Anda di halaman 1dari 11

EMMANUEL

God with Us
Sesungguhnya, anak dara itu akan
mengandung dan melahirkan
seorang anak laki-laki, dan
mereka akan menamakan Dia
Imanuel yang berarti: Allah
menyertai kita.

Matius 1:23
Lalu Yesus bertanya kepada
mereka: Tetapi apa katamu,
siapakah Aku ini? Maka jawab
Simon Petrus: Engkau adalah
Mesias, Anak Allah yang hidup!

Lukas 16:15-16
Akulah gembala yang baik.
Gembala yang baik memberikan
nyawanya bagi domba-dombanya.


Yohanes 10:11
Sebab seorang anak telah lahir untuk
kita, seorang putera telah diberikan
untuk kita; lambang pemerintahan
ada di atas bahunya, dan namanya
disebutkan orang: Penasihat Ajaib,
Allah yang Perkasa, Bapa yang Kekal,
Raja Damai.

Yesaya 9:5
PENASIHAT AJAIB

Wonderful Counselor
Kita perlu meminta nasihat.
Libatkan Tuhan!
ALLAH YANG PERKASA
BAPA YANG KEKAL

Adakah seorang dari padamu yang memberi batu


kepada anaknya, jika ia meminta roti, atau
memberi ular, jika ia meminta ikan? Jadi jika
kamu yang jahat tahu memberi pemberian yang
baik kepada anak-anakmu, apalagi Bapamu yang
di sorga! Ia akan memberikan yang baik kepada
mereka yang meminta kepada-Nya. (Matius 7:9-
11)
Bapa itu penuh kasih, mendekatlah padanya!
BAPA YANG KEKAL

Ia mendidik kita supaya kita meninggalkan


kefasikan dan keinginan-keinginan duniawi dan
supaya kita hidup bijaksana, adil dan beribadah
di dalam dunia sekarang ini. (Titus 2:12)
RAJA DAMAI

Marilah kepada-Ku, semua yang letih lesu dan


berbeban berat, Aku akan memberi kelegaan
kepadamu. Pikullah kuk yang Kupasang dan
belajarlah pada-Ku, karena Aku lemah lembut
dan rendah hati dan jiwamu akan mendapat
ketenangan. (Matius 11:28-29)

Imanuel, Tuhan
besertamu!

Selamat menikmati!

Anda mungkin juga menyukai