Anda di halaman 1dari 71

Gusti Ayu Suryawati

What is an Electrocardiogram ?

Perekaman (gram) aktivitas listrik (elektro)


sel-sel jantung (kardio)
What medical problems can be
diagnosed with an ECG?

Enlargement and hypertrophy of cardiac


chambers

Insufficient coronary blood flow

myocard ischemia & infarction/injury

Cardiac arrhythmias

Miscellaneous (electrolyte abnormality, drug


toxicity, pericarditis)
Konsep dasar
EKG
Sistem sandapan
pada EKG
Konsep vektor
Interpretasi EKG
EKG normal
KONSEP DASAR
ELEKTROKARDIOGRAFI

Ketut Susila
SMF Penyakit Jantung RSUD Kabupaten
Buleleng
Sistim konduksi Jantung
Sistem konduksi terdiri dari :
1. SA node terletak di atrium kanan memepunyai sifat
otomatisasi tertinggi.
2. Konduksi intra atrial terdiri dari 3 jalur internodal yg
menghubungkan SA node dgn AV node, Bachman ke
atrium kiri.
3. AV node dibagian bawah atrium kanan antara
sinus koronarius dan katup trikuspid bgn septal
4. Berkas His berkas pendek kelanjutan dari bgn bawah
AVnode ( gabungan AV node dgn His penghubung )
5. Cabang berkas terdiri dari cabang berkas kiri dan cabang
berkas kanan.
6. Fasikel : cabang berkas kiri terdiri dari dua bagian fasikel
kiri anterior dan fasikel kiri posterior.
7. Serabut purkinje : bgn akhir dari sistim konduksi berupa
anyaman yg berhubungan erat dgn sel otot jantung.
Atrio-ventricular node
(AV node)

Sino-atrial node
(SA node) His bundle

Left bundle branch

Right bundle branch

Purkinje
LA
(HB)
RA
(SAN) V
V (BB)
(AVN)

(BB)

HB R

SAN AVN BB
P T

RA Q S
LA

V
Sandapan EKG
Sadapan-sadapan pada EKG

Sadapan Ekstremitas bipolar


I : Potensial Lki Potensial Lka
II: Potensial Lka Potensial Tki
III: Potensial Tki Potensial Lki
Sadapan Ekstremitas Unipolar
aVR : Potensial Lka
aVL : Potensial Lki
aVF : Potensial Tungkai

12
Standard Limb Leads
Elektroda Prekordial
V1-6
Semua elektroda tersebut = elektroda
positif
Ada elektroda prekordial kanan :
V3R, V4R, V5R dan V6R,
berseberangan dengan V3, V4, V5 dan
V6

14
Elektroda-elektroda prekordial

Klavikula

Kosta I
Kosta II
Kosta III
Kosta IV

Kosta V
Garis horisontal

Kosta VI
Garis aksila tengah
Garis aksila depan
Garis klavikula tengah
Unipolar Precodial (Chest) Leads
Midclavicular line
Anterior axillary line
Midaxillary line

V6R V6
V5
V5R
V4
V4R V3
V3R V2
V1

Mervin J. Goldman, MD. 11th edition Principles of clinical Electrocardiography. Clinical Professor of Medicine University of
California School of Medicine San Francisco @1995-1982
Aksis/Sumbu Listrik Vektor QRS

- Disebut Sumbu/Aksis QRS saja


- Sumbu QRS pada bidang frontal
ditentukan:
- Cukup dengan 2 dari 6 sandapan
Cara praktisnya
Pilih 2 sandapan, yang termudah, yang saling tegak
lurus, misal I dan aVF
Tentukan jumlah aljabar dari defleksi pada masing-
masing sandapan
Gambar sebagai vektor pada masing-masing
sumbu
Dibuat Resultante yang menggambarkan sumbu
QRS
Sumbu bidang frontal
Menentukan sumbu QRS bid. frontal

I: aVF :

20
Cara lain penentuan sumbu QRS

Pilih satu sandapan yang mempunyai


jumlah aljabar defleksi nol (defleksi
positif sama dengan defleksi negatif)
Sumbu QRS tegak lurus pada
sandapan ini

21
Menentukan sumbu QRS pada bidang
frontal dengan mencari sandapan yang
jumlah defleksinya nol

22
Kelainan Sumbu QRS pada bidang
frontal
Normal : -30o hingga +90o
Deviasi Ke Kiri (DSKi) : -30o hingga -90o
Deviasi Ke Kanan(DSKa) : +90o hingga -180o
Sumbu Superior : +180o hingga -90o
Frontal plane axis (mean QRS vector)
Sumbu bidang horizontal
Activity related to Precordial Leads
(Horizontal Axis)
Interpretasi EKG normal
Terminologi.
- Kalibrasi sblm lakukan rekaman EKG
kecepatan standar kertas 25 mm/dt depleksi yg
sesuai 10 mm sesuai dgn 1 mV.
- Garis mendatar tanpa potensial listrik = grs
isoelektrik.
- Depleksi mengarah keatas = depleksi positif,
depleksi kebawah = depleksi negatif.
Systematic evaluation of the ECG

1. Rythm
2. Rate and regularity
3. Electrical axis
4. P-wave
5. PR interval
6. QRS-complex
7. ST-segment
8. T-wave
9. U-wave
10. QTc interval
1. RHYTHM

Normal cardiac rhythm : SINUS rhythm

Sinus rhythm characteristics :


Negative P wave in aVR and positive di II
P wave is always followed by QRS complex
Relative constant R R interval
Normal Sinus Rhythm
2. RATE
Big-Box Method
3
0 1
1
0 5
0 0 7
0 5 6
0
What is the heart rate?

www.uptodate.com

(300 / 6) = 50 bpm
3.Aksis/Sumbu Listrik Vektor QRS

Disebut Sumbu/Aksis QRS saja


Sumbu QRS pada bidang frontal
ditentukan:
Cukup dengan 2 dari 6 sandapan
Quadrant Approach: Example 1

The Alan E. Lindsay


ECG Learning Center
http://medstat.med.utah.
edu/kw/ecg/

Negative in I, positive in aVF RAD


4. P wave
Created by atrial
depolarization
Initial component from
RA, terminal component
from LA
Duration is normally < .12
seconds (3 small boxes)
Amplitude is normally <
2,5 mV in all leads (2.5
small boxes)
Upright in inferior leads;
biphasic in anterior
precordial leads
Contour is normally
smooth and rounded
P wave

38
Kriteria EKG untuk AAKa
P tinggi dan lancip di II, III, dan aVF :
tinggi >= 2,5 mm dan interval <= 0,11 detik
Defleksi awal di V1 >= 1,5 mm

Bentuk gelombang P pada AAKa disebut


P pulmonale
Abnormalitas Atrium Kanan
Kriteria EKG untuk AAKi
Interval P di II melebar >= 0,12 detik.
Sering gelombang P berlekuk, karena
mempunyai 2 puncak
Defleksi terminal V1 negatif dengan lebar
>= 0,04 detik dan dalam >= 1mm.
Kriteria ini disebut Kriteria Morris
Bentuk P pada AAKi disebut P mitrale
Abnormalitas Atrium Kiri
5. PR Interval

Measured from beginning of


P wave to beginning of QRS
complex
Onset of atrial depolarization
to onset of ventricular
depolarization
Corresponds to time during
which the signal is in the AV
node, Bundle of His, bundle
branches and Purkinje fibers
Normal PR interval is .12 -
.20 seconds
6. QRS Complex

Normal duration .07 - .11 seconds


Normal amplitude varies
Too low = <.5 mV total limb leads or
< 10 mV total in
precordial leads
Too high = > 30 mV
45
46
Istilah-istilah untuk berbagai bentuk
gelombang kompleks QRS

47
Kriteria EKG untuk HVKi
1. Kriteria Voltase : Voltase Ventrikel Kiri
meninggi
Ada macam-macam kriteria, dapat dipilih
salah satu :
R atau S di sandapan ekstremitas >= 20
mm
S di kompleks VKa >= 25 mm
R di kompleks VKi >= 25 mm
S di VKa + VKi >= 35 mm
Kriteria EKG untuk HVKi
2. Depresi ST dan inversi T di kompleks
VKi (sering disebut strain pattern)
3. AAKi
4. Sumbu QRS pada bidang Frontal > -
15o
5. Interval QRS atau WAV di kompleks
VKi memanjang :
Interval QRS >= 0,09 detik
WAV >= 0,04 detik
Sistem Skoring Romhilt Estes
No. 1 = nilai 3
No. 2 = nilai 3
No. 3 = nilai 3
No. 4 = nilai 2
No. 5 = nilai 1
Bila jumlah nilai > 5, dianggap definitif
HVKi
Bila jumlah nilai = 4, dianggap
kemungkinan HVKi.
Hipertrofi ventrikel kiri, beberapa kriteria :
A. Kriteria Voltase : S di V1, V2 yang dalam dan R di V5,
V6 yang tinggi
B. Depresi ST dan inversi T di V6 (V5)
C. WAV memanjang diV6 (V5)
Kriteria EKG untuk HVKa
1. Rasio R/S yang terbalik :
R/S di V1 >1
R/S di V6 <1
2. Sumbu QRS pada bidang Frontal bergeser
ke kanan.
3. Beberapa kriteria tambahan (tak begitu
kuat): WAV di V1 >=0,035 detik, depresi ST
dan inversi T di V1;S di I, II, dan III.
Hipertrofi ventrikel kanan
Kriteria terpenting : Rasio R/S terbalik di V1(V2)
dan V6 (V5)
7. ST segment

Measured from end of QRS


complex to beginning of T
wave
Initial point where joins the
QRS is often called J point
Normally should be
isoelectric with TP segment
Can be elevated up to 1
mm (frontal) or 2 mm
(precordial)
Slopes up minimally to meet
the T wave
8.T Wave
Created by ventricular
repolarization (Phase 3)
Duration is not routinely
measured
Amplitude and direction
Masa in relation to the QRS
complex
repolarisasi
Normally not >5 mm
in frontal leads
Normally not >10
mm in precordial
leads
9.Gelombang U

56
10.Interval QT
Tergantung dari frekwensi jantung
Dapat ditentukan dengan rumus atau tabel
Praktis :
Frek 60/menit : 0,33 0,43 detik
Frek 80/menit : 0,29 0,38 detik
Frek 100/menit : 0,27 0,35 detik
QT sebagai fungsi frekuensi jantung
rumus Bazett QT
QT-c =
RR

QT-c : QT terkoreksi ( corected QT )


QT : QT yg terukur
R-R : interval R-R yang terukur
Normal QT-c = 0,33 0,43 dt.
Intervals QT

RR

23 boxes 17 boxes

10 boxes 13 boxes

QT

Normal QT Long QT

Tip: Instead of calculating the QTc, a quick way to estimate if the


QT interval long is to use the following rule:
A QT > half of the RR interval is probably long.
TERIMAKASIH

Om Shanti Shanti Shanti Om


POTENSIAL AKSI
Perbedaan potensial listrik antara intra dgn ekstra sel
saat mendapat stimulus , maka perubahan potensial yg
terjadi sbg fungsi waktu > potensial aksi
Kurva potensial aksi mempunyai karakteristk yg khas tdri
4 fase
- Fase 0 lonjakan potensial mencapai
+ 20mv karena masuknya ion Na
- Fase 1 masa repolarisasi awal potensial
kembali dari + 20 mv ke 0 mv.
- Fase 2 fase ini masuk ion Ca menghimbangi gerak
keluar ion K.
- Fase 3 fase repolarisasi cepat dmn potensial kembali
secara tajam ke tingkat awal yaitu fase 4
Potensial aksi sel otot jantung

mv
1 2
Resting myocytes are polarized + 20
Resting membrane potential of
-90 mV
+
Maintained by Na/K ATPase
Activation of myocytes generates 0
an action potential mediated by ion
fluxes
Phase 0 = fast Na+ influx to

depolarize cells 0 3
Phase 1 = fast Na+ channels
close
Phase 2 = slow Ca2+ influx Relative
balanced by K+ efflux
Phase 3 = Ca2+ channels
close, K+ efflux continues and Abso
lute 4
cells repolarize
Phase 4 = resting membrane -90
polarization
Refractory
period
Anatomi jantung
Sinoatrial node (SA node)
Atrioventricular node (AV
node)
Bundle of His
Right Bundle Branch
Left Bundle Branch
Anterior Fascicle
Posterior Fascicle
Konsep Vektor
pada
Elektrokardiografi
Relationship of vectors to deflections
Relation of vectors to deflections
Relationship of vectors to deflections
Sel-sel otot jantung:
susunan ion yang
berbeda intra dan
ekstra sel: Na+/K+
71
- +

- +

- +

Anda mungkin juga menyukai