Anda di halaman 1dari 8

Anamnesis dan

pemeriksaan fisik
Sasbel 2
Anamnesis
Yang perlu ditanyakan pada pasien yang mengalami pertusis seperti pada scenario ini, contohnya sebagai
berikut :
Anamnesis umum: nama, alamat,umur ( bisa secara alloanamnesis)
-Keluhan Utama (sacred seven)
Foundamental four
-Riwayat Penyakit Sekarang
-Riwayat Penyakit Dahulu
-Riwayat Penyakit Keluarga= Keluarga yang tinggal bersama pasien saat ini apakah ada yang menderita
penyakit seperti ini.
-Riwayat Pengobatan
-Riwayat Alergi
-Kebiasaan hidup pasien
-Dll.
Riwayat Perinatal Riwayat Nutrisi
Riwayat Pre Natal Apakah bayi diberi ASI? Berapa lama?
Asi ekslusif ?
Riwayat Natal
Susu Formula
Riwayat Post Natal Menanyakan riwayat pemberian
makanan Semi padat, Lunak,umur
berapa? Makanan apa? Jumlahnya
berapa ? Habis dimakan atau tidak?
Menanyakan pemberian makanan
keluarga, mulai usia berapa?, lauknya
apa? Porsi? Habis dimakan ?
Riwayat Pertumbuhan Riwayat Perkembangan
Berat lahir Milestone perkembangan
Berat sebelumnya 2 bln: tersenyum
Berat sekarang
4 bln: tengkurap sendiri
Penilaian pertumbuhan :
6 bln: duduk
Catch-up growth
Normal Growth
8 bln: berdiri pegangan
Growth faltering 10 bln: berdiri sendiri
Flat of growth 12 bln: berjalan
Loss of growth 16 bln: berlari
Riwayat Imunisasi
Imunisasi apa saja yang telah diberikan ?, dimana pemberian
imunisasi, tanggal danbulan dilakukan imunisasi ?
Pemberian imunisasi booster ?
Riwayat komplikasi pemberian imunisasi ?
Namun beberapa hal yang perlu diutamakan dalam menganamnesis pasien adalah
dengan beberapa hal berikut ini :
1. Riwayat alergi dalam keluarga, gangguan genetic.
2. Riwayat pasien dengan disfungsi pernapasan sebelumnya, bukti terbaru penularan
terhadap infeksi, allergen/iritan lain, trauma.
3. Adanya kontak dengan penderita pertusis.
4. Riwayat vaksinasi.
Dengan melakukan anamnesis dengan baik, kita dapat kurang lebih 70% menentukan
diagnosis penyakit apa yang diderita oleh pasien. Namun karena pasien yang datang
masih merupakan anak kecil, maka lebih baik kita melakukan Allo anamnesis dengan
menanyakan kepada ibunya daripada Auto anamnesis.
Masa inkubasi pertusis rata-rata 7 hari (6-20 hari).
Penyakit dapat dibagi dalam 3 stadium :
1.Kataral
2.Paroksismal
3.konvalenses
Penyakit umumnya berlangsung selama 6-8 minggu.
Manifestasi klinik tergantung dari etiologi spesifik, umur dan status imunisasi. Penderita-
penderita yang berumur > 2 tahun. Jarang timbul panas diatas 38,4 derajat celcius pada semua
golongan umur.
Penyakit disebabkan B. parapertussis dan B. bronkiseptika lebih ringan dan juga lama sakitnya
lebih pendek.

Anda mungkin juga menyukai