Anda di halaman 1dari 12

Demam typoid adalah penyakit infeksi akut

yang biasanya mengenai saluran


pencernaan dengan gejala demam yang
lebih dari satu minggu, gangguan pada
pencernaan dan gangguan kesadaran.

Penyebab penyakit ini adalah


Shalmonella typhosa.
1. Manusia merupakan salah satu sumber penularan
alami shalmonella typhosa, melalui kontak langsung/ tidak
lansung dengan penderita demam typoid.
2. Transmisi kuman terutama makan/minum yang tercemar
tinja manusia
3. Berasal dari sumber air yang tercemar
4. Terjadi secara transplasenta dari seorang ibu yang
Mengalami bakteriemia kepada bayi dalam kandungan.
5. Seseorang yang telah terinfeksi salmonella typhi dapat
Karier kronis dan mengekresikan mikro organis selama
beberapa tahun.
Shalmonella thypi -->
mikroorganisme yg
merupakan Bakteri ini
bakteri gram negative mempunyai beberapa
yg motil, bersifat aerab komponen antigen
dan tidak membentuk yaitu:
spora. Dan dapat 1. Antigen dindin sel
tumbuh pada semua 2. antigen flagella
media, bakteri ini 3. Antigen virulen
memfermentasikan 4. Outer membrane
glukosa dan manosa,
protein
tetapi tidak dapat
mempermentasikan
laktosa
Demam berlangsung selama 3 minggu,
bersifat febris remiten dan suhu tidak
tinggi.
Minggu ke-1 : suhu tubuh berangsur-
angsur naik setiap hari, biasa menurun
pada pagi hari dan meningkat lagi pada
sore dalam malam hari.
Minggu ke-2 : pasien terus berada
dalam keadaan demam.
minggu ke-3 : suhu berangsur turun
dan normal kembali pada akhir minggu
ke 3.
1. Antibiotik
2. Penurun panas
3. Kortikosteroid
4. Diet lunak rendah serat,
dan makan makanan bergizi
5. Pemberian cairan yang cukup
untuk mencegah dehidrasi
1.

Anda mungkin juga menyukai