Anda di halaman 1dari 63

INTERPRETASI

DATA LOG
IDENTIFIKASI LITOLOGI
Batuan Permeabel :
- harga kurva GR rendah
- kurva SP menjauhi shale base line
- lubang bor mengecil (terbentuk kerak
lumpur pemboran)
- terbentuk separasi antara harga Rt dg Rxo
- porositas menengah tinggi
IDENTIFIKASI LITOLOGI
Batuan Kedap :
- harga kurva GR tinggi
- tdk terbentuk kerak lumpur bor, diameter
lubang bor kadang-kadang membesar (tdk
selalu)
- separasi negatif pada mikrolog
- harga Rt berimpit dengan Rxo
- harga porositas netron lebih tinggi dari pada
porositas densitas
IDENTIFIKASI LITOLOGI
Batupasir :
- harga kurva GR rendah
- kurva SP menjauhi shale base line
- lubang bor mengecil (terbentuk kerak
lumpur pemboran)
- terbentuk separasi antara harga Rt dg Rxo
- separasi positiv pada mikrolog
IDENTIFIKASI LITOLOGI
Batugamping :
- harga kurva GR rendah
- kurva SP menjauhi shale base line
- diameter lubang bor tidak teratur
- terbentuk separasi antara harga Rt dg Rxo
- separasi positiv pada mikrolog
- kurva netron dan densitas berimpit
- nilai b tinggi
IDENTIFIKASI LITOLOGI
Batubara :
- harga kurva GR rendah
- kurva SP menjauhi shale base line
- diameter lubang bor tidak teratur
- resistivitas sangat tinggi
- harga netron dan densitas tinggi (b
rendah)
- harga kurva sonik tinggi
IDENTIFIKASI
FLUIDA FORMASI
Gas
- nilai Rt tinggi
- separasi positiv yg lebar antara kurva netron dan
densitas (D >> N)
Minyak
- nilai Rt tinggi
- separasi positiv yg sempit antara kurva netron dan
densitas, namun bisa juga kurva netron dan
densitas berimpit atau terbentuk separasi negativ
(dlm formasi lempungan)

Anda mungkin juga menyukai