Anda di halaman 1dari 9

INFORMASI DAN EDUKASI

PENANGGULANGAN HIV DAN AIDS


virus yang menyerang sekumpulan gejala
dan bertahap penyakit yang
merusak sistem timbul karena
kekebalan tubuh dan
berkembang menjadi
turunnya HIV VIRUS
AIDS kekebalan tubuh PENYEBAB AIDS

HIV (Human AIDS


Immunodeficiency atau Acquired Immune
Virus) Deficiency Syndrome

DIMANA HIV BERADA ?


HIV terdapat dalam cairan tubuh orang yang
telah tertular seperti:
Darah
Cairan vagina, cairan serviks
Air mani dan cairan penis
Air susu ibu
BAGAIMANA TANDA ORANG YANG TERKENA HIV ?

Tidak ada tanda khususnya

Pengidap HIV tidak dapat dikenali hanya dengan melihat penampilan fisiknya

Semua orang bisa terinfeksi HIV jika perilakunya beresiko, tanpa membeda-bedakan jenis kelamin,
usia, suku, agama, ras, pendidikan, pekerjaan, dll.

Pengidap HIV akan tampak sehat selama 5-10 tahun seperti orang biasa, sebelum infeksi HIV dalam
tubuhnya berkembang menjadi AIDS

Walaupun tampak sehat, pengidap Hiv dapat menularkan virusnya kepada orang lain.

Bagaimana mengetahui seseorang terinfeksi HIV?


Yaitu melalui tes darah untuk HIV, termasuk bagian dari
proses Konseling & Testing HIV (KTH)
Tanda atau gejala klinis penderita AIDS ?

Kehilangan berat badan secara drastis

Diare yang berkelanjutan

Pembengkakan pada leher dan/ atau ketiak

Batuk terus menerus


Bagaimana HIV ditularkan ?
1
Hubungan seks ( Anal, Oral, Vaginal ) yang tidak terlindung dengan orang yang telah terinfeksi HIV

2
Penggunaan jarum suntik atau jarum tindik secara bergantian dengan orang yang terinfeksi HIV

3 Ibu hamil penderita HIV kepada bayi yang dikandungnya

4
Kontak darah / luka dan transfusi darah yang sudah tercemar virus HIV

HIV tidak
menular
melalui
PERILAKU BERESIKO
TERINFEKSI HIV
Mengapa berhubugan seks
Berhubungan seks tidak aman atau beresiko ?
beresiko jika: Karena memungkinkan adanya
pertukaran cairan mani, getah
Berganti-ganti penis, dan cairan vagina yang
pasangan mengadung HIV masuk kedalam
Tanpa menggunkan Karena HIV ada didalam tubuh kita.
Apalagi jika ada luka pada organ
kondom cairan tubuh (darah, cairan seks. Penggunaan alat
mani, getah penis, cairan suntik/alat tindik/alat tatto yang
vagina, cairan serviks) semua tercemar HIV secara bergantian
kegiatan yang memungkinkan
adanya perpindahan cairan
tersebut merupakan kegiatan
beresiko
Apakah infeksi HIV dapat dicegah?
Ya. dengan cara:

Be
Abstinence
Faithful
Condom Drugs

Gunakan
Tidak Selalu setia kondom di
berhubungan pada setiap Jauhi narkoba
seks (selibat) pasangan hubungan
seks berisiko
BAGAIMANA MENGETAHUI STATUS HIV ?

Status HIV hanya dapat


diketahui melalui :
Konseling dan Testing HIV

Testing Hiv merupakan pengambilan darah dan pemeriksaan


laboratorium disertai konseling pre dan pasca testing HIV

Konseling dan Testing HIV dilakukan dengan prinsip tanpa paksaan,


rahasia, tidak membeda-bedakan, serta terjamin kualitasnya

Manfaat Konseling dan Testing HIV:


Mendapat informasi pelayanan dan perawatan sesuai
kebuthan masing-masing
Dukungan untuk perubahan perilaku yang lebih sehat
dan aman dari penularan HIv

Anda mungkin juga menyukai