalah suatu
perbuatan yang keji dan jalan yang buruk. [QS. Al-Israa : 32]

Artinya: Laki-laki yang berzina tidak mengawini melainkan perempuan yang berzina,
atau perempuan yang musyrik dan perempuan yang berzina tidak dikawini melainkan
oleh laki-laki yang berzina atau laki-laki musyrik dan yang demikian itu diharamkan atas
orang-orang yang beriman.[QS. An-Nur : 3]
Dalam Hadits Rasulullah SAW

Dari Abdullah (bin Masud) ia berkata, Rasulullah SAW bersabda, Tidak halal darah
orang Islam yang bersaksi bahwa tiada Tuhan selain Allah dan bersaksi bahwa aku
utusan Allah, kecuali dengan salah satu dari tiga sebab : 1. Orang yang sudah
menikah melakukan zina, 2. Karena membunuh orang, dan 3. Orang yang murtad
meninggalkan agamanya, memisahkan dari jamaah kaum muslimin. [HR. Muslim juz
3, hal. 1302]
Dari Abu Hurairah, ia berkata : Rasulullah SAW bersabda, Apabila seseorang
berzina maka iman keluar darinya. Maka ia wajib menjaga diri (dari berbuat zina),
dan apabila dia berhenti (dari berbuat zina) maka iman kembali kepadanya. [HR.
Abu Dawud juz 4, hal. 222, no. 4690]
Dari Ibnu Abbas, ia berkata : Rasulullah SAW melarang menjual buah sehingga bisa
dimakan, dan beliau bersabda, Apabila zina dan riba sudah merajalela di suatu
negeri, berarti mereka telah menghalalkan jatuhnya siksa Allah pada diri mereka
sendiri. [HR. Hakim, dalam Al-Mustadrak, ia berkata shahih sanadnya juz 2, hal. 43,
no 2261].
Coitus saat
menstruasi
Dalam sebuah hadits Rasulullah SAW bersabda,
"Lakukanlah segala sesuatu terhadap wanita haid
kecuali menyetubuhinya" (hadits riwayat Muslim,
At-Tirmidzi, An-Nasa'i, Abu Dawud, Ibnu Majah,
Ahmad, Ad-Darimi).

Dalam Firman Allah SWT:

Mereka bertanya kepadamu tentang haid. Katakanlah: "Haid itu adalah suatu kotoran." Oleh sebab itu
hendaklah kamu menjauhkan diri *) dari wanita di waktu haid; dan janganlah kamu mendekati mereka,
sebelum mereka suci. Apabila mereka telah suci, maka campurilah mereka itu di tempat yang
diperintahkan Allah kepadamu. Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang bertaubat dan
menyukai orang-orang yang mensucikan diri (Qs Al-Baqarah 222).
Merokok

Pertama, firman Allah yang artinya: Dan belanjakanlah (harta bendamu) di jalan Allah,
dan janganlah kamu menjatuhkan dirimu sendiri ke dalam kebinasaan, dan berbuat
baiklah, karena sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berbuat baik." (QS. Al-
Baqaroh : 195).
Merokok jelas menjerumuskan diri sendiri dan penghisapnya kedalam berbagai macam
penyakit yang mematikan.
Kedua, firman Allah yang artinya: "Dan janganlah kamu membunuh dirimu sendiri,
sesungguhnya Allah adalah Maha Penyayang kepadamu." (QS. An-Nisa : 29)
Perokok pada hakikatnya menghisap bahan-bahan yang menggiringnya kepada kematian.
Membiarkan dirinya dijangkiti berbagai macam penyakit tanpa alasan yang dibenarkan
syariat. Banyak penelitian yang telah membuktikan bahwa rokok merupakan salah satu
penyebab kematian terbesar di dunia.
Kelima, firman Allah yang artinya: "Hai orang-orang yang beriman, makanlah di antara rezeki
yang baik-baik yang Kami berikan kepadamu dan bersyukurlah kepada Allah, jika benar-benar
kepada-Nya kamu menyembah." (QS. Al-Baqoroh : 172).
Mengonsumsi yang haram (rokok) menunjukkan pelakunya tidak bersyukur. Mengapa
mengonsumsi yang haram, jika Allah telah menyediakan yang halal? Mengapa mengonsumsi
yang busuk dan berbahaya, jika Allah telah menghalalkan yang baik-baik?
Keenam, Hadist Rasulullah SAW yang artinya: "Barangsiapa yang memakan racun sehingga ia
meninggal, maka di akhirat nanti ia akan memakannya di neraka jahanam selama-lamanya"
(HR. Bukhari)
Hadist ini memberikan peringatan bagi kita bahwa membahayakan diri sendiri sangat dilarang
dan amat berat ancamannya. Merokok jelas menghisap racun kedalam tubuh. Merokok
membunuh perlahan para penghisapnya dan membunuh diri sendiri baik secara langsung
ataupun tidak langsung, secara cepat atau perlahan adalah haram.
Etiologi
MULTIORGANISME

N.Gonorheae & C.trachomatis

Anaerob:
Gardnerella
vaginalis, Aerob: Escherichia Actinomices
Peptostreptokokus, coli, Streptococcus diduga
Mycobakterium
Bakteroides, dan grup B, Streptococcus menyebabkan
tuberkulosis
mycoplasma faecalis dan PID yang dipicu
dan
genital, serta Staphylococcus. oleh
Schistosoma.
ureaplasma genital penggunaan
AKDR
Patofisiologi
PID disebabkan oleh penyebaran
mikroorganisme secara asenden dari vagina dan
serviks ke traktus genital atas.
Lanjutan...
Intralumen Hematogen

Intraperitoniu
Limfatik m

Kontak langsung
Jenis-Jenis PID
Diagnosis
Kriteria diagnostik dari CDC:
Nyeri perut bagian bawah

Cardinal Sign
Kriteria tambahan seperti berikut dapat dipakai untuk
menambah spesifitas kriteria minimum dan mendukung
diagnosis PID:
Suhu
Cairan
Dispareunia
Leukosit
Kenaikan
Dokumentasi
Protein
Leukositosis
>38
serviks
reaktif
dalam
laju laboratorium
endap
atau
Cjumlah
meningkat
vagina
darah
banyak
tidak
infeksi
pada
normal
serviks
pemeriksaan
mukopurulen
oleh N. Gonorea
mikroskop
atau
sekret
C. Trachomatis
vagina dengan salin
Kriteria diagnostik PID paling spesifik meliputi :
Penatalaksanaan
Protokol tatalaksana PID menurut The Centers of Disease Control and Prevention
(CDC)
Rekomendasi terapi parenteral A
Rekomendasi terapi A
Prognosis

Terapi yang
adekuat

85% dari seluruh kasus terbukti sukses


75% tidak menimbulkan kekambuhan
KESIMPULAN
P
Protokol tatalaksana PID menurut The Centers of Disease Control and
DAFTAR PUSTAKA

WorldWorld Health Organization, 2007. Global Strategy for The Centre for Disease Control (CDC). Pelvic Inflammatory Disease
Prevention and Control of Sexually Transmitted Infections: 2006 - (PID). 2015. Diunduh dari: http://www.bccdc.ca/resource-
2015: Breaking the Chain of Transmission. WHO Press, Geneve. gallery/Documents/Communicable, tanggal 6 Juni 2017.
Prawirohardjo, Sarwono. Ilmu Kebidanan. Edisi III. Jakarta : Gradison, Margaret. Pelvic Inflammatory Disease. 2012.
Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawihardjo. 2010. Diunduh dari:
Shepherd, Suzanne M. Pelvic Inflammatory Disease. 2010. http://www.aafp.org/afp/2012/0415/p791.html, tanggal 6
Diunduh dari : Juni 2017.
http://emedicine.medscape.com/article/256448-print pada VOA Islam. Seks Saat Menstruasi Berbahaya: Bukti Kebenaran
tanggal 27 Mei 2017. Al-Qur'an Menurut Medis. 2010. Diunduh dari:
Reyes, Iris. Pelvic Inflammatory Disease. 2010. Diunduh dari : http://www.voa-islam.com/read/health/2010/03/03/3602,
http://emedicine.medscape.com/article pada tanggal 27 Mei tanggal 30 Mei 2017.
2017. Pramita, Ummu Hamzah. Hukuman Bagi Suami Menyetubuhi
Taber, Ben-zion. Kapita Selekta Kedaruratan Obstetri dan Istri yang sedang Haid. 2013. Diunduh dari:
Ginekologi. Jakarta:EGC. 1994. http://www.walimah.info/pasutri/kafarrah, tanggal 30 Mei
Berek, Jonathan S. Pelvic Inflammatory Disease dalam Berek & 2017.
Novaks Gynekology 14th Edition. California : Lippincott William & Wijaya, Hendri. Rokok Dalam Pandangan Al-Quran Dan Hadist.
Wilkins. 2007. 2015. Diunduh dari: http://hendriwidjhaya.blogspot.co.id/ ,
Benson, Ralph C, Pernoll, Martin L. Buku Saku Obstetri & tanggal 30 Mei 2017.
Ginekologi Edisi 9. Jakarta: EGC. 2009. Ehrlich, Steven D. 2012. Pelvic Inflammatory Disease.
Catatan Muslimah. Kumpulan Ayat Dan Hadis Tentang Zina University of Maryland Medical Center. Diunduh dari
Terlengkap. 2015. Diunduh dari: http://umm.edu/health/medical/altmed/condition pada
http://www.catatanmuslimah.com pada tanggal 30 Mei 2017. tanggal 27 Mei 2017
Sutrisno, Widodo. Hadits Tentang Larangan Berbuat Zina. 2013. Al-Quran dan Hadist
Diunduh dari: https://salampathokan.blogspot.co.id, tanggal 30
Mei 2017.

Anda mungkin juga menyukai

  • IKM Keluarga TB
    IKM Keluarga TB
    Dokumen11 halaman
    IKM Keluarga TB
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Vitiligo
    Vitiligo
    Dokumen5 halaman
    Vitiligo
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Slide Jurnal Anastesi
    Slide Jurnal Anastesi
    Dokumen22 halaman
    Slide Jurnal Anastesi
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Translate Jurnal Anestesi
    Translate Jurnal Anestesi
    Dokumen12 halaman
    Translate Jurnal Anestesi
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • PSORIASIS Fix
    PSORIASIS Fix
    Dokumen19 halaman
    PSORIASIS Fix
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • SDH Edit Ya
    SDH Edit Ya
    Dokumen22 halaman
    SDH Edit Ya
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Vitiligo
    Vitiligo
    Dokumen5 halaman
    Vitiligo
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • PSORIASIS Fix
    PSORIASIS Fix
    Dokumen19 halaman
    PSORIASIS Fix
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Kandiloma Akuinataa
    Kandiloma Akuinataa
    Dokumen5 halaman
    Kandiloma Akuinataa
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Keloid Dan Gonore
    Keloid Dan Gonore
    Dokumen7 halaman
    Keloid Dan Gonore
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Melasma
    Melasma
    Dokumen12 halaman
    Melasma
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Nekrolisis Epidermal
    Nekrolisis Epidermal
    Dokumen4 halaman
    Nekrolisis Epidermal
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Dermatits 50
    Dermatits 50
    Dokumen50 halaman
    Dermatits 50
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Herpes Simpleks Genital
    Herpes Simpleks Genital
    Dokumen7 halaman
    Herpes Simpleks Genital
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Slide REFERAT SSJ
    Slide REFERAT SSJ
    Dokumen26 halaman
    Slide REFERAT SSJ
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Referat Serotonin
    Referat Serotonin
    Dokumen16 halaman
    Referat Serotonin
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Jurnal Akne
    Jurnal Akne
    Dokumen1 halaman
    Jurnal Akne
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • ANGIODERMA
    ANGIODERMA
    Dokumen4 halaman
    ANGIODERMA
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Akne Vulgaris
    Akne Vulgaris
    Dokumen4 halaman
    Akne Vulgaris
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Referat PID Obgyn
    Referat PID Obgyn
    Dokumen29 halaman
    Referat PID Obgyn
    Nadya Tenriany Najib
    100% (1)
  • Laporan Kasus Hs
    Laporan Kasus Hs
    Dokumen22 halaman
    Laporan Kasus Hs
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Lapsus Skizo.p
    Lapsus Skizo.p
    Dokumen14 halaman
    Lapsus Skizo.p
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Lapsus Skizo.p
    Lapsus Skizo.p
    Dokumen14 halaman
    Lapsus Skizo.p
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Referat Ileus Paralitik
    Referat Ileus Paralitik
    Dokumen32 halaman
    Referat Ileus Paralitik
    Nadya Tenriany Najib
    100% (2)
  • Rererat ORTO Fix
    Rererat ORTO Fix
    Dokumen16 halaman
    Rererat ORTO Fix
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Ileus Paralitik
    Ileus Paralitik
    Dokumen30 halaman
    Ileus Paralitik
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Rererat ORTO Fix
    Rererat ORTO Fix
    Dokumen16 halaman
    Rererat ORTO Fix
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • App Infiltrat
    App Infiltrat
    Dokumen34 halaman
    App Infiltrat
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat
  • Slide APP INFILTRAT
    Slide APP INFILTRAT
    Dokumen33 halaman
    Slide APP INFILTRAT
    Nadya Tenriany Najib
    Belum ada peringkat