Anda di halaman 1dari 12

MATERNITAS

SC DAN LUKA EPISIOTOMI


DISUSUN OLEH:
1. YETTA SURYANI
2. APRINDA
3. DINA
MAYASARI
4. BENNY AZHAR
5. YUFARLIN
ANATOMI FISIOLOGISISTEM
REPRODUKSI
1. Anatomi Organ Reproduksi Wanita
a) Organ Generatif Interna

Gambar 1. Organ Reproduksi Interna Pada Wanita


(Sumber: Wiknjo Sastro,2002).
b). Organ Generatif Eksterna

Gambar 2: Organ Reproduksi Eksterna Pada Wanita (


Sumber: Wiknjo Sastro, 2002)
Pengertian
SC
Menurut Sarwono (2007; h.623), sectio caesarea
adalah pembedahan untuk melahirkan janin
denga membuka dinding perut dan dinding
uterus.Menurut Taufan Nugroho (2011; h.24),
sectio caesarea adalah tindakkan untuk
melahirkan bayi melalui pembedahan abdomen
dan dinding uterus.
Episiotomi
Episiotomi adalah insisi pada perineum untuk
memperbesar mulut vagina (Bobak, 2004: 244).
Indikasi
Menurut Taufan Nugroho (2011;h.25), indikasi sectio caesarea
adalah
1) ibu
Disproporsi cepalopevik
Plasenta previa
Letak lintang
Tumor jalan lahir
Solution plasenta
Preeklampsia / eklampsia
Infeksi intrapartum
2) anak
Gawat janin
Prolasus funikuli
Primi gravid tua
Kehamilan dengan DM
Infeksi intra partum
C. Etiologi atau Predisposisi episiotomi

Faktor dilakukan episiotomi menurut Depkes RI 1996 adalah :


1. Persalinan yang lama karena perinium yang kaku
2. Gawat janin
3. Gawat ibu
4. Pada tindakan operatif (ekstraksi cunam, vakum) Sedangkan menurut Rusda
(2004), penyebab dilakukan episiotomi berasal dari faktor ibu maupun faktor janin.

Faktor ibu antara lain:


1. Primigravida
2. Perinium kaku dan riwayat robekan perinium pada persalinan lalu .
3. Terjadi peregangan perinium berlebihan misalnya persalinan
sungsang, persalinan cunam, ekstraksi vakum dan anak besar.
4. Arkus pubis yang sempit.

Faktor Janin antara lain:


1. Janin prematur
2. Janin letak sungsang, letak defleksi. Janin besar.
3. Keadaan dimana ada indikasi untuk mempersingkat kala II seperti
pada gawat janin, tali pusat menumbung.
PATHWAY
C:\Users\acer\Documents\file kuliah
keperawatan S1\Tugas maternitas\Pathway
Keperawatan maternitas episiotomi.docx
C:\Users\acer\Documents\file kuliah
keperawatan S1\Tugas maternitas\Pathway
sc.docx
MANIESTASI KLINIS
1. Laserasi Perineum
2. Laserasi Vagina
3. Cedera Serviks
KOMPLIKASI
EPISIOTOMI
1. Pendarahan
2. Infeksi
3. Hipertensi
4. Gangguan psikososial
SC
Menurut Mochtar (1998) dalam Amirah (2010), komplikasi sectio
caesarea sebagai berikut :
1) Infeksi puerperal (nifas)
2) Perdarahan yang disebabkan oleh :
3) Luka kandung kemih, emboli paru dan keluhan kandung kemih bila
reperitonialisasi terlalu tinggi
4) Kemungkinan ruptura uteri spontan pada kehamilan mendatang.
Penatalaksanaan
Episiotomi
1) Perbaikan Episiotomi
a) Jika terdapat hematoma, darah dikeluarkan, jika
tidak ada tanda infeksi dan pendarahan sudah
berhenti, lakukan penjahitan
b) Jika infeksi, buka dan drain luka
c) Jika infeksi mencapai otot dan terdapat nekrosis,
lakukan debridemen dan berikan antibiotika
secara kombinasi sampai pasien bebas demam
dalam 48 jam (Prawirohardjo, 2002).
ASKEP
C:\Users\acer\Documents\file kuliah
keperawatan S1\Tugas maternitas\mkalah
maternitas episiotomi.docx
C:\Users\acer\Documents\file kuliah
keperawatan S1\Tugas maternitas\Sectio
caesarea.docx
terimakasih

Anda mungkin juga menyukai