Anda di halaman 1dari 11

Manajemen Kesehatan

Lingkungan

Home Group 4
Pendahuluan

Lingkungan yang sehat terancam oleh pencemaran


lingkungan, buruknya sanitasi lingkungan, dan zat-zat
kimia berbahaya yang sebagian besar disebabkan oleh
manusia.
Latar Belakang

Kualitas kesehatan lingkungan


yang menurun memberikan
dampak terjadinya bencana
alam, salah satunya adalah
banjir di Jakarta.
Penyebab

Faktor Manusia: Faktor Alam:


Pemukiman di sekitar aliran sungai Curah hujan
Berkurangnya daerah resapan air Menurunnya permukaan tanah
Membuang sampah sembarangan
Kondisi drainase yang parah
Kesehatan Manusia

Jika terjadi banjir maka kesehatan manusia akan menurun.


Ada beberapa macam wabah penyakit akibat banjir:
1. Demam Berdarah
2. Leptospirosis
3. Diare
1. Demam Berdarah
Adanya banjir menyebabkan semakin banyak genangan air.
Genangan air tersebut adalah tempat nyamuk aedes aegypti
berkembang biak. Keadaan pengungsian yang kurang baik akan
memperbesar kemungkinan banyak warga yang terserang demam
berdarah.
2. Leptospirosis
Penyakit yang disebabkan oleh bakteri melalui hewan khususnya
tikus. Saat banjir, tikus-tikus tanah menyelamatkan diri sehingga air
banjir terkontaminasi oleh kotoran tikus. Orang yang memiliki luka dan
terkena air tersebut akan terinfeksi leptospirosis
3. Diare
Kondisi pengungsian yang tidak bersih dapat menyebabkan wabah
diare. Makanan yang tidak bersih dan tidak mencuci tangan dapat
menyebabkan korban banjir terkena wabah diare.
Infrastruktur Pembangunan

Menurunnya kualitas dan kuantitas SDM merupakan faktor utama


infrastruktur pembangunan di suatu negara tidak berkembang.

Kuantitas SDM yang menurun menyebabkan berkurangnya


angkatan kerja suatu negara dalam berlangsungnya
pembangunan.
Turunnya kualitas SDM menyebabkan kalahnya daya saing negara
terhadap negara luar.
Kesimpulan

Sudah menjadi tanggung jawab manusia sebagai pemimpin di


bumi ini untuk dapat mempertahankan lingkungan yang sehat
agar dapat menjaga kelangsungan hidup di dalamnya.

Anda mungkin juga menyukai