Anda di halaman 1dari 7

Prodi Keperawatan S1

FIKES - UMP
Kurang percaya diri pada perawat.
Kurangnya kemampuan untuk mempengaruhi
orang lain.
Kurangnya kemampuan untuk memegang
prinsip sendiri
Kurangnya kemampuan menghadapi konflik.
6 tips tampil percaya diri (Dudung, 2008):
Berdiri tegak, busungkan dada dan coba
tampillah sempurna.
Bersikap asertif.
Obyektif menilai diri sendiri.
Buang rasa takut.
Sedikit basa basi.
Bicaralah yang lugas
Cara memikat orang lain (Milis, 2008):
Hindari perdebatan
Respek terhadap pendapat orang lain.
Jika anda salah, akuilah dengan cepat dan
simpatik
Mulailah dengan cara yang ramah
Biarkan orang lain yang lebih banyak berbicara
Biarkan orang lain merasa bahwa itu idenya
Lihat segala sesuatu dari sudut pandang orang
lain
Bersimpatilah dengan ide dan hasrat orang lain
Gary Dessler (1999) cara membangun komitmen :
Jadikan visi dan misi sebagai pijakan, dasar
dalam berperilaku, bersikap dan bertindak.
Sesuatu yang baik jadikanlah sebagai tradisi.
Atasi komplain dengan prosedur.
Jalinlah komunikasi dua arah.
Jadikan semua unsur adalah komunitas bersama.
Bangun nilai-nilai yang didasarkan kesamaan.
Membuat kebijakan yang adil.
Bekerjasama, saling berbagi, saling memberi.
Menurut Nimran, strategi manajemen
konflik:
Kompetisi: penyelesaian masalah dengan
kekuasaan.
Kolaborasi : cara penyelesaian konflik yang
sama-sama menguntungkan.
Penghindaran : menjauhi sumber konflik
dengan mengalihkan persoalan.
Akomodasi : menempatkan kepentingan
lawan di atas kepentingan sendiri.
Kompromi : pihak yang terlibat konflik sama-
sama berkorban.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai