Anda di halaman 1dari 18

OLEH :

SURYA PUSPITA SARI


Macam-Macam Peralatan TIK

Telegraf
Telepon
Faximile
Televisi
Radio
Komputer dan Internet
1. TELEGRAF
Peralatan
TELEGRAF ditemukan pada
tahun 1837

Penemu : SAMUEL MORSE


Telegraf menjadi sistem komunikasi elektris pertama
yang membawa pesan rinci dengan jarak jauh.

Telegraf menggunakan sandi dan denyut listrik.

Kode-kode yang dihasilkan telegraf berbentuk garis


dan titik (morse).

Alat yang digunakan berupa transmitter dan receiver.

Pesan yang dikirimkan disebut telegram.


2. TELEPON
1. TELEPON

Telepon adalah alat yang dapat mengirim dan menerima


pesan suara menggunakan gelombang listrik.

Pesawat telepon mempunyai piranti untuk bercakap-


cakap.

Dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi,


kini telepon dapat dibawa kemana-mana .

Telepon yang lebih canggih dapat mengirimkan dan


menerima tulisan, foto, bahkan gambar video.
2. TELEPON
Kerja telepon tergantung pada
ketersediaan jaringan kabel dan kawat
untuk mengirim sinyal listrik dari pengirim
ke penerima.

Jaringan telepon selular (handphone) yang


menggunakan antena lokal untuk
menerima dan mengirim sinyal dalam
wilayah sempit disebut sel.
3. FAXIMILE
3. FAXIMILE
Faximile (faks) adalah cara pengiriman dan duplikasi
dokumen dengan cepat melalui jalur telepon atau
gelombang radio.

Faximile mirip dengan fotocopy jarak jauh.

Cara kerja faximile pengirim dan penerima harus memiliki


mesin faximile.

Untuk menandai tulisan atau gambar yang akan dikirim


mesin fax menggunakan foto sensor (sensor cahaya).
4. TELEVISI

Televisi adalah sistem elektronik yang berfungsi untuk menerima pesan


atau sinyal dalam bentuk gambar dan suara (audio-visual).

Biasanya sinyal tersebut dipancarkan oleh stasiun televisi.

Televisi sebagai salah satu media massa sangat populer dan digemari
oleh masyarakat.

Dalam perkembangan bangsa televisi sangat berperan dalam berbagai


bidang.

Televisi mampu mengatasi kendala jarak, baik geografis maupun


sosiologis.
5. RADIO
Radio adalah sistem komunikasi yang
menggunakan gelombang elektromagnet
sebagai pembawa sinyal berupa pesan,
kemudian dipancarkan melalui udara.

Dalam proses penyampaian membutuhkan


dua sarana yakni alat pemancar dan
penerima.

Teknik modulasi yang digunakan antara lain :


AM, FM dan PM)
6.KOMPUTER DAN INTERNET
5. KOMPUTER DAN INTERNET

Komputer merupakan teknologi informasi yang memiliki


peran paling besar dalam proses pengolahan, penyimpanan
dan penyajian informasi.

Internet digunakan sebagai sarana sumber informasi dan


menyajikan informasi yang telah diolah.

Internet merupakan singkatan dari interconnected


network.

Internet menjadikan komunikasi berjalan lebih cepat.


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai