Anda di halaman 1dari 31

EVOLUSI:

Perubahan secara bertahap


dari satu kondisi ke kondisi
yang lain dlm waktu yg
sangat lama

Evolusi molekuler / Evolusi organik : evolusi


kimia / anorganik biologi dimulai dari titik
(. asal mula kulminasi evolusi kimia
terjadinya kehidupan asal mula terjadinya
pada tingkat kehidupan dan proses-
molekuler ? ) proses kehidupan yang
sedang berlangsung
Prinsip-prinsip biologi modern tentang evolusi:

a. Prinsip pengorganisasian
Molekul-organel-sel-jaringan-organisme-individu-
populasi-masyarakat

b. Kelangsungan hidup melalui hereditas dan evolusi


Organisme mirip satu dengan yang lain karena
organisme tersebut menerima unsur-unsur hereditas
dari nenek moyangnya.

Karakteristika Evolusi :
Survival yang berbeda pada setiap generasi
Mekanisme inheritance
Reproduksi seksual
Mekanisme isolasi / barier
Lingkungan
Perkembangan ide-ide tentang evolusi organik

1. Periode sebelum Darwin : mitos / kepercayaan orang-orang dulu


terhadap terjadinya kehidupan
India: tanah, air, api, udara, langit kehidupan
Cina: adanya interaksi positif dan negatif dari air, kayu, api ,tanah, dan
logam masa kehidupan

2. Periode Yunani sampai abad ke-18


a. Empodocles (Father of evolution idea: 495-435 SM).
Kehidupan pertama terjadi karena adanya daya tarik menarik dari
bagian yang terpisah - pisah
b. Aristoteles: organisme disusun dari tingkatan yang rendah tinggi
c. Robert Hooke (1635-1703), Erasmus Darwin, Lamarck : memikirkan
konsep - konsep evolusi setelah ada bukti-bukti fosil
d. Carolus Linnaeus (bukan ahli evolusi): menyusun jenis-jenis
tumbuhan dan hewan dalam suatu sistem klasifikasi
e. J.B de Lamarck : teori evolusi organik pertama :
hasil adaptasi yang dapat diturunkan
3. Periode Darwin
Charles Darwin (1809-1882) dan Alfred Russel Wallace (1823-1913):
membuat kesimpulan yang sama tentang mekanisme evolusi yang
disebabkan seleksi alam

4. Periode setelah Darwin


mempelajari adanya evolusi berdasarkan bukti : embriologi,
anatomi, taksonomi dan palentologi
- Haeckel: menyusun filogeni vertebrata pada perkembangan embriologi
- Weissman: Kontinuitas plasma benih, menolak teori Lamarck dan
Darwin tentang mekanisma penurunan sifat, tetapi menyokong teori-
teori Mendel
- Hugo de Vries: asal species baru karena adanya mutasi yang dapat
diturunkan.

Lima tipe dasar penyebab terjadinya proses evolusi :


1. Mutasi gen
2. Perubahan dalam struktur dan jumlah kromosom
3. Rekombinasi genetik
4. Seleksi alam
5. Isolasi reproduksi
Bukti-bukti Adanya Evolusi Biologi :
1. Bukti Palentologi: Fosil
a) Bentuk transisi : fosil Archeopteryx ( reptil-burung )
b) Bentuk yang menunjukkan urutan evolusi : KUDA

Perubahan ukuran tubuh

Kepala makin besar

Leher semakin panjang,


gerakan makin lincah

Gerahan mengalami
perubahan bentuk dan
ukuran ,lebih sesuai utk
makan rumput

Angota tubuh makin


panjang

Jumlah jari kaki semakin


berkurang dari 4 jari
menjadi 1 jari
2. Bukti Perbandingan Anatomi
Homologi asal usul sama, fungsi berbeda
Contoh : homologi anggota tubuh bagian depan Vertebrata
( humerus, radius, ulna, carpal, meta carpal) : manusia, burung,
ikan lumba-lumba, gajah)
Analogi fungsi sama, asal-usul berbeda
Contoh : analogi antara sayap insekta dengan sayap burung
3. Bukti Perbandingan Embriologi
- Hewan yang mempunyai kekerabatan dekat, memiliki tahap
perkembangan embrio yang sama
- Perkembangan dari sel hingga embrio dewasa merupakan
ulangan atau sama dari perkembangan 1 sel multi sel
4. Perbandingan Fisiologi dan Biokimia

Pada dasarnya evolusi adalah gejala biokimia


a. kimia protoplasma
b. kimia kromosom
c. kesamaan enzim
d. kesamaan hormonal
e. perbandingan serologi

5. Bukti dari Perbandingan Sitologi


Sel merupakan unit struktur kehidupan
adanya DNA, RNA
6. Bukti dari Genetika
Manusia mampu melakukan penyilangan/hibridasi
terhadap tumbuhan atau hewan untuk menghasilkan
varietas-varietas baru selain itu telah diketahui bahwa
hereditas merupakan materi dasar untuk terjadinya
evolusi

7. Bukti dari Taksonomi


Baik tumbuhan ataupun hewan dapat dikelompokkan
ke dalam hirarki takson. Hal tersebut menunjukkan
adanya kekerabatan antara individu-individu yang
ada di alam ini
8. Bukti dari Hubungan Biogeografi
Adanya kesamaan antara fauna dan flora yang ada di
beberapa bagian bumi ini terdapat 6 daerah
biogeografi:
a. Neartic
b. Paleartic
c. Neotropical
d. Oriental
e. Ethiopian
f. Australian
Beberapa Teori Evolusi Organik

1. Teori Lamarck : modifikasi yang diperoleh suatu organisme dalam


adaptasi terhadap lingkungannya semasa dia hidup secara
otomatis diturunkan / diwariskan kepada turunannya, sehingga
menjadi bagian dari hereditas

Beberapa kritik terhadap teori lamarck


a. Castle dan Philips
transplantasi ovarium dari babi betina warna hitam ke babi
betina warna putih keturunannya babi warna hitam
b. August Weismann:
Pemotongan ekor tikus keturunannya tetap berekor panjang.

2. Teori Seleksi Alam (Darwin) - Wallace


Faktor-faktor yang membatasi, sehingga hanya organisma ttt yang
dapat berkembang

3. Neo Darwinisme : merupakan modifikasi dari teori Darwin, yaitu


menolak Darwin kecuali unsur-unsur dasar mengenai seleksi alam
August Weismann, E. Haeckel, T.H. Huxley
Mekanisma Evolusi

1. Variasi : variasi yang diwariskan merupakan bahan baku evolusi


variasi kontinu : perbedaan variasi kecil
variasi diskontinu : variasi polimorfisme
2. Seleksi alam : Faktor yang bekerja sama untuk membatasi /
menyeleksi pertumbuhan suatu organisme
3. Ukuran fitness kemampuan individu untuk menghasilkan
keturunan yang fertil (berbiak/subur)
a. survival (lulus hidup)
b. seleksi seksual
c. besar keluarga (family size)

4. Sumber genetik dari variabilitas

genotipe baru
Reproduksi seksual Variasi baru
fenotipe baru
crossing over random assortment out breeding

Kombinasi Baru

- Mutasi menghasilkan alela baru

5. Hukum Hardy - Weinberg


Hukum hukum genetika : Genetika populasi bahwa
frekuensi gen / genotip suatu populasi dari generasi ke
generasi berikutnya adalah tetap
Bila Hk. Hardy-Weinberg berlaku tidak terjadi evolusi, bila Hk.
Hardy-Weinberg tidak berlaku terjadi evolusi

Syarat2 berlakunya Hk.Hardy-Weinberg : - populasi cukup besar,


tidak terjadi mutasi, tidak terjadi migrasi, tidak ada seleksi alam,
perkawinan acak/random.
ABIOGENESIS DAN BIOGENESIS
Beberapa peristiwa yang menunjang timbulnya pandangan abiogenesis:
1. Adanya lalat pada bangkai
2. Adanya ikan di perairan terbuka
3. Adanya mikroorganisme pada rendaman jerami

Abiogenesis dan Biogenesis


Pendukung Organisme yang Pendukung
abiogenesis diamati biogenesis
Aristoteles Lalat F. Redi Teori
John Needham Mikroorganisme Spallazani abiogenesis
Pasteur Tidak benar
Van Helmonth Tikus
(gugur)

4. Adanya katalisator (enzim)


5. Perkembangan asam nukleat
6. Makhluk hidup primitif 3 milyar tahun yang lalu Omne vivum ex ovo
Omne ovum ex vivo
Konsep Tentang Hidup

Abiogenesis (Generatio Spontanea)


Arsitoteles
Kehidupan berasal dari materi tak hidup
Materi tak hidup tersebut mempunyai kekuatan/gaya hidup
yang dapat berubah menjadi organisme
Sampai 200 Th yl, orang percaya:

Bila sepotong daging dibiarkan membusuk, maka akan terjadi


kehidupan misalnya lalat

Dalam awan, selama angin ribut disertai guntur, akan terjadi


ikan dan katak serta akan jatuh ke bumi bersama air hujan

Mikroorganisme terjadi dari air rendaman jerami


Jean Baptiste van Helmont
Bila pakaian kotor berkeringat pada sebuah kotak terbuka diberi
gandum terjadi tikus
(Keringat sebagai gaya hidup untuk proses kehidupan)

Lazzaro Spallanzani (1729-1799)


Needham, tidak memanaskan air kaldu tersebut cukup lama
sehingga organisme tidak mati.
Eksperimen 1: menyiapkan 19 tabung yang diisi dengan sari
buah- buahan, kemudian ditutup. Lalu panaskan 1 jam
Hasil : tidak terjadi organisme

Para pendukung Needham: pemanasan 1 jam telah merusak


gaya hidup dan elastisitas udara dalam tabung
sehingga mencegah terjadinya generatio spontanea
Eksperimen 2 :
32 tabung yang diisi sari tumbuhan dan tepung kuning telur
Set.1 (8 tabung) dipanaskan jam
Set.2 (8 tabung) dipanaskan 1 jam
Set.3 (8 tabung) dipanaskan 1 jam
Set.4 (8 tabung) dipanaskan 2 jam

Hasil eksperimen:
Mikroorganisme terjadi pada seluruh tabung, bahkan yang
dipanaskan 2 jam mikroorganismenya paling banyak

Kesimpulan:
Pemanasan 1 jam lebih, tak merusak gaya hidup
John Needham
Makhluk hidup berasal dari mikroorganisme
Air Kaldu, makhluk tak hidup
eksperimennya dengan menggunakan air kaldu biri-biri
dan dengan dipanaskan

Biogenesis
Francesco Redi (1626-1697)
Lalat terjadi dari telur lalat yang diletakkan oleh induk lalat,
daging busuk hanyalah merupakan medium untuk
tempayak (larva) lalat itu.
4 botol terbuka
Setelah beberapa hari tampak larva lalat
pada daging yang membusuk itu
Eksperimen I
8 botol berisi daging
ikan (belut)
4 botol tertutup rapat
Setelah beberapa hari tak nampak ada
larva (daging tetap tidak membusuk)

Pendukung Generatio Spontanae


Udara memegang peranan dalam pengaktifan gaya untuk terjadinya
generatio spontanea
4 botol tetap terbuka
Setelah beberapa hari tampak larva lalat
pada daging yang membusuk
Eksperimen II
8 botol berisi daging
ikan (belut)
4 botol ditutup dengan kain
Agar udara dapat masuk. Setelah be-
berapa hari tak terdapat larva lalat

Pendukung
Generatio Spontanae
Keaktifan gaya hidup terganggu karena ditutup
Terjadinya Makhluk Hidup Menurut Biologi Modern

1. Awal kehidupan terjadi secara kemonsitesis


2. Atmosfir purba mengandung: H2O, CH4, NH3, dan H bebas
3. Salah satu versi terjadinya kehidupan berlangsung dalam 6
fase:
a. Terbentuknya asam amino, gula sederhana, rangkaian
hidrokarbon dan purin (Stanley Miller)
b. Terbentuknya makromolekul dari asam amino bebas, gula,
nukleotida dsb (Sidney Fox)
c. Asosiasi makromolekul menjadi butir-butir semiorganisasi.
(Koaservat Oparin)
d. Terjadi molecular organizer dalam butir-butir koaservat
e. Terjadi evolusi perkembangan dan metabolisme
f. Terjadi perkembangan fotosintesis
H2O (Air) Konservat
Oparin
CH4 (Metana) (protein, lemak,
(1894) NH3 (Amonia) Asam nukleat)

H2 (Hidrogen)
H. Urey CH4 (Metana) Asam amino
NH3 (Amonia)
H2O (Air)
Gambar Alat Stanley Miller untuk menguji hipotesis H. Urey

ASAM AMINO
Evolusi Kimiawi dan Biologi

1. H, C, O, N H2O, CH4, NH3, H2


2. H2O, CH4, NH3 monosakarida, gliserin, asam
lemak, asam amino, basa purin, dan
pirimidin
3. Monosakarida + monosakarida polisakarida
Asam lemak + gliserin lemak, lipida
As. amino + as. Amino protein, enzim

purin
+ ribosa + fosfat nukleotida
pirimidin

4. nukleotida + nukleotida asam nukleat


Asam nukleat + protein nukleoprotein (reproduksi, mutasi,
nutrisi, agregasi)
5. Nukleoprotein + membran Organik sel pertama /primitif
(sintesis, tumbuh, berkembang, membelah, kontrol internal, fermentasi)

CO2

6. Sel pertama klorofil CO2


parasit +
saprofit fotosintesis H2O
kemosintesis
pemakan Gula, O2

7. Revolusi Oksigen
O2 + metan CO2
O2 + amonia N2
O2 + O2 O3
O2 + logam/metal oksidan, batuan
O2 + organisme organisme aerob/respirasi aerob
ATOM

E UNSUR
V K
O I ANORGANIK
L M
U I
ORGANIK SEDERHANA
S A
I
ORGANIK KOMPLEKS

SEL PERTAMA
MONERA
PROTISTA (PRIMITIF)
E B
V I
O O
L L
U O HEWAN TUMBUHAN
S G
I I

Anda mungkin juga menyukai