Anda di halaman 1dari 14

MAGISTER MANAJEMEN KONSTRUKSI

ASPEK HUKUM KONSTRUKSI

DISKUSI BERSAMA TENTANG SYARAT-


SYARAT UMUM KONTRAK
PASAL 6 TENTANG PEMBAYARAN KEPADA PENYEDIA JASA
PEMBAYARAN KEPADA PENYEDIA JASA

6.1 PEMBAYARAN BERDASARKAN HARGA SATUAN


6.2 HARGA KONTRAK
6.3 PEMBAYARAN UANG MUKA
6.4 PEMBAYARAN PRESTASI PEKERJAAN
6.5 PERHITUNGAN AKHIR
6.6 PENANGGUHAN PEMBAYARAN
6.7 PENYESUAIAN HARGA
6.1 Pembayaran Berdasarkan Harga Satuan

a. Para pihak menyetujui perubahan lingkup pekerjaan yang


mempengaruhi nilai kontrak sebagaimana diatur dalam
pasal 2.5 (a) (3) SSUK; atau
SETUJU , Karena dalam kontrak apabila mengalami perubahan dalam
suatu lingkup pekerjaan itu kembali kepada pasal yang telah diatur yaitu
dilakukan penyesuaian harga.

b. Dilakukan penyesuaian harga sesuai dengan pasal 6.7 SSUK


SETUJU karena untuk bagian kontrak atau pekerjaan yang terlambat
dilaksanakan karena penyedia jasa (Karena ketika penyedia jasa
melakukan kesalahan bisa berlaku pasal 6.7 SSUK)
6.2 Harga Kontrak

Harga yang dibayarkan atas SETUJU Karena harga kontrak yang dibayarkan
pelaksanaan pekerjaan Jasa dengan menggunakan mata uang dan nilai
Pemborongan ini dilakukan dengan
bentuk mata uang dan Nilai Kontrak
kontrak yang tercantum dalam surat perjanjian
yang tercantum dalam Surat yang artinya dalam kontrak yang telah
Perjanjian. disesuaikan. Harga kontrak wajib dibayar dengan
mata uang dalam proses pekerjaan yang sedang
Rincian harga kontrak sesuai
dengan rincian yang tercantum
dilakukan atau melihat kuantitas pekerjaan baru
dalam Daftar Kuantitas dan Harga. kita bisa lihat kontrak sesuai dengan rincian yang
tercantum dengan sumber pendanaan yang
Kontrak Pengadaan Jasa disebut syarat syarat khusus kontrak.
Pemborongan ini dibiayai dari
sumber pendanaan yang disebut
dalam SSKK.
6.2 Harga Kontrak

a. Harga yang dibayarkan atas SETUJU Karena harga kontrak yang dibayarkan
pelaksanaan pekerjaan Jasa dengan menggunakan mata uang dan nilai kontrak
Pemborongan ini dilakukan yang tercantum dalam surat perjanjian.
dengan bentuk mata uang dan
Nilai Kontrak yang tercantum
dalam Surat Perjanjian. SETUJU Karena dalam sebuah kontrak harus
b. Rincian harga kontrak sesuai
dengan rincian yang tercantum
sesuai dengan rincian yang tercantum dan sesuai
dalam Daftar Kuantitas dan dengan harga kontrak.
Harga.
c. Kontrak Pengadaan Jasa
Pemborongan ini dibiayai dari
sumber pendanaan yang disebut SETUJU Karena didalam pasal ini disebutkan
dalam SSKK. adanya sumber pendanaan yang disebut owner.
6.3 Pembayaran Uang Muka
Jika pembayaran uang muka untuk pelaksanaan Kontrak diperbolehkan dalam SSKK, PPK akan
memberikan pembayaran uang muka sebesar persentase Nilai Kontrak yang ditetapkan dalam SSKK
setelah Penyedia Jasa menyerahkan Surat Jaminan Uang Muka yang diatur dalam Pasal3.15.2
SSUK. Pembayaran uang muka dilakukan berdasarkan permohonan secara tertulis Penyedia Jasa
kepada PPK melalui Pengawas Pekerjaan.
Penyedia Jasa berkewajiban untuk menggunakan uang muka hanya untuk membiayai Peralatan,
Perlengkapan, Bahan, dan mobilisasi yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan. Penyedia Jasa
berkewajiban untuk menyerahkan salinan tagihan atau tanda bukti penerimaan
barang/pekerjaan yang menunjukkan bahwa penggunaan uang muka dilakukan sesuai dengan
tujuan dalam Pasal ini.
Pengembalian uang muka diperhitungkan berangsur-angsur secara proporsional pada setiap
pembayaran prestasi pekerjaan.
PPK berdasarkan hasil penelitian permohonan uang muka oleh Pengawas Pekerjaan berkewajiban
untuk untuk menerbitkan SPP untuk pembayaran uang muka selambat- lambatnya 7 (tujuh) hari
kerja terhitung sejak Surat Jaminan Uang Muka diterima oleh PPK.
6.3 Pembayaran Uang Muka

a. SETUJU karena jaminan uang muka itu penting dalam kontrak


yang permohonana secara tertulis penyedia jasa kepada PPK
b. SETUJU karena awal melakukan kontrak itu perlu yang
namanya uang muka yang digunakan untuk kepeluan awal
pekerjaan.
c. SETUJU karena dalam pembayaran uang muka itu harus
berangsur supaya pekerjaan yang sedang berjalan tidak
terhambat.
d. SETUJU karena didalam penjelasan itu diberitahukan SPP
selambatnya 7 hari kerja terhitung sejak Surat Jaminan Uang
Muka diterima oleh PPK.
PEMBAHASAN PASAL 6.4 PEMBAYARAN
PRESTASI PEKERJAAN
DESCRIPTION COMMENT
6.4 Pembayaran Prestasi Pekerjaan

(a) setuju, karena pembayaran prestasi


pekerjaan dilakukan sesuai dengan yang
ditetapkan didalam SSKK, dan tagihan
yang ada harus dilengkapi dengan bukti
pembayaran agar tidak terjadi
kecurangan.

(b) Setuju, agar tidak ada pihak yang


dirugikan dan kewajiban terhadap
negara pun harus dilakukan
pembayaran pajak.
(c) Setuju, dengan ketidak lengkapan
dokumen bisa saja terjadi kecurangan
didalamnya, dan hal tersebut dapat
merugikan sebagian pihak.
PEMBAHASAN PASAL 6.4 PEMBAYARAN
PRESTASI PEKERJAAN
DESCRIPTION COMMENT
(d) Setuju, karena harus ada batas
waktu dalam pembayaran
sehingga pembayaran tidak
dilakukan dengan seenaknya saja.

(e) Setuju, agar ada jaminan yang


didapatkan oleh pihak pengguna
jasa dengan adanya uang retensi
sehingga ketika terjadi ketidak
sempurnaan bangunan yang
sudsh selesai dikerjakan dan harus
diperbaiki oleh kontraktor.
PEMBAHASAN PASAL 6.5 PERHITUNGAN AKHIR
DESCRIPTION COMMENT
(a) Setuju, pembayaran prestasi harus
dilakukan setelah pekerjan selesai dan
harus disetujui oleh kedua belah pihak.

(b) Setuju, karena pada pembayaran


terakhir maka semua rincian-rincian
perhitungan nilai tagihan terakhir yang
jatuh tempo harus diserahkan kepada
pengawas pekerjaan dan agar segera
menerbitkan SPP dengan waktu yang
telah di atur hal tersebut
bermaksudkan agar pebayaran
terakhir selesai dengan baik.
PEMBAHASAN PASAL 6.6 PENANGGUHAN PEMBAYARAN
pasal Description Comment
6.6 Penangguhan Pembayaran
a. PPK dapat menangguhkan pembayaran setiap Komentar 1
angsuran prestasi pekerja kepada penyedia jasa jika Setuju, penangguhan tersebut dimaksudkan untuk
penyedia jasa gagal atau lalai memenuhi kewajiban memberikan suatu intervensi kepada penyedia jasa untuk
kontraktualnya, termasuk penyerahan setiap hasil menyelesaikan kewajiban kontraktualnya hingga penyerahan
pekerjaan sesuai dengan waktu yang telah hasil pekerjaan sesuai kesepakatan kontrak. (penangguhan
ditetapkan. batal untuk kahar bukan kelalaian)
b. Pembayaran yang ditangguhkan harus disesusaikan
dengan proporsi kegagalan atau kelalaian penyedia Komentar 2
jasa. Penangguhan dilakukan dengan terlebih dahulu Setuju. Pembayaran yang ditangguhkan harus disesusaikan
menyampaikan pemberitahuan tertulis kepada dengan proporsi kegagalan atau kelalaian penyedia jasa
penyedia jasa yang memuat: sehingga pembayaran tetap sesuai dengan prestasi.
(1) Alasan penangguhan pembayaran; dan 1/mil dari nilai kontrak atau bagian tertentu dari nilai kontrak
pekerjaan. Pasal 3.1.4.2 tenteng denda
(2) Persyaratan kepada penyedia jasa untuk
memenuhi kewajiban-kewajibannya dalam
Komentar 3
jangka waktu 14 (empat belas) hari kerja
Setuju. Tetapi pada pemilihan denda seperti denda
setelah pemberitahuan diterima
keterlambatan harus di tetapkan dalam SSKK terlebih dahulu
c. Jika dipandang perlu oleh PPK, penangguhan dan di diskusikan kepada penyedia jasa. (Pasal 2.3.1 b)
pembayaran dapat dilakukan bersamaan dengan
pengenaan denda kepada penyedia jasa.
Key Findings / Results 3

pasal Description Comment


6.7 Penyesuaian harga

a. Jika selama pelaksanaan kontrak terjadi fluktuasi biaya pekerjaan dan Komentar 1
masa kontrak lebih dari 12 (dua belas) bulan maka diberlakukan Pada kalimat PPK berkewajiban
penyesuaian harga berdasarkan tata cara perhitungan dalam SSKK. menentukan jenis indeks harga dalam
SSKK yang akan digunakan untuk
perhitungan penyesuaian harga tidak
b. Dalam hal penyesuaian harga berlaku PPK berkewajiban untuk adanya koordinasi antara kontraktor
menentukan jenis indeks harga dalam SSKK yang akan digunakan
untuk perhitungan penyesuaian harga.
dan konsultan dalam penetapan indeks
harga dalam SSKK.
Kesimpulan

Add your conclusion here


Questions & Discussion

Key assumptions
Add your assumptions here

Anda mungkin juga menyukai